Anda di halaman 1dari 3

POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN

ADALAH SEKOLAH TINGGI DIBAWAH BADAN DAN PELATIHAN KEUANGAN KEMENTRIAN KEUANGAN
REPUBLIK INDONESIA

PRODIP I/III PAJAK : Sekitar 90%


lulusan Pajak akan ditempatkan di
Direktorat Jenderal Pajak, jurusan pajak
membuka jurusan DI dan DIII. Jurusan
pajak mempelajari tentang perpajakan di
Indonesia. Urusan perpajakan ini me

PRODIP

III

MANAJEMEN

ASET

libatkan orang pribadi dan badan.


Mahasiswa pajak tergabung dalam IMP
(Ikatan Mahasiswa Pajak). Pendidikan
Spesialiasi DIII Pajak dilaksanakan di
Kampus STAN , Bintaro dan untuk D1
dilaksanakan di Balai Diklat Keuangan di
seluruh wilayah di Indonesia. Baik SMA
jurusan IPA,IPS, SMK bisa masuk di

DIII MANAJEMEN ASET


DIII AKUNTANSI
DI/DIII PAJAK
DIII PAJAK BUMI DAN
BANGUNAN/ PENILAI
DI/DIII BEA DAN CUKAI
DIII/DI KEBENDAHARAAN
NEGARA

Pendidikan dan Pelatihan Bea Cukai di


Rawamangun, Jakarta Timur. Untuk D1,
pendidikannya dapat diselenggarakan di
Balai Diklat Keuangan yang ada. Bea
Cukai
hampir
pasti
setelah
lulus
nantinya akan masuk Direktorat Jenderal
Bea Cukai. Bea Cukai memiliki kantor
hampir di seluruh wilayah Indonesia.Baik
SMA jurusan IPA, IPS, maupun SMK bisa
masuk jurusan ini

jurusan ini.: merupakan spesialisasi


yang memiliki fokus pendidikan tentang
pelelangan barang-barang milik Negara.
Lulusan spesialisasi ini biasanya akan
ditempatkan
di
Direktorat
Jenderal
Kekayaan Negara. STAN hanya membuka
prodip DIII untuk jurusan manajemen
aset. Baik SMA jurusan IPA atau IPS
maupun SMK bisa masuk jurusan ini.

PRODIP I/III KEPABEAAN DAN


CUKAI : Selain pajak dan KBN, Bea
Cukai
juga
membuka
program
pendidikan untuk mahasiswa DIII dan DI.
Prodip
DIII
dilakukan
di
Pusat

PRODIP
NEGARA

I/III
KEBENDAHARAAN
: Mahasiswa spesialisasi

Kebendaharaan Negara lebih banyak


berkecimpung dengan masalah APBN,
DIPA
dan
lain-lainnya.
Lulusan
mahasiswa
Kebendaharaan
Negara
biasanya ditempatkan di Direktorat
Jenderal Perbendahaan dan Direktorat
Jenderal
Anggaran.
Jurusan
Kebendaharaan
Negara
membuka
program studi untuk DI/DIII. Baik SMA
jurusan IPA,IPS,maupun SMK bisa masuk
jurusan ini.

PRODIP
III
PAJAK
BUMI
DAN
BANGUNAN/ PENILAI : Lebih banyak
pada penilaian property dan Pajak Bumi
Bangunan.
Lulusan
Penilai
dahulu
memang ditempatkan pada Direktorat
Jenderal Pajak. Namun, seiring dengan

POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN

ADALAH SEKOLAH TINGGI DIBAWAH BADAN DAN PELATIHAN KEUANGAN KEMENTRIAN KEUANGAN
REPUBLIK INDONESIA
berolihnya pengelolaan Pajak Bumi dan
Bangunan
dari
Dirjen
Pajak
ke
Pemerintah
Daerah
membuat
penempatan lulusan penilai bisa jadi
nantinya
akan
ditempatkan
di
Pemerintah Pusat dan Daerah yang
membutuhkan.
Baik
SMA
maupun
jurusan IPA, IPS,maupun SMK bisa
masuk jurusan ini.

PRODIP III AKUNTANSI : Jurusan


dengan mahasiswa paling banyak di
STAN. Sekitar setengah dari mahasiswa
STAN adalah jurusan Akuntansi. Mata
kuliah yang disampaikan adalah yang
berhubungan dengan Akuntansi seperti
Pengantar
Akuntansi,
Akuntansi
Menengah,
Akuntansi
Biaya
dsb.
Akuntansi
adalah
jurusan
dengan
penempatan paling fleksibel. Lulusan
Akuntansi bisa ditempatkan dimana saja
seperti
DJP,DJKN,DJBC,BPPK,
dan
lainnya. Baik jurusan IPA,IPS,maupun
SMK bisa masuk jurusan ini.

Balai Diklat Keuangan

di
Indonesia terdapat di kota-kota sebagai
berikut

Medan
Pekanbaru
Palembang

Bintaro
Cimahi
Yogyakarta
Malang
Denpasar
Pontianak
Balikpapan
Makassar
Manado

Selain bisa sekolah secara GRATIS kamu


juga bisa berkunjung di kota-kota besar
di Indonesia.
Sebagai sekolah kedinasan, PKN STAN
juga memberikan berbagai fasilitas
untuk mahasiswanya yaitu bebas biaya
perkuliahan,
buku
literatur
gratis,
fasilitas ruang belajar yang nyaman,
lulus
ditempatkan
di
lingkungan
kemenkeu dan sebagainya.

4. Disediakan buku perkuliahan


5. Kegiatan menunjang minat dan bakat
6. Bisa ketemu dengan segudang orang
keren...
7. Dan masih banyak lagi
Nah tunggu apa lagi, ayo segera daftar
di PKN STAN.

umumnya

Persyaratan
sebagai berikut :

Berijazah SMA/SMK/MA
Nilai UAN atau SKHU rata-rata
min. 7,00
Umur saat pendaftaran kurang
dari 20th
Khusus Bea Cukai : Tinggi badan
min 165cm
Tidak buta warna
Khusus laki-laki
(program DIII)

PKN STAN juga menerapkan sistem DO


(Drop Out) dalam rangka menerapkan
kualitas lulusan mahasiswanya, yaitu IPK
tidak boleh kurang dari 2,75.

Untuk persyaratan lebih jelasnya bisa


dilihat nanti di webiste www.stan.ac.id
saat pendaftaran sekitar bulan Juni.
Anda Tertarik ?

KENAPA SIH HARUS KE


STAN ?

Nah, siapkan diri anda agar lolos


USM
PKN
STAN
2016
dengan
mengikuti
TRY
OUT
dari
kami
FORSMAWI STAN yang insha Allah
mau diadain bulan MARET 2016 ini,
tunggu
yaaaaaaa
Ada juga BUKU USM PKN STAN yang
kami jual dan bisa pre-order ke CP
berikut dan jangan lupa bergabung ke

1. Biaya kuliah GRATIS


Ditanggung Kementerian Keuangan
RI
2. Jaminan Kerja
Ditempatkan di Kementerian
Keuangan
3. Biaya hidup terjangkau meskipun di
kota besar

POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN

ADALAH SEKOLAH TINGGI DIBAWAH BADAN DAN PELATIHAN KEUANGAN KEMENTRIAN KEUANGAN
REPUBLIK INDONESIA
grup FB kami untuk
tentang PKN STAN.

tanya-tanya

CONTACT PERSON :
Alex : 085736225231
Nima
: 085695620866
Persiapan USM STAN 2016Regional Ngawi

KEEP
CALM
AND BE

STANNER
S 2016

Anda mungkin juga menyukai