Anda di halaman 1dari 1

SIMULASI KEPERAWATAN INTEGUMEN (HEACTING)

KELOMPOK 6

Anggota:

1. Perawat : Abdul Munif dan Ghazali


2. Dokter : Moch. Chaeruddin
3. Resepsionis : Dhini Kartika Ningtyas
4. Pasien : Adib Huda Mujtaba
5. Keluarga : Cindy Prastika dan Denok Jua Pratiwi

Kasus:

Pagi itu, seorang bapak sedang menyabit rumput di pekarangan rumahnya. Karena
kurang berhati-hati, kaki Pak Adib terkena sabitan dari sabitnya sendiri. Pak Adib meraung
kesakitan dan memanggil anak-anaknya. Kemudian anak-anak mengantarkan Pak Adib ke
rumah sakit terdekat. Sesampai di rumah sakit, keluarga disambut dengan resepsionis.
Resepsionis segera memanggil dokter dan perawat yang dinas pagi itu. Lalu perawat segera
melakukan tindakan heacting dan keluarga pasien menunggu di luar sambil mengurus
administrasi. Setelah penjahitan, dokter meresepkan obat untuk Pak Adib. Setelah itu, Pak
Adib diperkenankan untuk pulang.

Persiapan:

- SOP heacting
- PPT dengan background pekarangan rumah dan rumah sakit (Saran Denok, Cindy, dan
Dhini)

Mohon direvisi apabila terdapat kata yang salah dan kurang tepat dengan EYD.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai