Anda di halaman 1dari 4

BAB II

ILUSTRASI KASUS

1 Identitas Pasien
Nama : Nn. A
Umur : 25 tahun
Pendidikan : S1
Pekerjaan : Pegawai Swasta
Alamat : Pandembangan Barat
No. RM : 2288882

2 Keluhan Utama :

Nyeri pada perut sejak 1 bulan SMRS

Riwayat Penyakit Sekarang :


2 tahun SMRS keluhan benjolan diperut membesar pertama kali dirasakan. Benjolan
berukuran sebesar telur puyuh di perut kiri bawah. Benjolan teraba keras dan tidak
disertai nyeri. Karena tidak menganggu aktivitas keluhan tersebut di abaikan. Pasien
mengeluhkan tidak menstruasi selama 4 bulan SMRS. Terakhir kali pasien menstruasi
pada bulan November, menurut pasien menstruasi terakhirnya normal yaitu kurang lebih
6 hari, ganti pembalut 3 kali sehari namun disertai nyeri perut yang menganggu aktivitas.
Pasien mengeluhkan adanya sesak nafas 2 bulan SMRS, keluhan dirasakan terutama
pasien berbaring terlentang, pasien lebih nyaman tidur dengan 2-3 bantal, pasien juga
merasakan perutnya bertambah besar. Pasien sempat mengkonsumsi obat obatan herbal
yang dijual di pasar namun tidak ada perbaikan. Keluhan batuk, mengi, demam, mual dan
muntah disangkal. Sekarang, pasien datang dengan keluhan nyeri perut 1 bulan SMRS.
Nyeri dirasakan terutama jika di tekan dan ketika pasien beraktivitas, pasien lebih
nyaman ketika sedang beristirahat duduk. Keluhan disertai perut teraba benjolan keras
yang semakin membesar sebesar bola basket. BAB dan BAK tidak ada keluhan.

Riwayat Penyakit Dahulu :


Riwayat penyakit jantung, asma, alergi, riwayat operasi sebelumnya disangkal. Pasien
tidak pernah mempunyai keluhan yang serupa sebelumnya.
Riwayat Penyakit Keluarga :

Riwayat hipertensi, diabetes mellitus, asma, penyakit jantung, dan alergi disangkal. Tidak
ada anggota keluarga lainnya yang mempunyai keluhan serupa.

Riwayat Menstruasi :
Menarche usia 13 tahun, siklus haid teratur, lama haid 6 hari, ganti pembalut 3 kali dalam
1 hari, nyeri ketika haid (-). Keluar diluar haid (-)

Riwayat Pernikahan:

Pasien belum pernah menikah dan belum pernah berhubungan seksual

Riwayat Kontrasepsi :
Pasien tidak pernah menggunakan kontrasepsi

3 Pemeriksaan Fisik
Tekanan Darah : 110/70
Nadi : 80 kali/menit
Pernapasan : 18 kali/menit
Suhu : 36o C
Kesadaran : Compos Mentis
Berat Badan : 40 kg
Tinggi Badan : 150 kg
Status Lokalis
Kepala : Normocephale
Mata : Konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-)
THT : Dalam batas normal
Leher : Dalam batas normal
KGB : Dalam batas normal
Dada : Simetris statis dan dinamis
Jantung : Bunyi jantung I-II normal, murmur (-), gallop (-)
Paru : Vesikuler (+/+) , tidak ada wheezing, tidak ada ronkhi
Abdomen : cembung , bising usus (+) normal
Teraba massa pada sampai prossesus xiphoideus
Hati/Limpa/Ginjal : Dalam batas normal
Alat kelamin : Tidak ada kelainan
Anggota gerak : Akrat hangat, capillary refill time < 2 detik, oedema (-)
Refleks/Kulit/Gigi-Mulut/Saraf Otak : dalam batas normal
Status Ginekologi
Inspeksi : v/u tenang, perdarahan (-)
Inspekulo : portio licin, OUE tertutup, flour (-), fluxus (-)
RVT : corpus uteri retroflexi, teraba massa adnexa, cavum douglas tidak menonjol, tonus
sphingter ani (+), ampula tidak kolaps
4 Pemeriksaan Penunjang

5 JENIS NILAI
HASIL SATUAN
PEMERIKSAAN NORMAL
Haemoglobin 13.4 g/dL 13-18
Hematokrit 40.6 % 40 -52 %
Eritrosit 4.69 10^6/L 4.30-6.0
Leukosit 6700 /L 4800-10.800
Trombosit 355000 /L 150000-400000
MCV 86 fl 80-96
MCH 29 pg 27-32
MCHC 35 g/dL 32-36
hemostasis
Masa perdarahan
3 menit 1.00-6.00
IVY
Masa pembekuan
11 menit 10 15
lee & white
PT+ INR
Masa Protrombin
(PT)
PT Pasien 11.4 detik 9.8-11.2
kontrol 11 detik
INR 1.01
APTT 36.5 detik 31.0 47.5
kontrol 32.8
KIMIA KLINIK
Keatinine 0.8 mg/dL 0.5-1.5
Glukosa Darah
78 mg/dL <140
Sewaktu
Albumin 3.9 g/dL 3.5- 50
Ureum darah 11 Mg/dl 15-40
ELEKTROLIT
Natrium (Na) 138 mEq/L 135-145
Kalium (K) 4.3 mEq/L 3.5-5.00
Klorida (Cl) 108 mEq/L 98.0 107.0
.

Anda mungkin juga menyukai