Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

MATA KULIAH IPS-2


UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

1. Selama satu semester saudara diwajibkan menempuh kegiatan perkuliahan IPS-2.


Bagaimana kebermanfaatan kegiatan perkuliahan IPS-2 bagi saudara sebagai calon guru
SD?
2. Berikan pendapat saudara jika saudara kelak menjadi warga masyarakat dan harus
membelajarkan IPS kepada masyarakat!
3. Berikan contoh inovasi/gagasan saudara bagaimana mengajarkan Critical Pedagogy
dalam pembelajaran IPS!
4. Dalam pemelajaran berbasis critical pedagogy, menurut Freire terdapat tiga tingkatan.
Jelaskan tingkatan-tingkatan tersebut beserta berilah contoh yang relevan!
5. Buatlah kajian materi berdasarkan permasalahan sosial di lingkungan sekitar yang dapat
dibelajarkan kepada siswa sekolah dasar!

Anda mungkin juga menyukai