Anda di halaman 1dari 3

SMK NEGERI 1 CERME

GRESIK
Komp. Keahlian : T. Pendingin & T.U.
Kompetensi Dasar : Menggunakan
Peralatan Refrigerasi
Kelas
:X/I

Topik : Menggunakan Peralatan


Job No : 04/I/SMK/10
pendeteksi kebocoran
Judul : Menggunakan alat
pendeteksi kebocoran.

Tanggal :
Nama

A. Tujuan
1. Siswa dapat menjelaskan cara menggunakan manifold gauge.
2. Siswa dapat menggunakan manifold gauge untuk mengisi system pendingin.
B. Landasan Teori

C. Alat dan Bahan


1. Alat
a. Pompa vakum
b. Manifold gauge
c. Alat tulis
2. Bahan
Refrigerant
D. Keselamatan dan Kesehatan Kerja
1. Gunakan jas lab saat melakukan praktikum
2. Memeriksa kelengkapan bahan dan peralatan yang digunakan.
3. Menggunakan peralatan sesuai dengan fungsinya.
4. Menempatkan bahan sesuai aturan keselamatan kerja.
5. Jangan bergurau pada waktu praktek.
6. Mengambil alat dan bahan sesuai prosedur.
7. Membersihkan alat dan bahan sesuai prosedur.
8. Mengembalikan alat dan bahan sesuai prosedur.

E. Langkah Kerja
1. Pasang selang pada badan manifold sesuai dengan tempatnya.
2. Hubungkan selang warna kuning (bagian tengah) ke tabung refrigerant, selang warna merah ke
pompa vakum dan selang warna biru (pada compound gauge) ke siss tekanan rendah system
pendingin.
3. Pastikan katub pada tabung refrigerant tertutup rapat, buka kedua keran tekanan tinggi (warna
merah) dan keran tekanan rendah (warna biru).
4. Nyalakan pompa vakum, perhatikan jarum pada manometer low msampai menunjuk 29 inHg atau -1
Bar.
5. Tutup kedua keran pada manifold.
6. Matikan pompa vakum, biarkan beberapa menit bila jarum naik bearti ada kebocoran.
7. Bila jarum tetap pada kondisi semula, bearti system telah selesai di vakum dan siap untuk di isi
refrigerant.
8. Buka keran pada tabung refrigerant, kemudian buka keran sisi tekanan rendah (warna biru) sebentar
lalu tutup kembali keran sisi tekanan rendah.

9. Operasikan system pendingin.


10. Tambahkan tekanan refrigerant sesuai dengan jenis refrigerant, misalnya R-22 untuk AC tekanan low
pressure 60 90 psi atau 4 6 Bar.
11. Pasang tang ampere pada power kompresor.
12. Bila tekanan dan arus kompresor sudah sesuai, pengisian telah selesai.
13. Tutuplah keran tabung refrigerant, kemudian lepas selang low (warna biru dari sisi tekanan rendah
system pendingin.
14. Laporkan pada pembimbing praktek.
15. Bersihkan dan kembalikan alat pada tempatnya.
F. Gambar Kerja

G. Kesimpulan
Berisi kesimpulan hasil praktek yang telah dilakukan

H. Pertanyaan
1.
Bila system pendingin kekurangan bahan pendingin apa yang terjadi, jelaskan!
2.
Jelaskan 2 cara mengisi bahan pendingin pada sistem!

Anda mungkin juga menyukai