Anda di halaman 1dari 5

RESEP OTAK-OTAK IKAN TENGGIRI

RESEP OTAK-OTAK IKAN TENGGIRI

Bahan:

250 g daging tenggiri/kakap, haluskan

100 g tepung tapioka

100 cc santan dari 1/2 btr kelapa

1 putih telur

10 btg daun kucai, iris halus

1/2 sdt garam

1/2 sdt merica bubuk

1 sdt gula pasir

daun pisang untuk bungkusRESEP OTAK-OTAK IKAN TENGGIRI


RESEP OTAK-OTAK IKAN TENGGIRI

Bahan:

250 g daging tenggiri/kakap, haluskan

100 g tepung tapioka

100 cc santan dari 1/2 btr kelapa

1 putih telur

10 btg daun kucai, iris halus

1/2 sdt garam

1/2 sdt merica bubuk

1 sdt gula pasir

daun pisang untuk bungkus

ROTI KIRAI/ROTI JALA

makanan ini sungguh-sungguh sedap, makanan melayu itu selalu simple tapi rasanya dahsyat.
bentukny yang unik pun bikin kita semakin penasaran untuk menambah terus.
Roti Jala khas Timur tengah yang bentuknya menyerupai jala. Roti ini juga disajikan sebagai
pendamping kari atau Gulai.
Resep Bahan Roti Jala :

tepung terigu protein sedang 150 gram

telur ayam 2 butir, kocok

santan 250 ml dari 1/4 butir kelapa

garam 1 sendok teh

minyak goreng 2 sendok makan

margarin 1 sendok makan

Cara Membuat Roti Jala :


1. Campur terigu dan garam, aduk rata.
2. Campur terigu dan santan, aduk rata.
3. Tuang campuran telur ke dalam terigu sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata.
4. Tambahkan minyak goreng, aduk rata.
5. Masukkan adonan dalam plastik segitiga.

6. Panaskan wajan anti lengket, oles dengan margarin. Semprotkan adonan membentuk jala,
masak di atas api kecil hingga matang. Angkat. Lakukan hingga adonan habis.
7. Sajikan sebagai pendamping kari/gulai.
KUE PUTU PIRING

Makanan putu piring makanan


khas orang melayu khususnya di karimun, orang tua saya(ayah) dulunya
adalah penjual kue putu piring ini, nenek saya yang mahhir membuatnya,
namun sungguhpun begitu saya tidak bisa membuatnya, karena agak rumit
dan susah, bentuknya yang seperti piring sehingga dipanggil putu piring,
biasa dimakan dengan disajikan kelapa parut
PACRI NANAS

makanan pacri nanas biasa selalu disajikan pada saat kenduri, masakan melayu
adalah masakan yang penuh lemak dan berkolesterol, sehingga berkemungkinan untuk kolesterol tinggi, dan nanas
merupakan buah yang bisa mengurangi kolesterol, untuk itu biasanya orang melayu selalu menyajikan pacri nanas di
acara-acara tertentu.
Bahan :
3 sendok makan minyak
350 cc air
1 1/2 sendok makan cuka
1 buah nanas, kupas, belah jadi 8, potong melintang ukuran 3/4 cm
3 buah cabai merah, iris serong
3 buah cabai hijau, iris serong
10 buah cabai rawit

Bumbu :
75 gram cabai merah
4 siung bawang putih
1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
Cara membuat :
Bumbu : haluskan cabai merah, bawang putih, garam, dan gula, lalu sisihkan.
Bahan : panaskan minyak, lalu masukkan bumbu yang telah dihaluskan, tumis hingga layu.
Masukkan air dan cuka, aduk rata, lalu masak hingga mendidih.
Masukkan nanas, aduk perlahan-lahan hingga rata, masak hingga mendidih, lalu tambahkan
cabai merah, cabai hijau, dan cabai rawit, aduk sebentar, angkat, sajikan.

Anda mungkin juga menyukai