Anda di halaman 1dari 8

ULANGAN SEMESTER GANJIL

ARMAN NANI
Mata Pelajaran

: MULOK

Kelas

:X

Hari/Tanggal

Waktu

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar !


1. Kipas pada power supply berfungsi sebagai.....
a. Pelengkap saja
b. Memadamkan aliran listrik
c. Pendingin
d. Memekan piringan hard disk
e. Pemanas mesin
2. Sebelum kita menyalakan komputer, maka harus dipastikan dulu bahwa
tegangan listrik harus....
a. Stabil

d. Rendah

b. Berubah ubah

e. Mati

c. Tinggi
3. Windows cukup banyak digunakan, sebab.....
a. Penggunaan nya mudah
b. Harga nya murah
c. Tidak bisa dibajak
d. Banyak hiburan nya
e. Tidak terkena virus
4. Proses booting yang terjadi dimana komputer diaktifkan dari keadaan mati
disebut dengan.....
a. Warm booting
b. Soft booting

d. Long booting
e. Cod booting

c. Hard booting
5. Setelah kita membuka file kemudian kita ingin mematikan komputer maka
sebaik nya.....
a. Menekan tombol power
b. Melepas kabel power

c. Menutup file dahulu, lalu klik start dan shut down


d. Langsung mematikan komputer
e. Mengklik start dan shut down
6.

Fasilitas scrool bar pasa MS.Word berfungsi untuk menggulung layar


dokumen ke arah.....
a. Atas, bawah
b. Kanan atas, kiri bawah

d. Atas-bawah, kiri-kanan
e. Keliling halaman

c. Kiri, kanan
7. Fungsi CTRL + V pada program Ms. Word adalah melakukan proses....
a. Copy

d. Delete

b. CUT

e. Rename

c. Paste
8. Tombol yang berfungsi untuk memanggil help pada Ms. Word adalah.....
a. CTRL + F1

d. Atl + Ctrl + F1

b. F1

e. Shift +F1

c. Alt + F1
9. Tombol padda keyboard yang berfungsi untuk memindahkan kursor pada
awal baris adalah.....
a. End
b. Delete

d. Space
e. Home

c. Enter
10. Kumpulan perintah yang didalam nya terdapat perintah-perintah yang
disajikan dalam bentuk pulldown menu (ikon) disebut....
a. Tool bar

d. Title bar

b. Menu bar

e. Notes bar

c. Slide bar
11. Perintah yang digunakan untuk menyimpan file yang telah kita buat
adalah....
a. New

d. Print

b. Open

e. Sav

c. Exit
12. Tombol Ctrl + S berfungsi untuk.....

a. Merubah kertas

d. Mencetak file

b. Membuka file

e. Menghapus file

c. Menyimpan file

13. Toolbar yang berfungsi untuk membatalkan perintah adalah.....


a.

Undo

d.

Cut

b.

Redo

e.

Edit

c.

Copy

14. Scaner adalah perangkat keras yanng termasuk kedalam alat....


a. Input
b. Output
c. Proses
d. Penyimpanan
e. Input-output
15. Program aplikasi pada windows yang digunakan untuk mengolah kata
adalah.....
a. Excel
b. Power point
c. Word
d. Potoshop
e. Corel draw
16. Berikut ini yang tidak termasuk kedalam Ms. Office adalah....
a.

Word

b.

Excel

c.

Power point

d.

Acces

e.

Potoshine

17. Hard Disk merupakan perangkat keras yang berfungsi sebagai.....

a.

Alat input

b.

Alat output

c.

Media penyimpanan

d.

Media komunikasi

e.

Alat cetak

18. Computer berasalah dari kata to compute yang berarti......


a.

Penghitung

b.

Alat hitung

c.

Hitungan

d.

Berhitung

e.

Perhitungan

19. Perintah close berfungsi untuk.....


a.

Membuka lembar kerja

b.

Menghapus lembar kerja

c.

Membuka jendela word

d.

Menutup aplikasi yang sedang aktif

e.

Menutup lembar kerja

20. Yang termasuk kedalah alat output adalah.....


a.

Speaker

b.

Keyboard

c.

Mouse

d.

Monitor

e.

Scanner

21. Berikut ini yang merupakan sistem operasi adalah....


a.

Office

b.

Windows

c.

Anti virus

d.

Word

e.

Excel

22. Ms. Word, Excel, PotoShop termasuk kedalam perangkat lunak.....


a.

Perangkat lunak pendukung

b.

Perangkat lunak hiburan

c.

Perangkat lunak operasi

d.

Perangkat lunak sistem

e.

Perangkat lunak aplikasi

23. Jika kita ingin merubah tampilan wallpaper, maka langkah-langkah nya
adalah....
a.

Klik kanan pada wallpaper, personalize, desktop background

b.

Klik kanan pada wallpaper, personalize, windows color

c.

Klik kanan pada wallpaper, personalize, sound

d.

Klik kanan pada wallpaper, personalize, screen saver

e.

Klik kanan pada wallpaper, personalize, wallpaper.

24. Ikon yang tampil pada setiap tab/menu bar dan setiap ikon nya hanya
mewakili satu perintah tertentu saja disebut dengan....
a.

Ikon bar

b.

Tab bar

c.

Toolbar

d.

Status bar

e.

Minibar

25. Langkah-langkag jika ingin merubah tanggal adalah.....


a.

Klik pada tanggal lalu pilih change

b.

Klik pada tanggal lalu pilih date

c.

Klik pada tanggal lalu pilih change date and time settings

d.

Klik pada tanggal lalu pilih settings

e.

Klik pada tanggal lalu pilih change date setting

26. Perangkat keras pada komputer disebut juga dengan sebutan.....


a.

Brainware

b.

Changeware

c.

Pasware

d.

Hardware

e.

Software

27. Kepanjangan dari GPRS adalah..


a. Global packet radio service
b. General packet radio service
c. General packet radio server
d. Global packet radio server
e. Global paket radio server

28.. Tempat yang terdapat pemancar WI-FI, sehingga kita bisa mengakses
internet disebut.
a. warnet
b. hotspot
c. M-Kios
d. hotspoot
e. internet
29. Mesin pencari yang paling sering digunakan.
a. yahoo
b. google
c. alvista
d. amazon
e. ziddu
30. Penulisan IP Address 10.208.15.240 dalam bentuk binary ditulis sebagai berikut :
a. 00001010.11010000.00001111.11010000
b. 00001010.11010000.00001111.11100000
c. 00001010.11010000.00001111.11111000
d. 00001010.11010000.00001111.10110000
e. 00001010.11010000.00001111.11110000

31. Aturan baku / standar yang digunakan untuk dapat saling berkomunikasi antar perangkat
jaringan / telekomunikasi disebut dengan
a. Tata tertib jaringan
b. Undang-undang jaringan
c. Protokol jaringan
d. Etika Jaringan
e. Sandi Jaringan
32. Setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstation
maupun server disebut jaringan
a. Peer to peer b. Client and server
c. Bus
d. Local Area Network
e. Tree
33. Hasil Konversi dari bilangan 216 adalah....
a. 11001011

d. 10110000

b. 11011000

e. 11111011

c. 10101100

34. Hasil konversi bilangan 10011010 adalah...


a. 155

d. 154

b. 153

e. 151

c. 152
35. Hasil konversi bilangan 10011011 adalah...
a. 155

d. 154

b. 153

e. 151

c. 152

II. Essay !!
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan jelas !
1. Jelaskan langkah langkah melakukan sharing antar komputer

2. Konversikan Bilangan ip address dibawah ini menjadi bilangan biner


a. 192.168.70.46
b. 11.10.4.1
c. 192.168.10.2
3. Jelaskan Mengapa Facebook dan Google yang merupakan sebuah
perusahaan raksasa yang menyediakan aplikasi secara gratis bisa menjadi
perusahaan terkaya.!!
4. sebutkan minimal 4 contoh perangkat lunak yang kamu ketahui
5. Sebutkan minimal 4 contoh perangkat keras output yang kamu ketahui !
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai