Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN TENTANG HASIL KEGIATAN

PENYELIDIKAN EFIDEMIOLOGIS (FE) DEMAM BERDARAH

I. PENDAHULUAN
Pembangunan kesehatan bertujuan untuk mencapai Drajat kesehatan yang optimal, untuk
itu perlu dukungan dan keterlibatan masyarakat sebagai pelaku maupun penerima pembangunan.
Salah satunya adalah dengan cara peningkatan di bidang kesehatan lingkungan . Adapun tujuan
daripada kegiatan dari kesehatan lingkungan adalah untuk merubah pola hidup dan prilaku
masyarakat kearah yang lebih baik. Salah satunya dalam penanganan kasu Deman berdarah
tindakan yang dapat dilalukan dengan Penyelidikan Epidemiologis (PE) untuk mengetahui kasus
tersebut.
II. TUJUAN
Untuk mengetahui sejauh mana kasus demam berdarah yang terjadi di lingkungan
masyarakat dan dalam hal penanganannya.

III. SASARAN, WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Sasaran : Desa Wilayah Puskesmas Sambas
Tanggal Pelaksanaan : Surat Tugas Terlampir
Tempat Pelaksanaan : Di Desa Dalam kaum

IV. MATERI KEGIATAN


Melakukan Penyelidikan Epidemiologis (FE)

V. HASIL YANG DIDAPAT


Masyarakat dapat memahami dan mengerti tentang pentingnya penanganan penyakit
Demam berdarah sehingga dapat dilakukan pencegahan terlebih dahulu.

VI. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagai bahan evaluasi
berikutnya.

Mengetahui Sambas,
Kepala Puskesmas Sambas Pembuat Laporan

SIM TITI NIA KURNIATI ,Amd KL


NIP. 19630604 198603 1 022 NIP.19810815 200902 2 001

LAPORAN TENTANG HASIL KEGIATAN


PENDATAAN SANITASI DASAR DESA
VII. PENDAHULUAN
Pembangunan kesehatan bertujuan untuk mencapai Drajat kesehatan yang optimal, untuk
itu perlu dukungan dan keterlibatan masyarakat sebagai pelaku maupun penerima pembangunan.
Salah satunya adalah dengan cara digalakkannya promosi kegiatan. Adapun tujuan daripada
promosi kegiatan adalah untuk merubah pola dan prilaku kearah yang lebih baik. Maka dengan
ini diadakanlah salah satu program yaitu promosi dibidang kesehatan Pendataan tentang
Sanitasi Dasar di Desa.

VIII. TUJUAN
Untuk memberikan gambaran, petunjuk, arah tentang perubahan yang lebih baik terutama
dalam hal prilaku masyarakat dalam bidang kesehatan dan agar masyarakat mengetahui
pentingnya kesehatan lingkungan di sekitarnya.

IX. SASARAN, WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Sasaran : Desa Wilayah Puskesmas Sambas
Tanggal Pelaksanaan : Surat Tugas Terlampir
Tempat Pelaksanaan : Di Desa Lubuk dagang, Jagur, Pasar melayu, Pendawan dan
Dalam kaum

X. MATERI KEGIATAN
Melakukan Pendataan Sanitasi Dasar di Desa

XI. HASIL YANG DIDAPAT


Masyarakat dapat memahami dan mengerti tentang cara hidup sehat, bisa menjaga
jamban/WC dengan baik dan dapat merubah tidak membuang sampah sembarangan, dll.

XII. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagai bahan evaluasi
berikutnya.

Mengetahui Sambas,
Kepala Puskesmas Sambas Pembuat Laporan

SIM TITI CICIH SUNDARI,Amd.KL


NIP. 19630604 198603 1 022 NIP.19740301 199803 2 008

Anda mungkin juga menyukai