Anda di halaman 1dari 10

LEMBAR PRAKTIKUM MODUL 5

PRAKTIKUM ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI 2017


COMPONENT DIAGRAM

PERATURAN PENGERJAAN :
1. Praktikum dikerjakan secara individu. DILARANG COPY PASTE dari modul.
2. Save Word dalam bentuk PDF dengan format file :
KODE ASISTEN_PRAKTIKUM_APSI_MX_NAMA_NIM_KELAS
CONTOH : WAP_PRAKTIKUM_APSI_M5_WISNU_1202144172_SI3804
3. Hasil pengerjaan PRAKTIKUM dikirimkan melalui email:
praktikum.bpad@gmail.com
Dengan subject pengiriman disamakan dengan nama file.
4. Jawab pertanyaan langsung pada bagian lembar jawaban.

JIKA DITEMUKAN KECURANGAN DALAM BENTUK APAPUN, MAKA NILAI


MODUL 5 = 0 !

A. Skenario
Pada Portal Website PT BPAD MOTOR salah satu proses kegiatannya adalah
menerima pertanyaan dari pelanggan. Kegiatan menerima pertanyaan pelanggan
merupakan kegiatan yang terjadi apabila pelanggan ingin berkonsultasi untuk mendapatkan
solusi. Fitur ini menjadi perihal yang sangat diutamakan oleh perusahaan karena
perusahaan ingin memberikan layanan-layanan online yang bersifat umum dan berlaku
untuk publik, dan sebagai hasilnya akan menunjukkan tingkat kepuasan pengguna terhadap
layanan online milik perusahaan.
Berdasarkan Use Case dan Sequence Diagram dari modul sebelumnya, buatlah
Component Diagram yang menggambarkan proses Pertanyaan oleh pelanggan PT BPAD
MOTOR pada Aplikasi Portal BPAD, berbasis Java di Website. Komponen tersebut
merupakan komponen yang mendukung sebuah Aplikasi Online Support dan Aplikasi
Portal BPAD.
Dengan komponen infrastruktur seperti:
Web Server yang menjadi pondasi dari Aplikasi Portal, mewariskan Struktur dan Data
Konfigurasi.
Database yang di Akses oleh Sebuah Persistance* yang terhubung dengan interface
JDBC, dan sebuah interface pada Persistance yang menyediakan fungsi pengaksesan
dan perubahan serta management data Relational pada DB.
Perangkat Security yang memiliki interface yang menyediakan fungsi Akses Kontrol
dan Enkripsi.
*Persistence adalah sebuah fitur yang mampu melakukan mapping object ke relasional.
Dengan adanya fitur ini maka kita bisa dengan mudah melakukan pengembangan objek
dengan menggunakan basisdata tanpa harus mengkodekan koneksi manual ke database.
Sedangkan untuk aplikasi:
Aplikasi Portal BPAD terdiri dari 3 komponen yaitu, Input pertanyaan, Pelanggan,
Respon Pertanyaan.
Pelanggan dan Jenis pertanyaan menyediakan data yang diperlukan untuk Input
Pertanyaan, dataPelanggan dan jenisPertanyaan. Sedangkan pertanyaan yang masuk
direspon oleh Costumer Service melalui Respon Pertanyaan.
Respon Pertanyaan memiliki interface yang menyediakan fungsi lihatRespon. Dimana
data pada Respon Keluhan tersebut merupakan tindak lanjut untuk memberikan
tanggapan Pertanyaan kepada pelanggan dari Costumer Service.
Aplikasi Manage Pertanyaan terdiri dari sebuah Interface yang menyediakan fungsi
untuk mengelola dan menampung pertanyaan pelanggan yang telah direspon atau
pertanyaan yang memerlukan tindak lanjut lebih jauh. Memiliki fungsi lihatLaporan
dan cetakLaporan, dimana data pada Manage Pertanyaan tersebut diperoleh serta
ditentukan dari Input Pertanyaan dan setelah Respon Pertanyaan

Use Case Diagram modul sebelumnya


Sequence Diagram modul sebelumnya

Input Pertanyaan

Online Support Database

Customer
inputPertanyaan()

getIdPertanyaan()

ID Pertanyaan

inputDeskripsi()

saveDeskripsi()

Status Tersimpan

B. Soal
1. Buatlah rancangan Component Diagram PT BPAD MOTOR yang sesuai dengan
skenario praktikum!
2. Berilah penjelasan mengenai perancangan Component Diagram PT BPAD MOTOR
yang telah dibuat dengan kalimat analisis masing-masing!

C. Jawaban
1. Langah-Langkah Pengerjaan komponen Diagram
Pertama buatlah komponen

Lalu lanjutkan sampai seluruh komponen telah ada


Lalu buatlah stereotype untuk setiap komponen sesuai dengan komponen tersebut

Untuk komponen Portal BPAD buatlah sub-sistem


Untuk komponen input pertanyan dan respon berikan interface yang sesuai

Lalu berikan port pada komponen BPAD lalu hubungkan dengan interface
Lalu buatlah interface diluar bpad berupa fungsi customer dan hubungkan dengan
port

buatlah hubungan dependency antara input dan respon yang mendakan


ketergantunagn respon kepada input
Buatlah seluruh interface pada tiap-tiap komponen

Lalu buatlah seluruh dependency pada tiap komponen


2. Analisis Komponen Diagram

Komponen web server menyediakan pondasi dari aplikasi portal sehingga portal BPAD
bergantung kepada web server
Customer yang merupakan pengguna portal BPAD menginput pertanyaan ke portal dan
menyediakan forminput yang dibutuhkan komponen Input Pertanyaan lalu komponen
tersebut membutuhkan dataPelanggan dari komponen Pelanggan
Komponen resopon pertanyaan bergantung dari komponen input pertanyaan dan
menyediakan hasilrespon yang dibuthkan user untuk dapat lihat respon.
Responpertanyaan membutuhkan jenisPertanyaan dari komponen Jenis pertanyaan
Database yang bergantung pada Persistance agar dapat menyediakan akses ke database.
Komponen Persistance lalu memperbolehkan mangaeData yang dibutuhkan oleh
komponen portal BPAD.
*Persistence adalah sebuah fitur yang mampu melakukan mapping object ke relasional.
Dengan adanya fitur ini maka kita bisa dengan mudah melakukan pengembangan objek
dengan menggunakan basisdata tanpa harus mengkodekan koneksi manual ke database.
Komponen pertanyaan memerlukan fungsi interface manage pertanyaan yang bergantung
dari input pertanyaan dan respon pertanyaan lalu memerlukan acces control dari portal
serta manage data dari persostance lalu menyediakan fungi lihatLaporan dan ceakLaporan
Lalu komponen security memerlukan access control dari portal untukmenghasilkan fungsi
enryption

Anda mungkin juga menyukai