Anda di halaman 1dari 4

PROSEDUR KERJA

PENYUSUNAN LAPORAN EVALUASI KINERJA

Disiapkan Oleh Diperiksa Oleh


Tim Penyusun Sekretaris Dinas Pertanian dan
Kehutanan

Ir. A. YENI HARYATI Ir. UNZILATIR ROHMAH


Penata Tk. I Pembina Tk. I
NIP. 196601108199012001 NIP. 196204091989012002

PEMEGANG : NOMOR SALINAN :


STATUS PENGENDALIAN
TERKENDALI TIDAK TERKENDALI KADALUWARSA

DINAS PERTANIAN DAN KEHUTANAN


KABUPATEN BOGOR
NO. SOP :
TANGGAL PEMBUATAN : 5 Januari 2015
TANGGAL EFEKTIF : 5 Januari 2015
DI SAHKAN OLEH An. KEPALA DINAS PERTANIAN
DAN KEHUTANAN KAB. BOGOR,

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR


DINAS PERTANIAN DAN KEHUTANAN
Ir. UNZILATIR ROHMAH
Pembina Tk. I
NIP. 196204091989012002
Penyusunan Laporan Evaluasi
NAMA SOP :
Kinerja
DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA
1. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 1. Memiliki kemampuan dalam menyusun dan menganalisis
tentang Pemerintahan Daerah. data dan informasi bahan laporan
2. Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 2007 2. Memahami administrasi keuangan pemerintahan.
tentang laporan penyelenggaraan 3. Memiliki kemampuan berkoordinasi dengan Bidang dan
pemerintahan daerah kepada pemerintah, UPT lingkup Dinas Pertanian dan Kehutanan Kab. Bogor
kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dan 4. Menguasai perangkat lunak pengolah data.
informasi laporan penyelenggaraan 5. Menguasai perangkat lunak pembuatan presentasi.
pemerintahan daerah kepada masyarakat.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 6 tahun 2008
tentang pedoman evaluasi penyelenggaraan
pemerintahan daerah.
4. Permendagri No. 73 tahun 2009 tentang tata
cara pelaksanaan evaluasi kinerja
penyelenggaraan pemerintahan daerah.
5. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur
Negara & Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun
2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian
Kinerja, Pelaporan Kinerja, dan Tata Cara
Reviu atas laporan Kinerja Instansi Pemerintah
KETERKAITAN PERALATAN/PERLENGKAPAN
1. SOP Monitoring Evaluasi Kinerja 1. Alat Tulis Kantor.
2. Komputer/printer/scanner.
3. Perangkat lunak pengolah kata.
4. Perangkat lunak pengolah data.
5. Perangkat lunak pengolah presentasi.
6. Sarana kelengkapan rapat (ruang pertemuan, projecttor,
dll).
7. Sarana dokumentasi (kamera, kamera video).

PERINGATAN PENCATATAN DAN PENDATAAN


Apabila SOP ini tidak dilaksanakan, maka Laporan Evaluasi Kinerja.
penyusunan laporan evaluasi kinerja tidak akan tepat
waktu seperti yang telah ditargetkan.

Prosedur Penyusunan Laporan Evaluasi Kinerja Revisi/Edisi : 0 / 1 Halaman: 1

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa izin Wakil Manajemen Dinas Pertanian dan Kehutanan Kab. Bogor
I. TUJUAN
Memberikan pedoman dalam pelaksanaan koordinasi penyusunan laporan evaluasi kinerja
agar dapat diselesaikan sesuai dengan jadwal waktu yang telah ditargetkan.

II. RUANG LINGKUP


Prosedur ini berlaku untuk penyusunan laporan evaluasi kinerja mulai dari proses
pengumpulan data dan informasi dari seluruh Bidang dan UPT lingkup Dinas Pertanian dan
Kehutanan Kab. Bogor sampai dengan disahkan oleh Kepala Dinas.

III. DEFINISI
1. SKPD adalah perangkat Pemerintah Daerah (Provinsi maupun Kabupaten/Kota) di
Indonesia
2. Dinas Pertanian dan Kehutanan adalah salah satu SKPD yang mempunyai tugas pokok
membantu Bupati dalam melaksanakan urusan pemerintah daerah di bidang pertanian
dan kehutanan.
3. Sekretariat adalah unsur pembantu Kepala Dinas dalam melaksanakan pengelolaan
ketatatusahaan Dinas
4. UPT (Unit Pelaksana Teknis) adalah unsur pelaksana teknis di lapangan yang
melaksanakan sebagian tugas, tanggung jawab dan wewenang teknis Dinas.

IV. KETENTUAN UMUM

Langkah Pengukuran Kinerja :


1. Penetapan Indikator Kinerja: mengidentifikasi ukuran kineja pada setiap indikator
kinerja.
2. Penetapan Target Kinerja: mengidentifikasi target kinerja pada setiap indikator kinerja.
3. Penetapan Capaian/Realisasi Kinerja: mengidentifikasi realisasi pencapaian kinerja.
4. Evaluasi Kinerja: membandingkan antara Target dengan Pencapain/ Realisasi Kinerja
pada setiap indikator kinerja;
5. Menghitung persentase capaian Indikator Kinerja.

Prosedur Penyusunan Laporan Evaluasi Kinerja Revisi/Edisi : 0 / 1 Halaman: 2

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa izin Wakil Manajemen Dinas Pertanian dan Kehutanan Kab. Bogor
V. DIAGRAM ALUR KEGIATAN

Pelaksana Mutu Baku

Sekretaris
Pelaksana
No Kegiatan

Kasubag
Proglap

Proglap
Subbag

Kepala

Bidang
Dinas

UPT
Kelengkapan Waktu Output Ket

1 Membuat nota dinas pengumpulan data dan Nota Dinas 15 menit Nota Dinas
informasi

2 Menyampaikan format pengumpulan data Format isian data 15 menit Isian data dan
dan informasi evaluasi kinerja dan informasi informasi

3 Mengisi Format dan isian data dan informasi Format isian data 1 hari Isian data dan
evaluasi kinerja secara lengkap dan benar dan informasi informasi

4 Melakukan rekapitulasi dan kompilasi data Format 1 hari data dan


dan informasi evaluasi kinerja rekapitulasi data informasi
dan informasi
5 Menganalisa dan mengolah hasil data dan Data dan 1 hari data dan
informasi evaluasi kinerja Informasi informasi

6 Melakukan konfirmasi ke masing-masing Data dan 1 hari data dan


Bidang dan UPT, jika diperlukan Informasi informasi

7 Melakukan koreksi data dan informasi Data dan 1 hari data dan
evaluasi kinerja Informasi informasi

8 menyusun konsep dokumen laporan Konsep dokumen 3 hari Laporan


evaluasi kinerja SKPD laporan evaluasi evaluasi

9 Memverifikasi konsep laporan evaluasi Konsep dokumen 3 jam Laporan


kinerja SKPD laporan evaluasi evaluasi

10 Memaraf dan menandatangani dokumen Dokumen 30 menit Laporan


laporan evaluasi kinerja SKPD laporan evaluasi evaluasi
kinerja
11 menyampaikan dokumen laporan evaluasi Dokumen 15 menit Laporan
kinerja SKPD ke Bappeda, Inspektorat, Setda laporan evaluasi evaluasi
kinerja
12 Melakukan Desk dengan Bappeda, Dokumen 3 jam Laporan
Inspektorat setiap triwulan laporan evaluasi evaluasi
kinerja
13 Memperbaiki dokumen laporan evaluasi Dokumen 2 jam Laporan
kinerja SKPD laporan evaluasi evaluasi
kinerja
14 Memaraf dan menandatangani laporan Dokumen 15 menit Laporan
evaluasi kinerja SKPD laporan evaluasi evaluasi
kinerja
15 Menyampaikan kepada Bappeda, Dokumen 15 menit Laporan
Inspektorat, Setda laporan evaluasi evaluasi
kinerja
16 Menyimpan arsip dokumen laporan evaluasi Laporan evaluasi 15 menit Laporan
SKPD kinerja evaluasi

Prosedur Penyusunan Laporan Evaluasi Kinerja Revisi/Edisi : 0 / 1 Halaman: 3

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa izin Wakil Manajemen Dinas Pertanian dan Kehutanan Kab. Bogor

Anda mungkin juga menyukai