Anda di halaman 1dari 2

Cell Style

111410036 / Fevi Oliviani


111410058 / Natasha Wahyudi
1. Pendahuluan
a. Cell styles berfungsi untuk memformat suatu setiap sel sesuai dengan kondisi dan
klasifikasinya. Dengan nemu opsi ini user mendesain lembar kerja dengan sel yang
terklasifikasi dengan menggunakan warna sebagai kode hierarki. Setiap warna dapat
menjelaskan berbagai kondisi dan status dari tiap. sel. Bila menu Conditional Formatting
bertugas untuk tujuan visualisasi data number saja di dalam sel, maka Cell Styles ini
bertugas untuk men-setting sel tanpa melihat, apakah data number atau karakter.
Sehingga user dapat memberikan klasifikasi sel dengan warna tertentu. Lagi-lagi user
ditawari sebuah solusi untuk memberikan kesan bahwa ia bukanlah officer yang
monoton, Kesan artistik dan estetik bisa didapat disini, tentunya prosedur yang
ditawarkan disini sesuai dengan misi Microsoft sebagai aplikasi yang menitikberatkan
efisiensi waktu bagi para user-nya.
b. Cell Styles dapat digunakan untuk memberikan serangkaian format (jenis dan ukuran
font, format angka, garis sel, dan shading) dalam satu langkah untuk memastikan sel-sel
tersebut memiliki format yang sama.

2. Contoh Penggunaan

1. Blok pada tabel yang ingin di Format.


2. Klik tombol Cell Style dan pilih format style yang diinginkan.
3. Selesai.

Tambahan : kita dapat mengubah dan menambah Style sendiri, untuk membuat Style caranya
Klik Style New Style Cell (dibagian bawah). Untuk menggabungkan Style Klik Cell Style
Merge Style (harus di Work Book yang berbeda).

Anda mungkin juga menyukai