Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA


UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG TENGAH I
Jl. Salam Diman No.01 Singkawang Tengah
Telp. (0562) 631647

KEPUTUSAN
KEPALA UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG TENGAH I
Nomor :

TENTANG

PENANGANAN PASIEN GAWAT DARURAT DI UPT.PUSKESMAS SINGKAWANG


TENGAH I

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

KEPALA UPT.PUSKESMAS SINGKAWANG TENGAH I,

Menimbang : a. bahwa kasus-kasus gawat darurat perlu diidentifikasi ;


b. bahwa penanganan kasus- kasus gawat darurat yang
memungkinkan terjadinya penularan baik bagi petugas maupun
pasien yang lain perlu diperhatikan ;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b, perlu
menetapkan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Singkawang
Tengah I tentang penanganan pasien gawat darurat ;

Mengingat : 1. UU nomor 44 Tahun 2009, tentang gawat darurat ;


2. UU nomor 29 Tahun 2009, tentang praktik kedokteran ;
3. UU nomor 36 Tahun 2009, tentang kesehatan ;
4. Peraturan Menteri KesehatanRepublik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentangPusat Kesehatan Masyarakat ;
MEMUTUSKAN

MENETAPKAN :

Pertama : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS SINGKAWANG


TENGAH I TENTANG PENANGANAN PASIEN GAWAT DARURAT.
Kedua : Bahwa setiap petugas puskesmas harus bisa mengidentifikasi
kasus kasus gawat darurat dan ditangani lebih dulu.
Ketiga : Setiap petugas harus bisa menangani sesuai prosedur, segera
merujuk apabila kasus tidak bisa ditangani.
Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka
akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Singkawang
Pada tanggal :

KEPALA UPT. PUSKESMAS


SINGKAWANG TENGAH I,

R.HENDRI APRIYANTO
LAMPIRAN I
KEPUTUSAN KEPALA UPT.
PUSKESMAS SINGKAWANG TENGAH I
NOMOR : ADMEN/SK/
TANGGAL : Januari 2017

DAFTAR KASUS KASUS GAWAT DARURAT YANG BIASA DITANGANI

N NAMA KASUS KETERANGAN


O
1. DemamTinggiSuhu> 39C
2. Kecelakaan/ Tenggelam/ Keracunan
3. PenurunanKesadaran, Sinkop
4. Perdarahan yang Tidak Berhenti
5. Kejang
6. Dyspnea / SesakNapas
7. Luka Bakar
8. Benda Asing pada Mata/Telinga/Hidung
9. SeranganJantung
10. Diare / MuntahdenganDehidrasi
11. Nyeri Abdomen Hebat
12. Persalinan
13. PreeklampsiadanEklampsia
14. Keguguran/ Perdarahan Per Vaginam
15. GangguanJiwa : GaduhGelisah,
TindakanMembahayakanDiriSendiri/ Orang Lain

Ditetapkan di : Singkawang
Pada tanggal :

KEPALA UPT. PUSKESMAS


SINGKAWANG TENGAH I,

R.HENDRI APRIYANTO

LAMPIRAN II
KEPUTUSAN KEPALA UPT.
PUSKESMAS SINGKAWANG TENGAH I
NOMOR : ADMEN/SK/
TANGGAL : Januari 2017

DAFTAR KASUS KASUS GAWAT DARURAT PENULARAN

N NAMA KASUS KETERANGAN


O
1. Campak
2. Varicella/ Herpes Zoster
3. TBC
4. Hepatitis
5. HIV/AIDS
6. Malaria
7. DemamBerdarah Dengue
8. Pneumonia

Ditetapkan di : Singkawang
Pada tanggal :

KEPALA UPT. PUSKESMAS


SINGKAWANG TENGAH I,

R.HENDRI APRIYANTO

Anda mungkin juga menyukai