Anda di halaman 1dari 4

MEMANDIKAN PASIEN

Nomor Dokumen: Nomor Revisi : Halaman :


Jl. Dr. Setiabudi No.
8 Pegagan - 00 1/2
Palimanan Kab.
Cirebon
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh :
Direktur RSIA Khalishah Palimanan
STANDAR

PROSEDUR

OPERASIONAL
dr. Jenny Hendrajani K.
Memandikan pasien adalah kegiatan untuk membersihkan tubuh
PENGERTIAN pasien dari segala kotoran yang melekat pada kulit baik yang
berasal dari luar maupun dari dalam tubuh pasien.
1. Memberikan rasa segar dan nyaman.
2. Tercapainya kinerja efektif dan efisien dalam memandikan
TUJUAN pasien.
3. Menghilangkan segala kotoran yang melekat pada tubuh,
menghilangkan bau badan dan mencegah infeksi kulit.
KEBIJAKAN
Pra Interaksi
1. Cek dokumentasi pada catatan keperawatan rekam medis pasien.
2. Siapkan peralatan :
a. Baskom 2 bh
b. Washlap 2 bh
PROSEDUR
c. Peralatan mandi (sabun, talk)
d. Handuk 1 bh
e. Trolley alat
f. Air hangat secukupnya
MEMANDIKAN PASIEN
Nomor Dokumen: Nomor Halaman :
Revisi :
2/3
Jl. Dr. Setiabudi No. 8 00
Pegagan - Palimanan
Kab. Cirebon
g. Pampers kalau perlu
h. Alat tenun secukupnya
A. Orientasi
1. Memberikan salam.
2. Kenalkan diri.
3. Klarifikasi nama pasien.
4. Panggil pasien dengan namanya.
B. Kerja
1. Jelaskan pada pasien mengenai tindakan yang akan
dilakukan.
2. Pintu, jendela atau gorden ditutup unutk menjaga
privasi dan kenyamanan pasien.
3. Perawat mencuci tangan sebelum melakukan
tindakan (sesuai dengan prosedur tindakan cuci tangan 6 benar).
4. Memakai handscoen.
5. Pasien ditanya apakah ingin berkemih atau BAB
dahulu sebelum mandi bila tidak, lanjutkan tahap
berikutnya.
6. Selimut dan bantal dipindahkan dari tempat tidur.
Bila masih dibutuhkan bantal digunakan seperlunya.
7. Pakaian bagian atas dibuka kemudian ditutup
dengan handuk.
8. Membersihkan muka dengan cara; muka, telinga
dan leher dibersihkan dengan washlap lembab, bila
perlu pakai sabun.
9. Bilas sampai bersih lalu dikeringkan dengan
handuk.
10. Mencuci lengan dengan cara; kedua tangan pasien
dikeataskan.
11. Letakkan handuk diatas dada pasien dan lebarkan
kesamping kiri dan kekanan sehingga kedua tangan
dapat diletakkan diatas handuk.
12. Kedua tangan pasien dibasahi dan disabuni dimulai
MEMANDIKAN PASIEN

Nomor Dokumen: Nomor Revisi : Halaman :

Jl. Dr. Setiabudi No. 00 3/3


8 Pegagan -
Palimanan Kab.
Cirebon
29. Pakaian dan alat tenun yang kotor serta peralatan
dibereskan dan dibawa ke tempatnya.
30. Observasi respon pasien dan kelainan pada
tubuhnya.
31. Hindari tindakan yang menimbulkan rasa malu
pada pasien dan tetap menjaga kesopanan.
C. Terminasi
1. Jelaskan pada pasien bahwa kegiatan telah selesai dilakukan.
2. Tanyakan perasaan atau keluhan yang dirasakan pasien.
3. Sepakati kontrak kegiatan selanjutnya.
4. Akhiri kegiatan dengan memberi salam penutup.
PROSEDUR
Post interaksi
1. Bereskan alat.
2. Buang sampah sesuai katagori medis dan non medis.
3. Lepaskan sarung tangan.
4. Cuci tangan setelah melakukan kegiatan (sesuai prosedur
tindakan cuci tangan 6 benar).
5. Lakukan pendokumentasian pada catatan Perkembangan
tindakan dan evaluasi.

UNIT TERKAIT 1 Semua Unit Pelayanan Keperawatan.

Anda mungkin juga menyukai