Anda di halaman 1dari 3

KUIS PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI LAUT

NAMA:HAZMAN HIWARI
NPM :230210150002
KELOMPOK: 1 C

PROGRAM STUDI ILMU KELAUTAN


FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
UNIVERSITAS PADJADJARAN

1. Dalam sterilisasi menggunakan bahan kimia ada


beberapa hal yang perlu di perhatikan. Sebutkan
dan jelaskan apa saja hal yang perlu di
perhatikan tersebut!
Bahan yang digunakan sebagai
sterilisator
harus
benar-benar
dihilangkan sebelum alat digunakan dan
biasanya m em erlukan w aktu yang cukup
lam a.
1.

2. daya bakar bahan kim ia sterilisator.


3. persyaratan

peralatan

dan

2. Dalam komposisi medium tumbuh bakteri


bervariasi tergantung pada mikrorganisme
target yang di inginkan untuk tumbuh, namun
ada kebutuhan dasar yang sama. Sebutkan
komposisi umum dasar yang di perlukan untuk
pertumbuhan pada medium bakteri!
1. Air

2. Sum ber Karbon (Carbon/C Sources)


3. Sum ber N itrogen (N itrogen/N Sources)
4. M icro-nutrients
5. D erajat Keasam an (pH )

biaya

pelaksanaan.
Bahan yang tidak tahan
panas
seperti plastik
dapat
disterilsasi dengan m enggunakan
gas etilen oksida atau bahan kim ia
asam perasetat, form aldehid, dan
glutaraldehid alkalin pada suhu
kam ar selam a 2-18 jam .

3. jelaskan perbedaan dari medium serbaguna,


medium selektif dan medium diferensial!

M edium serbaguna (sebagian besar bakteri


dapat tum buh), M edia selektif (hanya
m ikrorganism e tertentu yang diinginkan
dapat tum buh) dan M edium diferensial
(untuk klasifi
kasiberbagaitipe bakteri).

4. Sebutkan micro-nutrients yang di perlukan agar


pertumbuhan bakteri optimal!

N atrium (N a),

5. Jelaskan perbedaan
medium kompleks!

Kalium (K),
M agnesium (M g),
M angan (M n),
Besi(Fe),
Seng (Zn),
Tem baga (Cu),
Fosfor (P), dan
Kobalt (Co).

M edium

sintetik dibuat dari cam puran

bahan kim ia dengan kem urnian tinggi


dan jum lah diketahui dengan pasti.
Sedangkan M edium
dari bahan-bahan

kom pleks dibuat


organik kom pleks

sepertiekstrak daging dan pepton.

medium

sintetik

dan

Anda mungkin juga menyukai