Anda di halaman 1dari 2

SOAL MATEMATIKA STATISTIKA

PENYAJIAN DATA

KELAS IX SMP

1. Berikut ini merupakan data nilai matematika kelas III SMP Suka Maju :
9,8,6,8,6,8,9,10,10,7,4,5,8,6,4,6,9,8,9,7,

Hitunglah :
a. Median
b. Modus

2. Berikut ini adalah tabel suatu data!


nilai frekuensi

46 5
47 8
48 9
49 8
50 9
51 4
52 2

Hitunglah :
a. Median
b. Jangkuan
c. Kuartil pertama dan kuartil ketiga

3. Berikut ini adalah tabel suatu data!


nilai frekuensi

46 5
47 8
48 9
49 8
50 9
51 4
52 2

Hitunglah :
a. Median
b. Kuartil pertama dan kuartil ketiga
c. Jangkuan interkuartil
4. Nilai ulangan rata-rata siswa kelas III yang terdiri dari 34 siswa adalah 6. Satu siswa
mengikuti ulangan susulan dan mendapatkan nilai 8. Berapa nilai rata-rata yang baru
setelah ditambahkan nilai ulangan siswa yang mengikuti ulangan susulan?

5. Berikut ini adalah tabel suatu data!


nilai Frek
5 2
6 5
7 3
8 p
Bila dari tabel di atas didapatkan rata-rata 7,05 berapakah nilai p?

6. Nilai rata rata IPA dari 8 anak adalah 6,3. Apabila ditambah nilai satu anak
baru, maka rata ratanya menjadi 6,1. Nilai anak yang baru adalah .

7. Sebanyak 20 siswa SMPN 1 ditimbang berat badannya (dalam) kg. Diperoleh


data sebagai berikut.
50,45,43,49,50,52,41,47,45,46
48,46,48,51,53,47,49,52,58,47
Selisih kuartil atas dan kuartil bawah adalah .

8. Mean dari data 7,9,12,8,10,15,18,14,16,x, adalah 12. Nilai x adalah .

JAWABAN:

Anda mungkin juga menyukai