Anda di halaman 1dari 3

Akreditasi Puskesmas Arosbaya F-002A/PKM/2014

GLAUKOMA AKUT
No. Dokumen : A/I/SPO/XI/14/001
No. Revisi : 00/03/2015
SOP
Tanggal Terbit : 25-03-2015
Halaman : 1/3
PEMERINTAH Daniar
KAB. BANGKALAN Sukmawati
UPT DINAS KESEHATAN NIP 19780824
PUSKESMAS AROSBAYA 200604 2 018

Pengertian Glaukoma adalah penyebab kebutaan kedua terbesar di dunia setelah katarak.
Kebutaan karena glaukoma tidak bisa disembuhkan, tetapi pada kebanyakan kasus
glaukoma dapat dikendalikan. Umumnya penderita glaukoma telah berusia lanjut,
terutama bagi yang memiliki risiko. Hampir separuh penderita glaukoma tidak
menyadari bahwa mereka menderita penyakit tersebut.
Tujuan Pasien terlayani sesuai dengan kebutuhannya
Referensi Permenkes no 5 tahun 2011 tentang panduan praktik klinik dokter
Prosedur 1. petugas melakukan anamnesa
2. petugas melakukan pemeriksaan fisik
3. penatalaksanaan :
a)Pasien tidak boleh minum sekaligus banyak, karena dapat menaikkan
tekanan
b)Glaukoma akut: 1. Pertolongan pertama adalah menurunkan tekanan
intraocular secepatnya dengan memberikan serentak obat-obatan yang
terdiri dari: 2. Asetasolamid Hcl 500 mg, dilanjutkan 4 x 250 mg/hari. 3.
KCl 0.5 gr 3 x/hari. 4. Timolol 0.5%, 2 x 1 tetes/hari. 5. Tetes mata
kombinasi kortikosteroid + antibiotik 4-6 x 1 tetes sehari 6. Terapi
simptomatik. Rujuk segera ke dokter spesialis mata/pelayanan kesehatan
tingkat sekunder/tersier setelah diberikan pertolongan pertama tersebut.
4. Konseling dan edukasi :
a. Memberitahu keluarga bahwa kepatuhan pengobatan sangat penting untuk
keberhasilan pengobatan glaukoma. b. Memberitahu pasien dan keluarga agar
pasien dengan riwayat glaukoma pada keluarga untuk memeriksakan matanya
secara teratur.
5. Kriteria rujukan : Pada glaukoma akut, setelah dilakukan penanganan pertama.
Pada glaukoma kronik, dilakukan segera setelah penegakan diagnosis.
Sarana dan a) Snellen chart
prasarana b) Tonometri Schiotz
c) Oftalmoskop
Akreditasi Puskesmas Arosbaya F-002A/PKM/2014

GLAUKOMA AKUT
PEMERINTAH Daniar
No. Dokumen : A/I/SPO/XI/14/001
KAB. BANGKALAN No. Revisi : 00/03/2015 Sukmawati
UPT DINAS KESEHATAN SOP
Tanggal Terbit : 25-03-2015 NIP 19780824
PUSKESMAS AROSBAYA Halaman : 2/3 200604 2 018

9. Unit terkait a. Poli mata

1. Rekaman Historis perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai


diberlakukan
Akreditasi Puskesmas Arosbaya F-002A/PKM/2014

Anda mungkin juga menyukai