Anda di halaman 1dari 4

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan

: Penyakit Saluran Pencernaan

Sub Pokok Bahasan

: Gastritis

Sasaran

: Keluarga Pasien di Ruang Melati RSHS Bandung

Tempat

: Ruang Melati RSHS Bandung

Waktu

: Jam 10.00-10.30 tanggal 24 April 2008

A. Tujuan Instruksional Umum ( TIU )


Setelah diberikan penyuluhan selama 30 menit, diharapkan klien dapat
memahami perawatan gastritis
B. Tujuan Instruksional Khusus ( TIK )
Setelah diberikan penyuluhan selama 30 menit, diharapkan klien dapat :
1.

Menyebutkan minimal 3 dari 6 cara perawatan gastritis

2.

Menyebutkan cara minum obat maag yang benar

3.

Menjelaskan pengobatan tradisional untuk gastritis

C. Metode
Metode yang digunakan adalah ceramah dan Tanya jawab/Diskusi
D. Waktu
1 x 30 menit
E. Media Pengajaran
Leaflet
F. Kegiatan Proses Belajar:
No Komunikator
Pre Interaksi

Komunikan

1
2

Memberi salam dan memperkenalkan diri


Menjawab salam
Menjelaskan tujuan penyuluhan dan tema Mendengarkan

penyuluhan
Apersepsi
dengan

menanyakan

cara Mendengarkan

perawatan gastritis yang diketahui keluarga

waktu
5 mnt

Isi
4

Menjelaskan materi penyuluhan mengenai Mendengarkan

10 mnt

Pengertian, Penyebab, Tanda dan gejala, cara


perawatan, cara minum obat yang benar dan
5

pengobatan tradisional untuk gastritis


Memberikan kesempatan kepada komunikan Mengajukan
untuk

bertanya

tentang

materi

yang pertanyaan

disampaikan
Penutup
6

Memberikan

pertanyaan

akhir

evaluasi
Menyimpulkan bersama-sama hasil kegiatan Mendengarkan

penyuluhan
Menutup penyuluhan

dan

sebagai Menjawab

mengucapkan Menjawab salam

salam
G. Materi
Terlampir
H. Evaluasi
1. Sebutkan pengertian gastritis
2. Sebutkan minimal 3 tanda dan gejala gastritis
3. Sebutkan minimal 3 penyebab gastristis
4. Sebutkan minimal 3 dari 6 cara perawatan gastritis !
5. Sebutkan cara minum obat maag yang benar !
6. Sebutkan pengobatan tradisional untuk gastritis !

Lampiran materi

10 mnt

PERAWATAN GASTRITIS
1. Pengertian gastritis
Maag adalah suatu peradangan pada permukaan lapisan lambung sehingga
terjadi perlukaan akibat asam lambung
2. Penyebab gastritis

Obat-obatan

Minum alkohol

Merokok

Bakteri endotoksin

Cedera fisik

Kopi

Stress

3. Tanda dan Gejala gastritis


Nyeri ulu hati
Mual, kadang muntah
Kram perut
Kembung
Nyeri pada perut sehabis makan
Gelisah dan susah tidur
4. Akibat lanjut jika gastritis tidak diobati
Perdarahan lambung yang ditandai dengan :
- Muntah darah
- Berak darah
Radang pada lapisan perut (peritonitis)
Anemia
5. Cara Perawatan Gastritis

Ketika sedang sakit, makanlah


makanan yang lembek yang mudah dicerna dan tidak merangsang asam
lambung

Hindari

makanan

yang

merangsang pengeluaran asam lambung, seperti makanan pedas, makanan


yang asam, tinggi serat, zat tepung

Hindari

minuman

yang

merangsang pengeluaran asam lambung seperti teh kopi, alkohol

Makan secara teratur

Minum obat secara teratur

Hindari

stress

fisik

dan

psikologis
6. Cara minum obat yang benar
Obat maag diminum 1 jam sebelum makan atau 2 jam sesudah makan untuk
penyerapan obat yang baik
Minum obat secara teratur dan sesuai dosis
7. Pengobatan tradisional untuk Gastritis
Siapkan kunir, parut kemudian peras airnya. Campur air Kunir dengan madu
kemudian minum setiap hari selama gejala maag masih ada

Anda mungkin juga menyukai