Anda di halaman 1dari 2

TEMPLATE PENULISAN LAPORAN

PRAKTIKUM ANORGANIK
A. Judul : Font Arial, ukuran 11
B. Tujuan Percobaan : Font Arial, ukuran 11
C. Tinjauan Pustaka (Font Arial, ukuran 11)
Format penulisan menggunakan MS Word , tipe font Arial ukuran 11 spasi
1,15 dengan ukuran kertas A4, batas marjin atas, kanan dan kiri 2,5 cm
sedangkan marjin bawah 3,0 cm. Awal paragraf (first line) ditulis menjorok ke
dalam 0,63 cm. Tinjauan pustaka berisi teori pendukung yang relevan dengan
percobaan, obyektif, sumber primer dan terpercaya. Daftar Rujukan ditulis diakhir
kalimat menggunakan nomor yang berurutan seperti [1] atau [1-3] atau [1,2,5,7]
dan lain-lain. Rujukan minimal 5 terbagi atas 3 jurnal (2 jurnal nasional, 1 jurnal
internasional) 5 tahun terakhir dan 2 buku (textbook/ebook).

D. Metode Percobaan (Font Arial, ukuran 11)


Metode percobaan memuat metode, alat dan bahan yang digunakan dalam
percobaan dan skema kerja yang dilakukan. Metode yang dilakukan dalam
percobaan (contoh: metode kopresipitasi, rekristalisasi, dll) diuraikan secara
singkat dalam sub bab ini dan dicantumkan sumber atau rujukannya seperti
dalam sub bab Tinjauan Pustaka.
1. Alat dan Bahan (Font Arial, ukuran 11)
Alat percobaan dibuat dalam bentuk, dimana tulisan didalam tabel tipe font
Arial ukuran 10 spasi 1 dengan format Justify (Ctrl+J). Contoh tabel sebagai
berikut:

No Nama Alat Gambar Alat Fungsi Kategori Alat


1 Nama alat sesuai Gambar harus Fungsi alat I,II or III
yang digunakan jelas dan yang dituliskan
dalam modul sesuai sesuai dengan
namanya kegunaan
dalam
percobaan
(bukan fungsi
umum)
2

2. Skema Kerja

E. Hasil dan Pembahasan


Hasil dan pembahasan berisi penjelasan tentang hasil percobaan dan
pembahasan yang bisa ditulis menggunakan sub-judul apabila ada beberapa
variabel yang digunakan.
1. Hasil Percobaan
Hasil percobaan memuat hasil pengamatan/percobaan atau grafik.
TEMPLATE PENULISAN LAPORAN
PRAKTIKUM ANORGANIK
2. Pembahasan
Pembahasan memuat analisa prosedur, analisa hasil percobaan, tugas
yang terdapat dalam modul, reaksi kimia, dll). Pembahasan juga menguraikan
secara lengkap cara memperoleh data, mengolah data dan
menginterpretasi-kan data.

F. Penutup
1. Kesimpulan (menjawab tujuan percobaan, tidak ada lagi
pembahasan)
2. Saran (yang dapat memperbaiki kinerja atau meningkatkan hasil
percobaan)

G. Daftar Pustaka
Jurnal
Battino, R. (1983). The Solubility of Oxygen and Ozone in Liquids. Journal of
Physical and Chemical Reference Data, 12 (2), 163. (untuk 1 orang
penulis)
Adebaho, A. O., Ipinmoroti, K. O., & Ajayi, O. O. (2006). Leaching of Sphalerite
with Hydrogen Peroxide and Nitric Acid Solutions. Journal of Minerals &
Materials Characterization & Engineering, 5(2), 167177. (untuk lebih dari
1 orang penulis)
Buku
Gupta, C. K. (2003). Chemical Metallurgy: Principles and Practice. Weinheim:
Wiley-VCH Verlag GmbH & Co. KGaA.
Levenspiel, O. (1999). Chemical Reaction Engginering (3th editio). New York:
John Wiley & Sons.

H. Lampiran
Berisi data primer/detil perhitungan hasil percobaan sesuai petunjuk
modul/asisten)

Anda mungkin juga menyukai