Anda di halaman 1dari 4

Lampiran 1

S I LAB U S

Nama Sekolah : MA AL-IMAN


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas : XI/IPA
Semester :2
Standar Kompetensi: : 3. Menjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan dan/atau penyakit yang mungkin
terjadi serta implikasinya pada salingtemas.

Kompetensi Materi Pokok/Materi Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Alokasi Sumber/


Dasar Pembelajaran Waktu Bahan/Alat
(menit)

3.4 Men- o Struktur dan fungsi Mengggunakan charta/CD Menjelaskan Jenis 2 X 45 Sumber:
jelaskan alat-alat interaktif/penelusuran struktur dan fungsi tagihan: Buku acuan
keterkaitan pernafasan. internet sistem pernafasan alat-alat pernafasan Tugas yang relevan,
antara Alat pernafasan menemukan struktur alat- pada manusia. individu, internet.
struktur, masusia berupa paru- alat pernafasan manusia. tugas
fungsi, dan paru (bronkus, Mengkaji dari berbagai kelompok, Alat:
proses serta bronkeolus, literatur menemukan unjuk OHP/komput
kelainan/ bonkeololus) yang struktur dan fungsi alat- kerja, er, LCD.
penyakit membangun sistem alat pernapasan manusia. ulangan.
yang dapat yang khas. Bahan:
terjadi pada Bentuk LKS, bahan
sistem instrumen presentasi,
pernafasan : Charta/CD
pada Produk (laporan interaktif
manusia dan hasil studi sistem
hewan literatur dan pernafasan
(misalnya internet), manusia.
burung). pengamatan
sikap, kuis, tes
pilihan ganda,
o Mekanisme Menggunakan pemodelan Menjelaskan tes uraian . 2 X 45 Sumber:
Pernapasan pada salah seorang siswa mekanisme Jenis Buku acuan
manusia mengenali perubahan- pernapasan pada tagihan: yang relevan,
Pernafasan dilakukan perubahan yang terjadi manusia. Tugas internet.
secara inspirasi dan pada waktu melakukan Membedakan individu,
ekspirasi yang terjadi proses bernafas melalui pernafasan dada tugas Alat:
karena adanya kegiatan diskusi. dan pernafasan kelompok, OHP/komput
perbedaan tekanan Menganalisis perut. unjuk er, LCD.
udara pada rongga menggunakan pemodelan Menjelaskan proses kerja,
dada. perbedaan pernafasan mekanisme ulangan. Bahan:
dada dan pernafasan perut. pertukaran Oksigen LKS, bahan
Mengkaji literatur/CD dan Bentuk presentasi,
interaktif/penelusuran Karbondioksida instrumen Charta/CD
internet menemukan dari alveolus ke : interaktif
proses pertukaran oksigen kapiler darah atau Produk (laporan sistem
dan karbondioksida dari sebaliknya. hasil pernafasan
alveolus ke kapiler darah pengamatan manusia.
dan sebaliknya. mekanisme
pernafasan,
pernafasan dada
dan pernafasan
perut),
pengamatan
sikap, kuis, tes
pilihan ganda,
tes uraian .
o Pernafasan hewan. Mengamati perilaku Mengidentifikasi 2 X 45 Sumber:
Pernafasan pada burung terbang melalui alat-lat pernafasan Jenis Buku acuan
hewan bervariasi, penugasan mandiri. dan proses tagihan: yang relevan,
misalnya dengan paru- Menggunakan charta pernapasan burung. Tugas internet.
paru, insang, kulit, dan anatomi burung mengenali Membedakan individu,
trakea. organ-organ pernafasan pernafasan manusia tugas Alat:
burung melalui diskusi . dan burung. kelompok, OHP/komput
Mengkaji literatur/CD unjuk er, LCD.
kerja,
interaktif/internet
ulangan. Bahan:
menghubungkan hasil LKS, bahan
pengamatan dan charta Bentuk presentasi,
dengan mekanisme instrumen Charta/CD
pernapasan burung : interaktif
melalui penugasan Produk (laporan sistem
kelompok. hasil studi pernafasan
perilaku terbang burung.
burung dan
diskusi),
Menjelaskan pengamatan 2 X 45 Sumber:
o Kelainan dan Mendiskusikan bagaimana kelainan/penyakit sikap, kuis, tes Buku acuan
penyakit yang pengaruh rokok, alkohol, yang terjadi pada pilihan ganda, yang relevan,
terjadi. dan obat-obat terlarang sistem pernafasan. tes uraian. internet.
Beberapa terhadap alat-alat Mengenali cara-
penyakit/kelainan pernapasan cara Jenis Alat:
antara lain faringitis, Mengunjungi pencegahan/menghi tagihan: OHP/komput
tonsilitis, diferti, puskesmas/penelusuran ndari penyakit pada Tugas er, LCD.
emfisema dll. internet menggali sistem pernafasan. individu,
informasi penggunaan tugas Bahan:
teknologi alat bantu kelompok, LKS, bahan
pernafasan dan cara unjuk presentasi.
penggunaannya melalui kerja,
penugasan diluar jam ulangan.
sekolah melalui kerja
kelompok . Bentuk
instrumen
:
Produk (laporan
hasil diskusi
pengaruh rokok,
alkohol dan
obat terlarang,
pemanfaatan
teknologi pada
sistem
pernafasan),
pengamatan
sikap, kuis, tes
pilihan ganda,
tes uraian.

Mengetahui Peneliti
Kepala Madrasah

ROBI HIDAYAT NURUL LAILI ARINI

Anda mungkin juga menyukai