Anda di halaman 1dari 12

REMEDIAL TIK

NAMA : NIKEN OKTARIA MELANI

KELAS : 7A

UJI KOMPETENSI

Pilihan Ganda

1. Yang termasuk sarana komunikasi tradisional adalah...


a. Telepon Internet b. Televisi c. Internet d. Asap
2. Berikut ini media yang digunakan untuk menulis naskah-naskah kuno adalah...
a. Computer b. Laptop c. Handpone d. Daun Lontar
3. Berikut ini media komunikasi modern yang paling populer di seluruh dunia adalah...
a. Televisi b. Kentongan c. Daun Lontar d. Batu
4. Ilmuan yang pertama kali yang menciptakan telephone adalah...
a. John naiper
b. Alexander Braham Bell
c. Johan Carolus
d. David Bedcam
5. Terbagi berapakah alat komunikasi dengan seiring perkembangan jaman...
a. Kuno dan modern
b. Modern dan sekarang
c. Sekarang dan kuno
d. Semua jawaban benar
6. Internet pertama kali dikenalkan pada tahun...
a. 1998 b. 1989 c. 1940 d. 1970
7. Alat komunikasi tradisional yang digunakan untuk menandai waktu tibanya sholat adalah...
a. Beduk b. Asap c. Prasasti d. Daun Lontar
8. Media komunikasi dan informasi yang berawal dari diciptakannya jaringan computer
adalah...
a. Televisi
b. Internet
c. Radio
d. Telephone seluler
9. Alat komunikasi tradisional yang trbuat dari kayu yang berongga disebut...
a. Kentongan
b. Telephone
c. Televisi
d. Kalkulator
10. Media komunikasi yang sangat popular di dunia adalah...
a. Internet b. Televisi c. Radio d. Asap

Surat kabar
Televisi
Internet
Telephone seluler
11. Media komunikasi di atas adalah jenis media komunikasi...
a. Modern b. Tradisional c. Sekarang d. Semua salah
12. Yang termasuk alat komunikasi tradisional adalah...
a. Kentongan, asap, daun lontar, dan internet
b. Televisi, asap, kentongan dan internet
c. Kentongan, asap, daun lontar dan batu
d. Semua jawaban benar
13. Media komunikasi internet merupakan layanan komunikasi...
a. Baru b. Lama c. Modern d. Tradisional
14. Ilmuan yang menciptakan telepon adalah...
a. John napler c. Johan carolus
b. Alexander graham bell d. Paul nipkow
15. Gambar alat komunikasi disamping adalah...
a.
Internet b. Televisi c. Radio d. Asap
16. Gambar alat komunikasi disamping adalah...
a. Internet b. Televisi c. Radio d. Daun lontar
17. Gambar alat komunikasi disamping adalah...
a. Internet b. Televisi c. Radio d. Asap
18. Kode morse dalam penyampaian pesannya selain menggunakan tulisan kode
atau sinyal audio tone, dapat juga dilakukan dengan menggunakan...
a. Sinyal cahaya lampu
b. Sinyal listrik
c. Udara
d. Gerak tubuh
19. Mesin faksimili mengirimkan pesan dokumen yang telah dipindai ( scan ) melalui...
a. Gelombang radio
b. Sinyal listrik
c. Kabel listrik
d. Kabel telephone
20. Komunikasi yang dilakukan pada aplikasi internet dengan melalui suara dan gambar
sekaligus disebut...
a. Mail server
b. Mailing list
c. Video converence
d. Teleconverence
21. Serat pohon yang digunakan pertama kali oleh bangsa mesir kuno untuk menulis adalah...
a. Bambu b. Lontar c. Papyrus d. Pisang
22. Negara yang pertama kali mengembangkan internet sebagai alat komunikasi jarak jauh
adalah...
a. Amerika b. Inggris c. Jepang d. Italia
23. Komputer diperuntukkan untuk menyediakan layanan terhadap komputer lainnya (client)
dalam sebuah jaringan adalah...
a. Personal computer
b. Computer server
c. Computer mainframe
d. PDA
24. Komputer dengan ukuran besar yang mampun melayani ratusan program aplikasi secara
bersamaan adalah...
a. Personal computer
b. Computer server
c. Computer mainframe
d. PDA
25. Komputer canggih yang menggunakan flash memory sebagai pengganti media penyimpanan
adalah...
a. Personal computer
b. Computer server
c. Computer mainframe
d. PDA
26. Alat komunikasi yang menggunkan isyarat suara adalah...
a. Kentongan
b. Bendera dan berbicara
c. Asap
d. Sinar lampu
27. Televisi yang digunakan untuk kalangan sendiri pada lingkungan tertentu, misalnya sebagai
alat keamanan disebut...
a. CCTV b. CTCV c. TVCC d. CTVC
28. Peralatan telekomunikasi yng digunakan untuk mengirimkan tulisan dan gambar melalui
kabel telepon disebut...
a. Telepon b. Mesin faks c. Radio d. Televisi
29. Berikut ini adalah bahasa isyarat yang telah diakui secara internasional, kecuali...
a. Semaphore b. Kode morse c. Bahasa tubuh d. Isyarat tangan
30. Tokoh yang berhasil menemukan tipe baru dari matematika yang saat ini dikenal dengan
sebagai Aljabar Boolean dan logika Boolean adalah...
a. George Eastman c. George Valensi
b. George Boole d. Blaise Pascal

Isian Singkat
1. Bahan/ media yang digunakan untuk menulis naskah-naskah kuno adalah...
Jawab: Daun Lontar
2. Alat komunikasi tradisional yang digunkan untuk menandai waktu tibanya shalat adalah...
Jawab: Kantongan
3. Kentongan alat komunikasi yang menggunakan isyarat...
Jawab: Bunyi
4. Televisi yang digunakan untuk klangan sendiri pada lingkunga tertentu, misalnya sebagai
alat keamanan disebut...
Jawab: CCTV
5. CCTV kepanjangan dari...
Jawab: Closed Circuit Television
6. Media komunikasi yang terbit setiap hari dan sering dibaca untuk mendapatkan informasi
adalah...
Jawab: Koran
7. TV salah satunya menggunakan TV layar LCD, apakah kepanjangan LCD...
Jawab: Liquid Crystal Display
8. Pada awalnya internet dikembang dan digunakan oleh Negara ...
Jawab: Amerika
9. WWW kepanjangan dari...
Jawab: World Wide Web
10. SMS kepanjangan dari...
Jawab: Short Message Service

Essay
1. Sebutkan pembagian alat komunikasi !
Jawab: Kuno Dan Modern
2. Komunikasi dapat diartikan sebagai suatu sarana !
Jawab: Menyampaikan Berita
3. Sebutkan lima media komunikasi modern !
Jawab: Telvisi, Hp, Radio, Laptop, HT
4. Sebutkan peralatan komunikasi zaman dulu !
Jawab: Kentongan Dan Daun Lontar
5. Sebutkan pembagian computer menurut jenisnya !
Jawab:
Perbaikan

Soal Pilihan Ganda

1. Alat yang mampu mengirim sama persis dengan dokumen melalui jaringan telepon adalah...
a. Handphone b. Scanner c. Modem d. Fax
2. Ilmu yang mempelajari penggunaan teknologi sebagai media komunikasi dan mengelola
informasi disebut...
a. Teknologi interaksi
b. Teknologi pangan
c. Teknologi industri
d. Teknologi informasi dan komunikasi
3. Manusia mengenal teknologi dan komunikasi sejak...
a. Masa kini
b. Masa prasejarah
c. Masa modern
d. Masa sejarah
4. Alat komunikasi yang dua arah yang memungkinkan dua orang atau lebih untuk bercakap-
cakap tanpa jarak adalah...
a. Internet b. Satelit c. Televisi d. Radio
5. Mengirim data dengan menggunakan pancaran gelombang elektromagnetik, dapat dilakukan
dengan...
a. SMS b. Chating c. Bluetooth d. E-mail

Soal Essay
1. Jelaskan pentingnya peralatan teknologi informasi dan komunikasi bagi kehidupan kita !
Jawab:
2. Jelaskan teknologi yang dominan mendorong perkembangan peralatan teknologi informasi !
Jawab: telephon, koran, radio,televisi, internet dan komputer
3. Jelaskan pengguanaan komputer dalam kehidupan sehari-hari anda !
Jawab: komputer sangat penting untuk kita setiap aktifitas selalu berhubungan dengan
komputer.
Kegunaan dan manfaat komputer: mempercepat pekerjaan, membantu berkomunikasi dan
sebagai alat menghibur diri.
4. Sebutkan peralatan tekhnologi informasi dan komunikasi yang ada di rumah mu?
Jawab : telephon, televisi, radio, koran, internet, dan komputer
5. Jelaskan manfaat internet untuk anda sebagai seorang siswa?
6. Jawab : internet sangat penting untuk saya yang sebagai siswa karena jika terdapat ketikan-
ketikan yang diberikan oleh guru, maka kita langsung bisa mencari tugas melalui internet
dengan cepat dan mudah

Pengayaan

Carilah artikel di internet yang membahas tentang perkembangan TIK dari jaman kuno hingga
jaman modern dewasa ini, kemudian simpulkan pendapatmu!
BAB 2

Sejarah Tekhnologi Informasi dan Komunikasi

Standar Kompetensi

Memahami penggunaan tekhnologi informasi dan komunikasi, dan prospeknya dimasa


mendatang.

Kompetensi Dasar

Mendeskripsikan sejarah perkembangan tekhnologi informasi dan komunikasi dari masa lalu
sampai sekarang

Karakter Siswa Yang Diharapkan

Jujur, disiplin, kerja keras, kreatife, mndiri, rasa ingin tahu

Ringkasan Materi

A. Sejarah Tekhnologi Informasi


Pada awal sejarah, manusia bertukar informasi melalui bahasa. Maka bahasa adalah
tekhnologi. Bahasa memungkinkab seseorang memahami informasi yang disampaikan oleh
orang lain. Tetapi bahasa yang disampaikan dari mulut ke mulut hanya bertahan sebentar saja,
yaitu hanya pada saat si pengirim menyampaikan informasi melalui ucapannya itu saja. Setelah
ucapan itu selesai, maka informasi yang berada di tangan si penerima itu akan dilupakan dan
tidak bisa disimpan lama. Selain itu jangkauan suara juga terbatas. Untuk jarak tertentu,
meskipun masih terdengar, informasi yang disampaikan lewat bahasa suara akan terdegradasi
bahkan hilang sama sekali.
Setelah itu tekhnologi penyampaian informasi berkembang melalui gambar. Dengan gambar
jangkauan informasi bisa lebih jauh. Gambar ini bisa di bawa-bawa dan disampaikan kepada
orang lain. Selain itu informasi yang ada akan bertahan lebih lama. Beberapa gambar
peninggalan jaman purba masi ada sampai sekarang sehingga manusia sekarang dapat (mencoba)
memahami informasi yang ingin disampaikan pembuatnya.
Ditemukannya alfabeth dan angka arabic memudahkan cara penyampaian informasi yang
lebih efisien dari cara yang sebelumnya. Suatu gambar yang mewakili suatu peristiwa dibuat
dengan kmbinasi alfabeth, atau dengan penulisan angka, seperti MCMXLIII diganti dengan
1943. Tehnologi dengan alfabeth ini memudahkan dalam penulisan informasi itu.
Kemudian, tekhnologi percetakan memungkinkan pengiriman informasi lebih cepat lagi.
Tekhnologi elektronik seperti radio, tv, komputer mengakibatkan informasi menjadi lebih cepat
tersebar diarea yang lebih luas dan lebih lama tersimpan.

B. Sejarah Komputer
Salah satu perangkat TIK yang paling berperan penting ialah komputer. Gagasan tentang
komputer sebgai alat hitung mulai muncul pertama kali pada tahun 1822. Gagasan ini muncul
ketika seorang ahli matematika berkebangsaan inggris, yaitu Charles Barbbage menciptakan
suatu mesin hitung yang disebut Difference Engine. Mesin tersebut dipakai untuk berhitung
tabel-tabel matematika. Pada tahun 1833, Charles Barbbage mengembangkan Difference Engine
dengan konsep yang lebih mendalam dan umum. Mesin yang baru ini dinamakan Analitycal
Engine. Mesin ini dapat melaksanakan penghitungan apasaja, sehingga mesin inilah yang
pertama kali dikenal sebagai General Purpose Digital Computer.
Sumbangan Charles Barbbage ini sangat besar bagi dunia komputer karena prinsip kerja dari
kedua msin itu merupan dasar kerja dari komputer sekarang. Prinsip yang menginspirasi ini
antara lain adanya peralatan input, memori komputer, stored program, dll. Karena sumbangan
yang sangat besar ini maka Charles Barbbage dianggap sebagai bapak komputer modern.
Gambar Analytical Engine

Pada tahun 1937, Prof. Howard Aikem seorang ahli matematika dari universitas Havard
mulai merancang pembuatan sebuah komputer yang mampu melakukan operasi arit matika dan
logika secara otomatis. Komputer tersebut mulanya dibuat secara mekani elektronik. Kemudian
pada tahun 1944, komputer tersebut terselesaikan secara elektronik dengan bantuan perusahaan
IBM. Komputer tersebut diberi nama Havard Mark I Automatic Sequence- Contoled calculator
(ASCC). Komputer ini merupakan realisasi dari impian Charles Barbbage. Jika dibandingkan
dengan komputer sekarang komputer Havard Mark I mempunyai perbedaan yang sangat
menyolok terutama dalam hal kecepatan.
Sejak pertama kali komputer diciptakan sampai dengan sekarang, sejak perkembangan
komputer telah mengalami 5 ( lima ) generasi dalam pertumbuhannya. Pembagian generasi
komputer sebagai berikut:
1. Komputer Generasi Pertama (1946 1959)
Ciri-ciri komputer generasi pertama antara lain:
Program dibuat dalam bahasa mesin
Menggunakan konsep storage program
Kompenen yang digunakan adalah tabung hampa udara
Ukuran fisiknya besar sehingga membutuhkan daya listrik yang besar, serta
Dapat dsimpan apada magnetic tape dan magnetic disk

Contohnya, komputer IBM 701 yang dibuat tahun 1953 merupakan komputer komersial
berukuran besar, sedangkan IBM 705 yang dibuat tahun 1959 digunakan dalam industri.

2. Komputer Generasi Kedua (1959 - 1965)


Ciri-ciri komputer generasi kedua antara lain:
Program telah dibuat dengan bahasa tingkat tinggi, seperti FORTRAN, COBOL, ALGOL,
dan sebagainya.
Kapasitas memori utama cukup besar
Komponen yang digunakan adalah transistor yang jauh lebih kecil dibandingkan tabung
hampa udara
Menggunkan magnetic tape dan magnetic disk yang berbentuk removable disk
Mempunyai kemampuan proses real-time dan time sharing
Proses operasinya lebih cepat
Ukurannya lebih kecil dan membutuhkan lebih sedikit daya listrik, serta
Orientasinya pada aplikasi bisnis dan teknik

Contohnya, komputer PDP-5 dan PDP-8 yang dibuat tahun 1963 merupakan komputer mini
komersial yang pertama. Selain itu, terdapat komputer IBM 7070, IBM 1400, NCR 300, dan
sebagainya.
3. Komputer Generasi Ketiga (1965 - 1970)
Ciri-ciri komputer generasi ketiga antara lain:
Komponen yang dipakai adalah IC (Integrated Circuits) yang terdiri atas ratusan atau
ribuan transistor berbentuk Hybrid Integrated Circuits dan Monolithic Integrated Circuits
Proses operasinya jauh lebih cepat dan lebih tepat, kapasitas memori komputer jauh lebih
besar,
Ukuran fisik jauh lebih kecil sehingga penggunaan listrik lebih hemat,
Menggunakan magnetic disk yang sifatnya random access,
Dapat melakukan multi processing dan multi programming
Alat input output mengalami pengembangan dengan menggunkan visual display
terminal, serta
Dapat melakukan komunikasi data dari satu komputer ke komputer lainnya.

Contohnya, komputer IBM S/ 30. NOVA, CDC 3000, PDP-11, dll

4. Komputer Generasi Keempat(sejak tahun 1970 )


Sejak tahun 1970, dunia komputer mengalami dua perkembangan penting, yaitu:
Penggunaan LSI (Large Scale Integration) yang disebut juga sebagai Bipolar Large Scale
Integration, serta
Menggunakan mikroprosesor dan Semi konduktor yang berbentuk CHIP untuk memori
komputer.

Contohnya, komputer IBM 370 menggunakan intel 4004 mikroprosesor yang dikembangkan
pertama kali pada tahun 1971 oleh perusahaan Intel Corporation dengan menggunkan chip
mikroprocessor. Personal computer (PC) mulai berkembang sejak tahun 1977, misalnya
komputer Apple II dan komputer dekstop oleh Xerox Corporation. Pada tahun 1981, komputer
mulai banyak menggunakan sistem window dan mouse.

5. Komputer Generasi Kelima


Komputer generasi kelima kini sedang dalam pengembangan. Komponen yang dipakai adalah
VLSI (Very Large Scale Integration). Saat ini sedang dikembangkan oleh Josephson Function
yang diramalkan dapat menggantikan keberadaan chip. Negra yang memplopori perkembangan
komputer generasi kelima ini adalah jepang. Kemungkinan pengembangan komputer lainnya
ialah kemampuan omputer memecahkan masalah sendiri dengan bantuan Al (Artificial
Intelegence). Hal ini dapat diterapkan untuk mengoperasikan robot.
Lembar Kegiatan
Tinjaulah perintah-perintah dan istilah baru dibawah ini. Berilah tanda cek dikolom cek jika
kamu merasa sudah memahami kegunaan perintah dan arti dari istilah yang baru diperkenalkan.
No Perintah/ Istilah Cek
1. Tabung vacuum
2. Abacus
3. Analytical Engine
4. Punched Card system
5. Transistor
6. COBOL
7. FORTRAN
8. Integrated Circuit
9. Microprosesor
10. UNIVAC

Kuis
1. Apa yang dimaksud dengan LSI (Large Scale Integration)?
2. Apa yang dimaksud dengan multiprocessor?
3. Apa yang dimaksud dengan multiprogramming?
4. Apa yang kamu ketahui dengan mikroprosesor?
5. Jelaskan tentang ciri-ciri komputer generasi pertama?

Eksplorasi
Seperti yang telah kamu pelajari sebelumnya sejarah perkembangan teknologi informasi dan
komunikasi sangat berkaitan erat dengan sejarah perkembangan alat hitung yang merupakan
cikal bakal dari lahirnya teknologi komputer sebagai alat komunikasi dan informasi dewasa ini.
Uraikanlah kembali teknologi informasi dan komunikasi tersebut!
Jawab: ..........

Latihan soal
1. Jelaskan pengaruh transistor pada perkembangan komputer!
2. Sebutkan kelebihan UNIVAC dibandingkan ENIAC!
3. Jelaskan kelebihan bahasa Assembly dibandingkan dengan bahasa mesin!
4. Jelaskan pengaruh penemuan integrated circuit pada perkembangan komputer!
5. Jelaskan ciri-ciri komputer generasi ke empat (4)!

Uji kompetensi
1. Komputer berasal dari kata...
a. Compute
b. Computare
c. Computer
d. Component
2. Komponen utama komputer generasi pertama adalah....
a. Tube vacum
b. Transistor
c. Resistor
d. Microprosesor
3. Komponen utama komputer generasi ketiga adalah
a. Tube vacum
b. Transistor
c. Integrated circuit
d. Microprosesor
4. Komponen utama komputer generasi keempat adalah
a. Tube vacum
b. Transistor
c. Integrated circuit
d. Microprosesor
5. Simpul-simpul pada tali yang di gunakan sebagai lambang bilangan oleh suku indian inka
adalah ...
a. Kuipu
b. Tulang-tulang naiper
c. Sampoa
d. Pascaline
6. Berikut ini yang termasuk komputer generasi pertama adalah ...
a. Mark 1
b. Pentium
c. IBM 7070
d. UNIVAC III
7. Berikut ini yang merupakan ciri-ciri dari komputer generasi kedua adalah ...
a. Dikembangkan saat perang dunia pertama
b. Menggunakan integrated circuit (IC)
c. TUBE Vacum digantikan oleh transistor
d. Menggunakan sistem operasi
8. Berikut ini contoh komputer-komputer generasi keempat kecuali...
a. Pentium IV
b. IBM PC/AT
c. Anthol
d. UNIVAC 1109
9. IBM memperkenalkan personal komputer pada masa...
a. Komputer generasi pertama
b. Komputer generasi ke dua
c. Komputer generasi ketiga
d. Komputer generasi keempat
10. Komponen yang digunakan pada generasi yang kelima adalah...
a. VLSI
b. LSI
c. Tube vacuum
d. IC
11. Yang termasuk komputer generasi keempat adalah...
a. AMD k6
b. GE 600
c. Mark II
d. UNIVAC 1109
12. Bahasa pemrograman yang mulai digunakan pada komputer generasi kedua adalah...
a. Pascal
b. C++
c. C
d. Cobol
13. Bahasa pemrograman yang digunakan pada generasi pertama adalah...
a. Cobol dan vortran
b. Machine language
c. C dan vb
d. Pascal dan C
14. mesin penghitung yang pertama kali diciptakan oleh blaise pascal adalah....
a. Mesin tik
b. Kalkulator
c. Mesin pascaline
d. Sempoa
15. Komputer general purpose pertama diciptakan oleh Charles bebbage adalah...
a. Mesin diferensial
b. Mesin pascaline
c. Mesin kalkulator
d. Mesin fax
16. Komputer pada awalnya berfungsi sebagai...
a. Alat untuk berkomunikasi
b. Alat untuk mengolah data
c. Alat untuk bermain
d. Alat untuk menghitung
17. Komputer generasi kedua keluar pada tahun..
a. 1947-1959
b. 1965-1975
c. 1959-1965
d. 1975- sekarang
18. Ilmuwan yang menemukan alat komputer ialah orang yang ahli dalam bidang
a. Matematika
b. Kimia
c. Fisika
d. Elektronik
19. Dalam kehidupan sehari-hari kita sering melihat perkembangan teknologi dari masa kemasa, yang
termasuk contoh alat yang tidak mengalami perkembangan teknologi adalah...
a. Menanak nasi dengan menggunakan panci
b. Mengeringkan makan dengan oven
c. Mencuci menggunakan mesin cuci
d. Memanggil teman menggunakan telephon
20. Bahasa yang digunakan untuk komputer generasi terakhir adalah....
a. Vortran
b. High level
c. Basic
d. Mesin
21. Orang yang bertugas membantu dan membangun fasilitas sistem desain dalam komputer disebut
dengan istilah....
a. Sistem analis
b. Operator
c. Programmer
d. Source program
22. Orang yang berhasil mengembangkan analitical engine adalah...
a. Charles babbage
b. Herman hollerith
c. Vanner bush
d. John vincent atanasoff
23. Orang yang berhasil menemukan integrated circuit adalah...
a. Charles babbage
b. Herman hollerith
c. Jack kilby
d. John vincent atanasoff
24. Bangsa yang menggunakan huruf heiroglif untuk berkomunikasi adalah...
a. Romawi kuno
b. Mesir
c. Sumeria
d. China
25. Pemrakarsa pembuatan komputer dan juga mendapat julukan sebagai bapak komputer adalah...
a. Thomas edison
b. Charles babbage
c. Prof. Hoard aikem
d. James watt
26. Istilah komputer diambil dari bahasa latin yang berarti peralatan untuk....
a. Memproses
b. Menghitung
c. Mendengar
d. Mengolah
27. Komputer generasi pertama muncul tahun 1946 dengan nama...
a. Laptop
b. PC
c. ENIAC
d. UNIX
28. Kepanjangan dari VSLI adalah...
a. Very long scale integration
b. Very large scale integration
c. Very large scale integrasy
d. Very long scale integrasy
29. Tahun 1888 freidich reinzeer, ahli botani austria menemukan cairan kristal (liquid cristal), yang pada
60 tahun kemudian menjadi bahan baku pembuat layar...
a. Katoda
b. Anoda
c. OLED
d. LCD
30. Bahasa fortran digunakan untuk komputer generasi...
a. Pertama
b. Kedua
c. Ketiga
d. Keempat

Isian Singkat
1. Computer generale purpose yang pertama diciptakan oleh charles babbage...
Jawab:
2. Kepanjangan dari IC adalah...
Jawab: integrated circuit
3. Komponen transistor digunakan pada computer generasi...
Jawab: ketiga
4. Pengganti transistor pada computer generasi ketiga adalah...
Jawab:
5. Pentium IV termasuk computer generasi ...
Jawab:
6. Pada generasi berapa computer sudah mampu multiprocessing dan multiprogramming...
Jawab:
7. Media penyimpanan pada computer generasi keempat...
Jawab:
8. Kepanjangan dari LSI adalah...
Jawab:
9. Yang dimaksud dengan Artificial Intellegence adalah...
Jawab:
10. Computer generasi keempat dimulai sejak tahun...
Jawab:

Essay
1. Apa yang dimaksud dengan: a. IC b. Mikroprosesor
Jawab:
2. Sebutkan bahasa yang digunakan pada masing-masing generasi!
Jawab:
3. Apa yang dimaksud dengan multiprograming !
Jawab:
4. Sebutkan ciri-ciri computer generasi kedua dan sebutkan contohnya ( minimal 4 )!
Jawab:
5. Apa perbedaan komputer generasi pertama dengan komputer generasi ketiga !
Jawab:
Perbaikan

Soal Pilihan Ganda

1. Pemrakarsa pembuatan komputer dan juga mendapat julukan sebagai bapak computer adalah...
a. Thomas Edison
b. Charles Babbage
c. Prof. Hoard Aikem
d. James Watt
2. Istilah komputer diambil dari bahasa latin yang berarti peralatan untuk...
a. Memproses
b. Menghitung
c. Mendengar
d. Mengolah
3. Komputer generasi pertama muncul tahun 1946 dengan nama...
a. Laptop
b. PC
c. ENIAC
d. UNIX
4. Tampilan windows aktif yang pertama kali muncul setelah komputer dinyalakan disebut...
a. Ikon
b. Toolbar
c. Dekstop
d. Menu
5. Di bawah ini yang termasuk perangkat tambahan komputer adalah...
a. Keyboard
b. Mouse
c. Scanner
d. Monitor

Soal Essay
1. Jelaskan sejarah perkembangan alat hitung!
Jawab:
2. Sebutkan contoh komputer generasi pertama!
Jawab:
3. Sebutkan contoh komputer generasi kedua!
Jawab:
4. Sebutkan perusahaan yang memproduksi komputer /PC saat ini!
Jawab:
5. Jelaskan peran komputer dalam kehidupan!
Jawab:

Anda mungkin juga menyukai