Anda di halaman 1dari 1

DENTIN DESENSITIZER

Fungsi:
Dentin desensitizer digunakan untuk perawatan hipersensitifitas dentin, sebelum
dan sesudah scalling, dibawah veneer, mahkota inlay, onlay, amalgam, komposit, sebelum
dan sesudah bleaching gigi.
Komposisi:
-

2-hidroksietilmetakrilat, benzalkonium klorida, sodium fluoride.

Cara penggunaan:
Bersihkan dentin dan bilas dengan air. Keringkan. Aplikasikan dentin desensitizer
pada permukaan tipis-tipis dengan cotton pellet, aplikasikan 30-60 detik. Keringkan
permukaan dengan semprotan udara. Tunggu selama 2-3 menit. Apabila masih terdapat
gejala persisten, ulangi 1 minggu kemudian.

Anda mungkin juga menyukai