Anda di halaman 1dari 8

SOAL LATIHAN PENDIDIKAN

LINGKUNGAN HIDUP (PLH) KELAS 4


SEKOLAH DASAR
Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c atau d pada jawaban yang benar !

1. Kegiatan manusia yang dapat menyebabkan kebakaran hutan adalah....


a. Acara kemping yang diadakan sekolah
b. Berenang di sungai
c. Membuang puntung rokok di semak kering
d. Memangkas rumput liar di halaman

2. Sambaran petir pada hutan yang kering pada musim kemarau yang panjang dapat
menyebabkan terjadinya....
a. Banjir b. Tsunami c. Gempa bumi d. Kebakaran
hutan

3. Tujuan dari siap siaga terhadap bencana alam adalah...


a. Mengurangi ancaman bahaya bencana alam
b. Membuat hati khawatir dan takut
c. Menambah beban masyarakat
d. Menambah dampak yang akan terjadi

4. Contoh bencana alam karena proses alam adalah ....


a. Banjir b. Longsor c. Gempa d. Erosi

5. Berikut ini yang termasuk bencana alam yang disebabkan karena ulah manusia adalah.........
a. Banjir b. Gempa bumi c. Tsunami d.Ledakan
gunung api

6. Kebakaran hutan menimbulkan kerusakan ekosistem berupa ....


a. Hilangnya tumbuhan yang bermanfaat bagi manusia
b. Hilangnya tempat berekreasi
c. Bertambahnya penyediaan air bagi pertanian
d. Memperlambat terjadinya perubahan iklim

7. Penyakit yang bisa ditimbulkan oleh asap kebakaran hutan adalah.....


a. ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Atas)
b. Muntaber
c. Sakit mata
d. Radang tenggorokan

8. Hutan kering yang paling rentan terhadapa kobaran api adalah kawasan....
a. Perbukitan b. Lembah c. Puncak d. Kaki gunung

9. Terjadinya kebakaran hutan dalam kurun waktu tertentu dapat meningkatkan....


a. Warna tanah b. Kesuburan tanah c. Kerusakan tanah d. Luas tanah

10. Pada saat terjadi kebakaran hutan, maka akan menghasilkan gas.......
a. Oksigen b. Karbon dioksida c. Karbon monoksida d. Nitrogen
dioksida

11. Saat teman kita terkena bencana,kita harus....


a. Mendiamkan b.Mentertawakan c. Marah .Berempati

12. Hal yang harus dilakukan bila terjadi kebakaran hutan dan lahan mengurung kalian adalah...
a. Panik dan lari kemana pun kalian mau
b. Memakai celana pendek dari bahan yang cukup tipis
c. Menggunakan sepatu yang terbuat dari karet
d. Mengambil selimut tebal yang dibasahi untuk menutupi sekujur tubuh kecuali mata

13. Kebakaran hutan atau lahan juga berdampak pada......


a. Peningkatan keasaman tanah c. Peningkatan kesuburan tanah
b. Peningkatan kepekatan tanah d. Peningkatan kegemburan tanah

14. Berikut ini adalah yang harus dilakukan jika terjadi kebakaran hutan,kecuali...
a. Memukul kentongan untuk memberitahu warga kampung
b.Membuat kelompok untuk melakukan pemadaman
` c. Membuat api unggun di tempat tersebut
d. Menyediakan air untuk menghentikan kebakaran

15. Proses pengendapan air di muara sungai disebut....


a. Diversifikasi b. Pragmentasi c. Sedimentasi d. Sterilisasi

16. Dinas yang bertanggung jawab secara penuh atas penanggulangan bencana kebakaran hutan
ialah........
a. Dinas Pendidikan b.Dinas Kehutanan c. Dinas Perindustrian d.Dinas
Kesehatan

17. Kegiatan untuk meringankan beban korban bencana alam dapat dilakukan dengan
mengumpulkan barang- barang di bawah ini, kecuali.........................
a. Baju b. Selimut c. Sepeda Motor d.Bahan pokok

18. Asap yang ditimbulkan dari kebakaran hutan menyebabkan gangguan pada
transportasi,yaitu...
a. Banyak sekolah yang diliburkan b. Mengganggu kegiatan keagamaan
c. Banyaknya pelabuhan udara tutup d. Mengurangi kegiatan perdagangan

19. Hilangnya hasil hutan non kayu seperti karet, damar,dan rotan karena kebakaran hutan, akan
mengganggu kemajuan............................ negara kita.
a. Perekonomian b.Pelayaran c. Transportasi d.Pelayanan

20. Berikut ini yang bukan dampak dari kebakaran hutan


adalah.........................................................
a. Menyebarkan gas karbon dioksida ke atmosfer
b.Matinya satwa liar dan tanaman muanah
c. Memakmurkan warga sekitar daerah kebakaran
d. Menyebabkan banjir selama beberapa hari

21. Kebakaran hutan alami terjadi di daerahhutan yang tanahnya


mengandung.....................................
a. Minyak Bumi b. Batu Bara c.Gas Alam d.Lumpur Panas

22. Kita membasahi telunjuk pada saat kebakaran hutan dengan


maksud..............................................
a. mengetahui arah angin
b. Memberi isyarat
c. Mencegah kebakaran
d.mengetahui letak hutan

23. Pada saat terjadinya kebakaran hutan, kita sebaiknya berlari


sesuai.............................................
a. Penunjuk jalan b. Arah pengungsi lain c. Arah angin d. Arah utara

24.Kayu di hutan sering dijadikan bahan baku peralatan rumah


seperti..................................................
a. gelas, pintu,kayu b. Kursi, jendela, kaca c.pintu,jendela, kursi d. Gelas,
kaca,piring

25. Apabila hutan kita kekeringan, maka sebaiknya kita


melakukan....................................................
a. Isolasi b. Remediasi c.Regulasi
d. Reboisasi
Posted 3rd December 2015 by Sigit Pambudi
naskah soal ukk plh

ULANGAN UMUM KENAIKAN KELAS MADRASAH IBTIDAIYAH

TAHUN PELAJARAN 2010/2011

Mata pelajaran : PLH


Nama : ...........................

Hari/tanggal : Sabtu, 18 Juni 2011


Kode : UKK -16

Waktu : 07.00-08.30
Kelas : V (Lima)

I.Berilah tanda silang(x) pada huruf a, b, c, atau d pada nomor pilihan


jawaban yang benar!

1. Peristiwa bencana alam ... oleh manusia


a.Dapat diketahui c.Tidak dapat ditentukan

b.Dapat ditentukan d.Dapat dihentikan

2. Dalam menghadapi bencana alam sebaiknya kita ....

a.Panik dan sedih b.Marah-marah c.Tenang dan waspada


d.Pasrah dan berdiam diri

3. Gempa bumi terdiri dari ....

a.Gempa tektonik dan gempa mekanik c.Gempa mekanik dan gempa


isometrik

b.Gempa vulkanik dan gempa isometrik d.Gempa tektonik dan gempa


vulkanik

4. Gempa bumi pernah melanda Yogyakarta pada tanggal ....

a.14 Februari 2009 b.21 Mei 2008 c.27 Mei 2006 d.17
Agustus 1945

5. Longsor dapat dicegah dengan cara ....

a. Menebang pohon c.Membuat lahan gundul

b.Membuat saluran air d.Menanam kembali lahan gundul

6. Berikut ini dalah dampak bencana alam, kecuali ....

a.Kerusakan lingkungan c.Kesenangan dunia

b.Kematian makhluk hidup d.Trauma

7. Berikut ini adalah hal yang harus dilakukan ketika menghadapi gempa bumi,
kecuali ....

a.Melindungi kepala c. Menuju tanah kosong

b.Pergi mengungsi d.Bersembunyi di dalam lemari

8. Ketika gempa bumi terjadi sebaiknya kita ....

a.Mengamankan barang berharga c.Membawa banyak baju dan barang


berharga

b.Segera keluar dari rumah d.Pergi menggunakan kendaraan


bermotor

9. Ketika terjadi gempa bumi dan kita sedang berada di lantai 5 sebuah gedung
maka ....

a.Segera turun menggunakan lift c.Segera turun ke lantai 1 menggunakan


tangga
b.Loncat dari lantai 5 ke bawah d.Diam saja menunggu bantuan

10.Sikap kita terhadap korban bencana alam adalah ....

a.Memberi sumbangan dan mendoakan c.Diam saja

b.Tertawa-tawa di hadapan meraka d.Tak peduli

11.Kertas bekas terdiri dari ....

a.Dus dan koran b.Kaleng dan kaca c.Besi dan plastik


d.Kantung keresek

12.Barang bekas dapat diubah menjadi barang bermanfaat dengan ....

a.Teknologi canggih b.Teknologi sederhana c.Teknologi modern


d.Teknologi komputer

13.Pemanfaatan barang bekas dapat dilakukan oleh ....

a.Pekerja pabrik b.Guru c.Pemulung


d.Semua orang

14.Barang bekas perlu dibersihkan agar ....

a.Bersih c.Semakin banyak jumlanya

b.Semakin kotor d.Dapat dijual

15.Kertas daur ulang terbuat dari ....

a.Kertas bekas b.Kain bekas c.Dus bekas d.Kayu


bekas

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!

16.Bencana alam adalah ....

17.Sampah yang dibuang ke sungai menyebabkan sungai

18.Bencana alam disebakan oleh ...dan ....

19.Gempa vulkanik adalah ....

20.Gunung meletus mengeluarkan ....

21.Tsunami biasanya terjadi di daerah yang berdekatan dengan ....

22.Tsunami pernah terjadi di indoesia di ... dan ....

23.Barang bekas adalah ....


24.Peralatan yang dibutuhkan untuk mengolah kertas bekas antara lain ...
dan ....

25.Koran bekas termasuk ....

III.Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!

26.Sebutkan penyebab gempa tektonik yang kamu ketahui!

................................................................................................................................
.........................................................

27.Apa tujuan simulasi bencana alam?

...............................................................................................................................
..........................................................

28.Sebutkan kegunaan kotak P3K!

................................................................................................................................
.........................................................

29.Apa dampak bencana alam terhadap manusia?

................................................................................................................................
.........................................................

30.Sebutkan jenis-jenis bencana alam yang kamu ketahui!

................................................................................................................................
.........................................................

Diposkan oleh mamay di 20.39

1. Apa yang dimaksud dengan Tsunami ? perpindahan badan air yang disebabkan oleh
perubahan permukaan laut secara vertikal dengan tiba-tiba. 2.Berasal dari bahasa manakah
istilah tsunami tsersebut ? Bahasa Jepang 3. Sebutkan Arti dari kata TSUNAMI ? Tsu :
Pelabuhan Nami : Pelabuhan jadi secara harfiah Tsunami berarti : ombak besar dipelabuhan
4.Apakah yang bisa memicu timbulnya Tsunami ? Gempa bumi yg berpusat dibawah laut,
Letusan Gunung berapi dibawah laut, longsor bawah laut dan hantaman meteor dilaut 5.apa
yang mengakibatkan tsunami pada saat menerpa bibir pantai tidak surut ketinggian dan
kecepatannya ? Karena Tenaga yang dikandung Gelombang tsunami adalah Tetap terhadap
fungsi ketinggian dan kelajuannya. 6.Berapa kecepatan yang dapat dicapai gelombang
tsunami pada laut dalam..?? 500-1000 km/ Jam 7. Bila disamakan dengan kendaraan,
kecepatan tsunami bisa disamakan dengan kecepatan apa..?? Pesawat terbang 8.berapa
ketinggian gelombang yg bisa dicapai tsunami pada laut dalam ? 1 meter. 9. Mengapa bila
pada laut dalam ketinggian gelombang tidak terlalu tinggi, akan tetapi pada saat mencapai
bibir pantai tingginya bisa mencapai puluhan meter..?? Karena pada Lautan dalam, ketinggian
yang hanya 1 meter,akan tetapi kecepatannya mencapat 500-1000 km/jam, karena tenaga yg
dikandung gelombang berfungsi tetap, maka saat mencapai bibir pantai Gelombang 1 meter
tadi bisa mencapai puluhan meter..akan tetapi kecepatannya menurun menjadi 30 km/jam.
10.apa dampak negatif ttg tsunami..?? Dampak negatif yang diakibatkan tsunami adalah
merusak apa saja yang dilaluinya. Bangunan, tumbuh-tumbuhan, dan mengakibatkan korban
jiwa manusia serta menyebabkan genangan, pencemaran air asin lahan pertanian, tanah, dan
air bersih. 11.siapakah yang pertama kali mengkaitkan Tsunami dengan Gempa bawah laut..?
Thucydides seorang sejarawan yang berasal dari Yunani. 12.Pada masa lalu sebelum istilah
tsunami terkenal, oleh para peneliti tsunami disebut apa..?? gelombang laut seismik 13.apa yg
dimaksud dngan meteor tsunami? Meteor tsunami adalah beberapa kondisi meteorologi
seperti badai tropis yang mengakibatkan gelombang badai yang ketinggiannya beberapa
meter dari permukaan laut normal. 14. meteor tsunami pernah melanda salah satu negara di
asia tenggara..negara manakah itu ? Burma (Myanmark) pada bulan mei 2008 15.Hampir
diseluruh wilayah Laut dunia terdapat sistem peringatan dini terhadap bahaya Tsunami,
seperti PTWC di sekeliling wilayah samudra pasifik..apa singkatan dari PTWC ? Pacific
Tsunami Warning Centre 16.Juga untuk wilayah Samudra Hindia sedang dibangun sebuah
sitem yg serupa yang diberi nama IOTWS?? apa kepanjangannya ?? Indian Ocean Tsunami
Warning System 17. Dinegara manakah letak pusat IOTWS.? Indonesia 18.Apa yang
dimaksud dengan MegaTsunami ? Megatsunami adalah tsunami yang sangat besar yang bisa
saja menenggelamkan pulau. 19. Berdasarkan sejarah..negara manakah yang paling sering
terjadi tsunami ? Jepang 20. Berapa kali tsunami melanda wilayah tersebut ? 196 kali 21. Apa
perbedaan Tsunami dengan Gelombang pasang..?? Pada Tsunami Gelombang Jauh lebih
besar dan Lebih lama. 22.Cabang Ilmu apa sajakah yg mempelajari dan meneliti tentang
Tsunami..?? Geologi, Geografi dan Oseanografi 23.penyebab terbanyak terjadinya tsunami
adalah Gempa Bumi bawah laut, jelaskan bagaimana ini bisa terjadi ..?? Gerakan vertikal
pada kerak bumi, dapat mengakibatkan dasar laut naik atau turun secara tiba-tiba, yang
mengakibatkan gangguan keseimbangan air yang berada di atasnya. Hal ini mengakibatkan
terjadinya aliran energi air laut, yang ketika sampai di pantai menjadi gelombang besar yang
mengakibatkan terjadinya tsunami. 24. pada beberapa peristiwa tsunami..kecapatan dan
ketinggian gelombang tidak sama..apa yang mempengaruhi hal itu..? Kedalaman laut dimana
pusat gelombang itu terjadi. 25. Jelaskan mengapa kedalaman laut bisa berpengaruh pada
ketinggian dan kecepatan gelombang tsunami..?? Kecepatan gelombang tsunami tergantung
pada kedalaman laut di mana gelombang terjadi, dimana kecepatannya bisa mencapai ratusan
kilometer per jam. Bila tsunami mencapai pantai, kecepatannya akan menjadi kurang lebih 50
km/jam dan energinya sangat merusak daerah pantai yang dilaluinya 26.Gempa bawah laut
yang bisa mengakibatkan tsunami sering terjadi di daerah subduksi..apa yang dimaksud dgn
subduksi..?? subduksi adalah sebuah penekukan yang terjadi ketika lempeng samudra
bertabrakan dengan lempeng benua 27.sebutkan kriteria gempa yang bisa mengakibatkan
tsunami Gempa bumi yang berpusat di tengah laut dan dangkal (0 - 30 km) Gempa bumi
dengan kekuatan sekurang-kurangnya 6,5 Skala Richter Gempa bumi dengan pola sesar naik
atau sesar turun 28.sebuah sisteem peringatan tsunami pertama kali digunakan di mana dan
tahun berapa..?? di Hawaai tahun 1920 29. kapan PTWC didirikan ? pada tahun 1949 30.
Negara Manakah yang mendirikan PTWC ? Amerika Serikat 31.apa yang dimaksud dengan
EPICENTRUM ? Epicentrum adalah pusat terjadinya Gempa. 32. apa nama alat untuk
mengukur besarnya Gempa ? Seismografh 33. Di Indonesia Instansi apakah yang menangani
dan berhak memberikan peringatan Tsunami ? BMKG 34. apa kepanjangan dari BMKG..?
Badan Meteorologi,Klimatologi dan Geofisika 35.Indonesia telah mengembangkan Sistem
Peringatan Dini Tsunami Indonesia yang disingkat dengan Ina-TEWS..singkatan dari apakah
itu ? Indonesian Tsunami Early Warning System 36. Apa maksud dan tujuan dari
pengembangan Ina-TEWS tersebut ? sistem ini dikembangkan dengan maksud dan tujuan
agar BMKG bisa secepatnya mengirimkan peringatan tsunami jika terjadi gempa yang
berpotensi mengakibatkan tsunami. 37.Letusan Gunung Krakatau pernah menyebabkan
tsunami, kapan hal itu terjadi ?? Pada tanggal 26Agustus 1883. 38. Berapa korban yang
tercatat pada peristiwa letusan krakatau tersebut ?? 36 ribu jiwa 39. Pada Tahun 2004,
Indonesia pernah mengalami tsunami dahsyat..didaerah manakah peristiwa tersebut ? DI
Aceh Darussalam 40. Pada Tanggal berapakah tepatnya kejadian tersebut ? 26 Desember
2004 41. Tsunami ternyata juga bisa dideteksi dgn perlakuan abnormal hewan-hewan yang
hidup diwilayah sekitar pantai..salah satu ilmu yang mempelajari gerak-gerik hewan ini,
mengkaitkan dengan berbagai kejadian tsunami..apa nama ilmu tersebut ..?? Ethologi 42.Apa
istilah ilmu yang empelajari tentang Gempa ?? Seismologi 43. Apa yang dimaksud dengan
gelombang seismik?? rambatan energi yang disebabkan karena adanya gangguan di dalam
kerak bumi akibat adanya gempa atau adanya ledakan 44.Apa pengertian gempa bumi ?
Gempa Bumi adalah getaran atau guncangan yang terjadi di permukaan bumi akibat
pelepasan energi dari dalam secara tiba-tiba 45.apa yang menyebabkan terjadinya Gempa
Bumi..?? disebabkan oleh pergerakan kerak Bumi

Selengkapnya : http://www.kompasiana.com/jaypranajaya/100-soal-jawab-tentang-
tsunami_550fe704a33311c939ba7e1e

Anda mungkin juga menyukai