Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KD. 2.3

Diklat

: Pendidikan Lingkungan Hidup dan Pengetahuan alam

Kelas/Semester

: X/2

Alokasi Waktu

: 10 x 45 menit (5 x pertemuan)

Standar Kompetensi : 2. Memahami perbuatan-perbuatan manusia yang mengancam


lingkungan
Kompetensi Dasar

: 2. 3

Mendeskripsikan perilaku manusia yang mengancam

lingkungan air
I.

Indikator:
1. Mampu menjelakan kembali pengertian pencemaran air.
2. Mampu menyebutkan minimal 2 faktor yang menyebabkan pencemaran air.
3. Mampu memberi contoh dampak pencemaran air terhadap manusia.
4. Mampu memberi contoh dampak pencemaran air terhadap makhluk hidup lain.
5. Mampu menjelaskan upaya penanggulangan pencemaran air.

II.

Tujuan Pembelajaran:
Pada akhir pembelajaran, peserta didik dapat:
1.

Menjelaskan kembali pengertian pencemaran air.

2.

Mampu menyebutkan minimal 2 faktor yang menyebabkan


pencemaran air.

3.

Mampu memberi contoh dampak pencemaran air terhadap


manusia.

4.

Mampu memberi contoh dampak pencemaran air terhadap


makhluk hidup lain.

5.

Mampu menjelaskan upaya penanggulangan pencemaran


air.

III.

Materi Ajar
Perilaku manusia yang mengancam lingkungan air

Pencemaran air adalah masuknya atau dimasukannya makhluk


hidup, zat, energi dan atau komponen lain ke dalam air oleh kegiatan manusia,

sehingga kualitas air turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan air tidak
dapat berfungsi sesuai dengan peruntukannya. Air yang tercemar secara fisik
dapat dilihat adanya perubahan dari warna asli, walaupun dapat juga tidak tampak
perubahan yang nyata.

Penyebab pencemaran air tetapi secara umum dapat dikategorikan


sebagai sumber kontaminan langsung dan tidak langsung. Sumber langsung
meliputi efluen yang keluar dari industri, TPA (Tempat Pembuangan Akhir
Sampah), dan sebagainya. Sumber tidak langsung yaitu kontaminan yang
memasuki badan air dari tanah, air tanah, atau atmosfer berupa hujan.

Bahan pencemar air meliputi: (1) sampah senyawa organik, (2)


Bahan pencemar penyebab terjadinya penyakit, (3) Bahan pencemar senyawa
anorganik/mineral, (4) Bahan pencemar organik yang tidak dapat diuraikan oleh
mikroorganisme, (5) Bahan pencemar berupa makanan tumbuh-tumbuhan, (6)
Bahan

pencemar

berupa

zat

radioaktif,

(7)

Bahan

pencemar

berupa

endapan/sedimen, dan (8) Bahan pencemar berupa kondisi (misalnya panas)

Pencemaran air sangat besar pengaruhnya terhadap kesehatan


bahkan dapat menyebabakan keracunan dan kematian. Efek yang paling ringan
adalah penyakit kulit. Gejala yang lain adalah gangguan pada ginjal, kanker, saraf
pusat dll.

Penanggulangan pencemaran air melalui (1) penggunaan deterjen


secukupnya, (2) memilah sampah organik dari sampah anorganik, (3) Mengurangi
penggunaan bahan-bahan berbahaya dalam kegiatan pertambangan atau
menggantinya dengan bahan-bahan yang lebih ramah lingkungan. Atau
diharuskan membangun Instalasi Pengolahan Air Limbah pertambangan, (4) tidak
membuang sampah rumah tangga, sampah rumah sakit, sampah/limbah industri
secara sembarangan, tidak membuang ke dalam air sungai, danau ataupun ke
dalam selokan, (5) tidak menggunakan pupuk dan pestisida secara berlebihan, dan
(6) tidak menggunakan deterjen fosfat.

Pengolahan Air Limbah

IV.

Pendekatan Pembelajaran : Kontekstual

Metode Pembelajaran
2

: Diskusi, Tanya Jawab

V.

Model Pembelajaran
-

Pertemuan ke-1 & ke-2 : Numbered Heads Together (NHT) tipe 1

Pertemuan ke-3

: Pengajaran langsung dan kooperatif

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke-1 dan ke-2


No
1

Kegiatan Pembelajaran
Guru
Kegiatan Awal

Menyapa peserta didik dan


memeriksa kehadiran peserta didik

Memotivasi peserta didik dengan


menunjukkan video tentang kerusakan
lahan,
kemudian
mengajukan
pertanyaan apa yang kalian pikirkan
tentang video tersebut?

Melanjutkan pertanyaan apa


yang akan terjadi dengan video
tersebut?

Peserta didik

Mempersiapkan diri untuk


mengikuti proses KBM.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.
Diharapkan menjawab menyebabkan
pencemaran udara.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.
Diharapkan menjawab erosi, tanah
menjadi tandus.

Menulis
topik
yang

Menyampaikan topik yang akan


disampaikan guru
dipelajari Kerusakan lahan

Menyampaikan
Kompetensi
Menulis Kompetensi Dasar,
dasar,
indikator,
dan
tujuan
indikator, dan tujuan pembelajaran
pembelajaran yang akan dicapai
yang disampaikan guru.
Mendeskripsikan perilaku manusia
yang mengancam lingkungan tanah
dengan tepat
Kegiatan Inti
Membagi peserta didik dalam
Membentuk kelompok sesuai
kelompok (4-5 orang)
pembagian guru
Membagi nomor yang berbeda pada
Menerima nomor yang berbedatiap peserta didik
beda tiap peserta didik
Membagikan LKPD 1 dan LKPD 2

Menerima LKPD 1 dan LKPD 2


Mengerjakan LKPD 1 (2 orang) dan
Meminta peserta didik dalam
2 orang lagi mengerjakan LKPD 2
kelompok berbagi tugas untuk
3

menyelesaikan LKPD 1 dan LKPD 2


Meminta peserta didik berdiskusi
dalam kelompok apakah seluruh
anggota kelompok telah memahami
seluruh materi yang terdapat pada
LKPD 1 dan LKPD 2
Meminta peserta didik melakukan
diskusi kelas
Menjadi fasilitator dalam diskusi
kelas
Memberikan penguatan pada hasil
diskusi (penguatan berupa konsepkonsep penting tentang pencemaran
udara).
Kegiatan Akhir
Melakukan evaluasi

Merefleksi
tentang
proses
pembelajaran. Memotivasi peserta
didik yang belum aktif

Menugaskan peserta didik untuk


mendata peralatan rumah tangga yang
memberikan konstribusi terhadap
global warming dan menilai seberapa
banyak
keikutsertaan
secara
berkelompok.

Melakukan
diskusi
anggota kelompok

dengan

Mempersiapkan diskusi kelas

Mempresentasikan hasil kerja


kelompok

Mencatat
penguatan
yang
diberikan guru

Mengerjakan evaluasi
Memperhatikan arahan dari guru

Melaksanakan tugas guru

Pertemuan ke-2
No
1

Kegiatan Pembelajaran
Guru
Kegiatan Awal

Menyapa peserta didik dan


memeriksa kehadiran peserta didik

Memotivasi peserta didik dengan


menunjukkan video tentang kerusakan
lahan,
kemudian
mengajukan
pertanyaan apa yang kalian pikirkan
tentang video tersebut?

Melanjutkan pertanyaan apa


yang akan terjadi dengan video

Peserta didik

Mempersiapkan diri untuk


mengikuti proses KBM.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.
Diharapkan menjawab menyebabkan
pencemaran udara.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.

tersebut?

Diharapkan menjawab erosi, tanah


menjadi tandus.

Menulis
topik
yang

Menyampaikan topik yang akan


disampaikan guru
dipelajari Kerusakan lahan

Menyampaikan
Kompetensi
Menulis Kompetensi Dasar,
dasar,
indikator,
dan
tujuan
indikator, dan tujuan pembelajaran
pembelajaran yang akan dicapai
yang disampaikan guru.
Mendeskripsikan perilaku manusia
yang mengancam lingkungan tanah
dengan tepat
Kegiatan Inti
Membagi peserta didik dalam
Membentuk kelompok sesuai
kelompok (4-5 orang)
pembagian guru
Membagi nomor yang berbeda pada
Menerima nomor yang berbedatiap peserta didik
beda tiap peserta didik
Membagikan LKPD 1 dan LKPD 2

Menerima LKPD 1 dan LKPD 2


Mengerjakan LKPD 1 (2 orang) dan
Meminta peserta didik dalam
2 orang lagi mengerjakan LKPD 2
kelompok berbagi tugas untuk
menyelesaikan LKPD 1 dan LKPD 2
Melakukan
diskusi
dengan
Meminta peserta didik berdiskusi
anggota kelompok
dalam kelompok apakah seluruh
anggota kelompok telah memahami
seluruh materi yang terdapat pada
LKPD 1 dan LKPD 2
Mempersiapkan diskusi kelas
Meminta peserta didik melakukan
diskusi kelas
Mempresentasikan hasil kerja
Menjadi fasilitator dalam diskusi
kelompok
kelas
Mencatat
penguatan
yang
Memberikan penguatan pada hasil
diberikan guru
diskusi (penguatan berupa konsepkonsep penting tentang pencemaran
udara).
Kegiatan Akhir
Melakukan evaluasi
Mengerjakan evaluasi

Merefleksi
tentang
proses Memperhatikan arahan dari guru
pembelajaran. Memotivasi peserta
didik yang belum aktif

Menugaskan peserta didik untuk Melaksanakan tugas guru

mendata peralatan rumah tangga yang


memberikan konstribusi terhadap
global warming dan menilai seberapa
banyak
keikutsertaan
secara
berkelompok.

Pertemuan ke-3
No
1

Kegiatan Pembelajaran
Guru
Kegiatan Awal

Menyapa peserta didik dan


memeriksa kehadiran peserta didik

Memotivasi peserta didik dengan


menunjukkan video tentang kerusakan
lahan,
kemudian
mengajukan
pertanyaan apa yang kalian pikirkan
tentang video tersebut?

Melanjutkan pertanyaan apa


yang akan terjadi dengan video
tersebut?

Peserta didik

Mempersiapkan diri untuk


mengikuti proses KBM.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.
Diharapkan menjawab menyebabkan
pencemaran udara.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.
Diharapkan menjawab erosi, tanah
menjadi tandus.

Menulis
topik
yang

Menyampaikan topik yang akan


disampaikan guru
dipelajari Kerusakan lahan

Menyampaikan
Kompetensi
Menulis Kompetensi Dasar,
dasar,
indikator,
dan
tujuan
indikator, dan tujuan pembelajaran
pembelajaran yang akan dicapai
yang disampaikan guru.
Mendeskripsikan perilaku manusia
yang mengancam lingkungan tanah
dengan tepat
Kegiatan Inti
Membagi peserta didik dalam
Membentuk kelompok sesuai
kelompok (4-5 orang)
pembagian guru
Membagi nomor yang berbeda pada
Menerima nomor yang berbedatiap peserta didik
beda tiap peserta didik
Membagikan LKPD 1 dan LKPD 2

Menerima LKPD 1 dan LKPD 2


Mengerjakan LKPD 1 (2 orang) dan
Meminta peserta didik dalam
2 orang lagi mengerjakan LKPD 2
kelompok berbagi tugas untuk

menyelesaikan LKPD 1 dan LKPD 2


Meminta peserta didik berdiskusi
dalam kelompok apakah seluruh
anggota kelompok telah memahami
seluruh materi yang terdapat pada
LKPD 1 dan LKPD 2
Meminta peserta didik melakukan
diskusi kelas
Menjadi fasilitator dalam diskusi
kelas
Memberikan penguatan pada hasil
diskusi (penguatan berupa konsepkonsep penting tentang pencemaran
udara).
Kegiatan Akhir
Melakukan evaluasi

Merefleksi
tentang
proses
pembelajaran. Memotivasi peserta
didik yang belum aktif

Menugaskan peserta didik untuk


mendata peralatan rumah tangga yang
memberikan konstribusi terhadap
global warming dan menilai seberapa
banyak
keikutsertaan
secara
berkelompok.

Melakukan
diskusi
anggota kelompok

dengan

Mempersiapkan diskusi kelas

Mempresentasikan hasil kerja


kelompok

Mencatat
penguatan
yang
diberikan guru

Mengerjakan evaluasi
Memperhatikan arahan dari guru

Melaksanakan tugas guru

Pertemuan ke-4
No
1

Kegiatan Pembelajaran
Guru
Kegiatan Awal

Menyapa peserta didik dan


memeriksa kehadiran peserta didik

Memotivasi peserta didik dengan


menunjukkan video tentang kerusakan
lahan,
kemudian
mengajukan
pertanyaan apa yang kalian pikirkan
tentang video tersebut?

Melanjutkan pertanyaan apa


yang akan terjadi dengan video

Peserta didik

Mempersiapkan diri untuk


mengikuti proses KBM.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.
Diharapkan menjawab menyebabkan
pencemaran udara.

Peserta didik menjawab


pertanyaan yang dilontarkan guru.

tersebut?

Diharapkan menjawab erosi, tanah


menjadi tandus.

Menulis
topik
yang

Menyampaikan topik yang akan


disampaikan guru
dipelajari Kerusakan lahan

Menyampaikan
Kompetensi
Menulis Kompetensi Dasar,
dasar,
indikator,
dan
tujuan
indikator, dan tujuan pembelajaran
pembelajaran yang akan dicapai
yang disampaikan guru.
Mendeskripsikan perilaku manusia
yang mengancam lingkungan tanah
dengan tepat
Kegiatan Inti
Membagi peserta didik dalam
Membentuk kelompok sesuai
kelompok (4-5 orang)
pembagian guru
Membagi nomor yang berbeda pada
Menerima nomor yang berbedatiap peserta didik
beda tiap peserta didik
Membagikan LKPD 1 dan LKPD 2

Menerima LKPD 1 dan LKPD 2


Mengerjakan LKPD 1 (2 orang) dan
Meminta peserta didik dalam
2 orang lagi mengerjakan LKPD 2
kelompok berbagi tugas untuk
menyelesaikan LKPD 1 dan LKPD 2
Melakukan
diskusi
dengan
Meminta peserta didik berdiskusi
anggota kelompok
dalam kelompok apakah seluruh
anggota kelompok telah memahami
seluruh materi yang terdapat pada
LKPD 1 dan LKPD 2
Mempersiapkan diskusi kelas
Meminta peserta didik melakukan
diskusi kelas
Mempresentasikan hasil kerja
Menjadi fasilitator dalam diskusi
kelompok
kelas
Mencatat
penguatan
yang
Memberikan penguatan pada hasil
diberikan guru
diskusi (penguatan berupa konsepkonsep penting tentang pencemaran
udara).
Kegiatan Akhir
Melakukan evaluasi
Mengerjakan evaluasi

Merefleksi
tentang
proses Memperhatikan arahan dari guru
pembelajaran. Memotivasi peserta
didik yang belum aktif

Menugaskan peserta didik untuk Melaksanakan tugas guru

mendata peralatan rumah tangga yang


memberikan konstribusi terhadap
global warming dan menilai seberapa
banyak
keikutsertaan
secara
berkelompok.

Pertemuan ke-5
No
1

Kegiatan Pembelajaran
Guru
Peserta didik
Kegiatan Awal

Menyapa peserta didik dan


Mempersiapkan diri untuk
memeriksa kehadiran peserta didik
mengikuti proses KBM.

Memotivasi peserta didik dengan


Peserta didik menjawab
pertanyaan apa yang kalian ketahui
pertanyaan yang dilontarkan guru.
tentang pemanasan global?
Diharapkan menjawab pemanasan
global adalah suhu udara lingkungan
yang panas sekali karena kandungan
gas CO tinggi sebagai hasil dari
pembakaran kendaraan bermotor.

Mengecek kesiapan peserta didik


menjawab pertanyaan yang
dalam
materi
yang
akan
dilontarkan
dipresentasikan

Menulis
topik
yang

Menyampaikan topik yang akan


disampaikan guru
dipelajari global warming

Menyampaikan
Kompetensi
Menulis kompetensi dasar,
dasar,
indikator,
dan
tujuan
indikator, dan tujuan pembelajaran
pembelajaran yang akan dicapai
yang disampaikan guru.
Menilai
tingkat
keikutsertaan
lingkungan di sekitar rumahnya
dalam berkontribusi terhadap
global warming dengan cermat dan
Meminimalkan peranan peserta
didik
dalam
berkontribusi
terhadap global warming.
Kegiatan Inti
Mempersilakan peserta didik duduk Duduk dalam kelompok dan
dalam kelompok dan mempersiapkan
mempersiapkan presentasi yang
hasil kerja yang akan dipresentasikan
akan disajikan.
Memerintahkan kepada perwakilan
Perwakilan
kelompok
9

setiap
kelompok
untuk
mempersentasikan di depan kelas
mempersentasikan di depan kelas
Memberikan penguatan pada hasil
Mencatat
penguatan yang
diberikan
guru
diskusi (penguatan berupa konsepkonsep penting tentang pencemaran
lingkungan
dan
pembangunan
berkelanjutan)

Kelompok terbaik mendapatkan

Memberikan
reward
kepada
reward
kelompok yang terbaik
Kegiatan Akhir
Melakukan evaluasi
Mengerjakan evaluasi

Merefleksi
tentang
proses Memperhatikan arahan dari guru
pembelajaran. Memotivasi peserta
didik yang belum aktif

Menugaskan peserta didik untuk Melaksanakan tugas guru


mempersiapkan
diri
dalam
menghadapi Ulangan Harian.

VI.

Alat dan Bahan:


-

Modul PLH Untuk SMA Kelas X Bab IV Pencemaran Air Hal 64-83
Gambar-gambar tentang contoh kerusakan tanah dan lahan
Power Point tentang Kerusakan Tanah dan Lahan

VII.

Penilaian:

Teknik

: Lisan

Bentuk

: Diskusi, presentasi, dan eksperimen

Instrumen

: terlampi

Mengetahui
Kepala Sekolah

Malang, 6 Januari 2014


Guru Mata Diklat
PLH dan Pengetahuan Alam

Drs. Hari Mulyono, MT


Pembina

Ida Wahyuni, M.Pd


Penata Tk.I

10

NIP.19680625 199512 1 002


Format Penilaian:
Tes tertulis
Indikator

NIP. 19700125 199512 2 004

Rumusan Soal

Jenjang
Kogmitif
dengan C1

1. Menjelaskan pengertian kerusakan 1. Apa yang dimaksud


tanah dan lahan.
degradasi lahan?
2. Menjelaskan faktor-faktor yang 2. Pada saat ini sering terjadi
menyebabkan terjadinya kerusakan
musibah tanah longsor, apa
tanah dan lahan.
penyebabnya?
3. Bagaimanakah cara mencegah
terjadinya erosi?
3. Menjelaskan dampak yang timbul 4. Apa dampaknya jika terjadi
akibat kerusakan tanah dan lahan
degradasi pada kualitas tanah?
5. Siapakah
yang
bertanggung
jawab terjadinya erosi dan tanah
longsor?

C3

C3
C3
C4

Penilaian Proses Belajar Peserta didik KD 2.1


1). Format pengamatan nilai-nilai karakter

Penilaian Proses Belajar Peserta didik KD 2.3


A. Format pengamatan nilai-nilai karakter
No. urut peserta
No

Indikator nilai karakter

didik *)
1
2

Mentaati aturan diskusi seperti mengacungkan tangan

sebelum memberikan pendapat


Menghargai/tidak mencela pendapat teman yang kurang

tepat
Memberi kesempatan semua anggota kelompok untuk

4
5

mengajukan pendapat/ Tidak memonopoli diskusi


Tidak memotong pembicaraan teman
Tidak membedakan antara pendapat teman pria dan
wanita

11

...

Santun dalam berargumentasi/ mempertahankan pendapat

yang berbeda
Tidak memaksakan kehendak/memaksa kelompok untuk

8
9

menerima pendapatnya
Mau mengakui kesalahannya
Menunjukkan sikap menerima hasil diskusi kelompok
Jumlah BT
Jumlah MT
Jumlah MB
Jumlah MK

*) Diisi dengan:

BT (Belum Terlihat) jika peserta didik belum memperlihatkan perilaku


yang tertera dalam indikator

MT (Mulai Terlihat) jika peserta didik mulai memperlihatkan perilaku


yang tertera dalam indikator, tetapi belum konsisten

MB (Mulai Berkembang) jika peserta didik mulai konsisten


memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator)

MK (Menjadi Kebiasaan/Membudaya jika peserta didik terus


menerus/konsisten

memperlihatkan

perilaku

yang

tertera

dalam

indikator)
B. Format Pengamatan Keterampilan Sosial
Rincian Tugas Kinerja (RTK)

No
1
Kemampuan Bertanya
2
Kemampuan mengemukakan pendapat
3
Kemampuan menanggapi

No. urut peserta didik *)


1 2 3 4 5 6

pendapat peserta didik lain.


4
Keaktifan
Nilai

C. Rubrik Penilaian Alat Detektor Bencana Alam

12

30

Uraian

No
1
Kesederhanaan alat dalam pemilihan
2
3
4
Nilai

No. urut peserta didik *)


1 2 3 4 5 6

bahan
Kesederhanaan alat dalam penggunaan
Keakuratan alat
Keurgenan alat

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK 1


LKPD 1

Deskripsikan tentang gempa bumi!

13

30

(Meliputi tindakan yang selayaknya dilakukan ketika berlangsungnya bencana


dan pasca bencana)

Ciptakan alat detektor gempa bumi!

....................................................................................................................................
................................................................................................................................................
.........................

14

15

Anda mungkin juga menyukai