Anda di halaman 1dari 3

FONEM, MORFEM,FRASA, KLAUSA DAN KALIMAT

1. FONEM
b/u/a/t/ : DAPAT MEMBENTUK KATA : buat, baut, buta, tabu, batu, tuba

2. MORFEM
a. Morfem bebas: ajar, tulis, baca,
b. Morfen terikat : me-N, pe-an, -an, dsb

3. FRASA: kelompok kata yg terdiri ats 2 kata atau lebih tetapi


tidak melampaui batas fungsi S,P
a. Adik saya sedang membaca buku sejarah Indonesia baru
S P O
b. Adik tidur

4. KLAUSA
a. Eca membeli buku
b. Eca membeli baju
Eca membeli buku dan baju : 2 klausa
Eca tidak kuliah karena sakit
a. Eca tidak kuliah
b. Eca Sakit

KALIMAT
A. TUNGGAL
B. MAJEMUK
1. Setara
2. bertingkat
3. campuran
Eca tidur ketika kaka membaca buku dan lisa mencuci baju

LATIHAN
Tunggal atau majemukkah kalimat berikut ini!
1. Hari ini, kalian akan belajar bahasa Indonesia
2. Pak buhari sudah pergi ketika kami datang
3. Pembangunan akan tetap berjalan terus meskipun dana
semakin menyempit
4. Ayah temanku sudah tahu hal itu
5. Keadaan sudah mulai aman
6. Dia tidak kuliah karena masalah keuangan
7. Farida sedang membaca dan adiknya sedang bermain catur
8. Masalah PHK menarik perhatian Menteri sosial
9. Polisi akan menangkap pemuda gondrong itu
10. Dia terus saja berbicara

FRASA/ FRASE
Adalah: kelompok kata yang terdiri atas 2 kata atau lebih tetapi tidak
melampaui batas S dan P
Contoh:
1. sangat jarang pergi (.............................................)
2. tidak akan datang (.............................................)
3. akan segera tidur (.............................................)
4. Adik pergi (.............................................)
5. Paman datang (.............................................)
6. Saya tidur (.............................................)

KLAUSA
1. Adik pergi ketika paman datang (....klausa)
2. Saya tidur ketika paman datang (....klausa)
3. Saat paman datang aku pergi (....klausa)
4. Adik pergi dan aku tidur ketika paman datang (.. Klausa)

KALIMAT EFEKTIF
Apakah kalimat-kalimat yang kita buat dapat dipahami pembaca dengan
baik? Apakah kalimat yang kita buat cukup efektif dalam mengusung
maksud si pembuatnya?
KALIMAT EFEKTIF adalah kalimat yang mampu menyampaikan informasi
dari penulis kepada pembaca secara tepat sehingga pembaca bisa
memahami informasi yang tersaji dalam kalimat itu.
CIRI-CIRI KALIMAT EFEKTIF
1. kesepadanan dan kesatuan
2. Kesejajaran bentuk
3. penekanan
4. kehematan
5. kevariasian dalam struktur kalimat

1. Kesepadanan dan kesatuan


Syarat kalimat efektif adalah memiliki struktur kalimat yang baik,
minimal harus memiliki unsur-unsur S dan P.
Contoh:
1. Adikku sedang menyiram bunga di kebun...... (efektif)
2. Adikku yang sedang menyiram bunga di kebun ) (tidak efektif)

Hanya terdiri dari S dan tidak ada P. Hal ini disebabkan olek
kehadiran kata tugas yang terselip diantara adikku dan yang menyiram.
3. kepada para mahasiswa harap berkumpul di depan aula
4. Di dalam rapat itu memutuskan beberapa keputusan penting.

2. Kesejajaran bentuk
1. Tahap terakhir penyelesaian rumah ini adalah pengecatan,
memasang listrik, dan pengaturan tata ruangnya
3. Penekanan
A . Posiosi dalam kalimat:
1. Kepala SMA Merah Putih, Drs. H. Eka Rhamdani,
memberikan sambutan pada pembukaan Lomba Cepat Tepat tingkat
SMA itu
2. Pada Lomba Cepat Tepat tingkat SMA, Kepala SMA Merah
Putih, Drs. H. Eka Rhamdani,
memberikan sambutan

B. Urutan yang logis: Susunan secara kronologis, semakin meningkat


(makin lama makin penting)
1. Undang-Undang itu disyahkan untuk menjaga stabilitas
pertahanan, keamanan, serta persatuan dan kesatuan masyarakat

C. Pengulangan kata: untuk penegasan digunakan gaya bahasa repetisi


supaya menekankan pada bagian yang dipentingkan, tidak dianggap
sebagai pemborosan
1. Kemajuan yang harus dicapai bangsa yang sedang berkembang
seperti bangsa kita meliputi kemajuan ekonomi, kemajuan politik, dan
kemajuan hankam.

4. Kehematan
a. Pengulangan subyek kalimat: pengulangan yang dipandang tidak
memperjelas maksud kalimat tergolong ke dalam kemubaziran.
1. Gadis itu segera berlari setelah ia mengetahui bahaya
mengancamnya
b. Hiponimi
1. Ia membeli bunga anggrek
2. ayah pergi hari Kamis
3. Tukang cat itu turun ke bawah
c. pemakaian kata depan dari dan daripada
1. anak dari paman saya datang hari ini
2. Kepentingan daripada rakyat harus diutamakan
3. Baju itu terbuat dari kulit buaya
4. Bibi berangkat dari Jakarta tadi pagi
5. Ayahku lebih baik daripada adiknya
5. Kevariasian dalam struktur kalimat
a. cara memulai tulisan
b. Panjang-pendek kalimat
c. ragam kalimat
d. Bentuk kalimat
e. kalimat lamgsung dan kalimat tidak langsung

Anda mungkin juga menyukai