Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PELAKSANAAN TUGAS PEMANTAUAN RUAH

MAKAN

DATA UMUM

Nama Rumah Makan : Goyang Lidah


Alamat : Kel. Lampopala
Nama Penanggung jawab: Ny. Erna
Jumlah Karyawan : 2 Orang
Jumlah Penjamah Makanan : 3 Orang
Nomor Izin Usaha :-
Tanggal Pemeriksaan : Desember 2013

HASIL PEMANTAUAN

1. Lokasi dan bangunan tidak berada pada arah angin dan jarak
100 meter dari sumber pencemaran, debu, asap dan
cemaran lainnya
2. Bangunan kokoh, kuat, permanen namun tidak terpisah
dengan tempat tinggal pemiliknya
3. Pembagian ruangan dapur bergabung dengan tempat tinggal
pemiliknya namun terpisah dengan ruang makan, tapi tidak
dilengkapi dengan toilet/jamban tersendiri, tidak memiliki
gudang penyimpanan makanan, tidak memiliki ruang khusus
karyawan, tidak memiliki ruang administrasi serta tidak
memiliki gudang peralatan.
4. Lantai bersih, kedap air, tidak licin, kering dan rata
5. Dinding : Bersih dan kedap air
6. Ventilasi :Berfungsi baik sehingga menimbulkan rasa
nyaman
7. Pencahayaan : Menyebar rata ke seluruh bagian ruangan
sehingga tidak menyilaukan
8. Atap : Tidak bocor
9. Langit-Langit : Tidak terdapat lubang-lubang.
10. Pintu : Menutup dengan baik dan membuka arah luar
serta terbuat dari bahan yang kuat dan mudah dibersihkan
11. Air Bersih : Jumlah air yang tersedia mencukupi tidak
berwarna, berbau dan berasa namun belum pernah
melakukan pemeriksaan angka kuman
12. Pembuangan Air Limbah : Air limbah mengalir dengan
lancar, saluran kedap air dan tidak tertutup
13. Toilet : Tidak ada toilet khusus untuk karyawan
14. Tempat sampah : Terbuat dari bahan kedap air dan
mempunyai tutup namun tidak disediakan disetiap sudut
ruangan pengangkutan sampah tidak diangkut setiap hari.
15. Tempat Cuci Tangan : Tidak ada tempat cuci tangan
khusus untuk pengunjung masih bergabung dengan tempat
pencucian peralatan.
16. Tempat mencuci peralatan : Terbuat dari bahan yang
kuat, dan aman serta tersedia air yang cukup memadai
17. Tempat mencuci bahan makanan : Tersedia air pencuci
yang cukup.
18. Peralatan pencegah masuknya serangga dan tikus :
tempat tendon air mempunyai tutup.
19. Dapur,Ruang makan dan gudang bahan makanan :
Bersih, ada fasilitas tempat penyimpanan makanan (kulkas,
freezer), tersedia fasilitas tempat penyimpanan makanan
panas (thermos, kompor panas), ukuran dapur cukup
memadai.
20. Ruang makan : Ruang makan dalam keadaan bersih
dan tempat peragaan makanan tertutup.
21. Gudang bahan makanan : Tidak mempunyai gudang
khusus bahan makanan.
22. Bahan Makanan : Kondisi fisik bahan makanan dalam
keadaan baik, dan bahan makanan kemasan yang
disediakan terdaftar.
23. Makanan jadi : Kondisi fisik makanan jadi dalam
keadaan baik, dan makanan jadi kemasan tidak terdapat
tanda-tanda kerusakan dan terdaftar pada depkes.
24. Proses Pengolahan : Tenaga Pengolah memakai pakaian
kerja yang bersih dan cara kerja yang bersih, pengambilan
makanan jadi menggunakan alat khusus.
25. Penyimpanan bahan makanan : Suhu dan kelembaban
jenis makanan disesuaikan dengan jenis makanan,
menggunakan wadah yang bersih dan terpelihara namun
tidak disimpan dalam aturan sejenis dan di susun dalam rak-
rak.
26. Penyimpanan Makanan jadi : Cara Penyimpanan
tertutup dan sesuai suhu dan waktu penyimpanan, sesuai
dengan persyaratan makanan jadi
27. Penyajian makanan : Penyajian makanan digunakan
tempat yang bersih, pewadahan dan penjamah makanan
jadi menggunakan alat yang bersih.
28. Ketentuan Peralatan : Cara Pencucian dan
penyimpanan selalu dalam keadaan bersih sebelum
digunakan.
29. Tenaga Kerja : Pemilik rumah makan belum pernah
mengikuti kursus, begitupula dengan penjamah makanan tak
satupun yang pernah mengikuti kursus.
30. Pakaian kerja : Bersih dan rapi namun tidak tersedia
pakaian seragam.
31. Personal Hygiene : Penjamah makanan berperilaku
bersih dan berpakaian rapi, namun tidak menggunakan
penutup mulut dengan sapu tangan bila batuk dan bersin.

SARAN-SARAN :

Diharapkan kepada pemilik rumah makan Goyang lidah untuk


memenuhi criteria-kriteria yang telah ditentukan untuk
mendapatkan sertifikat like sehat .
LAPORAN PELAKSANAAN TUGAS PEMANTAUAN RUAH
MAKAN

DATA UMUM

Nama Rumah Makan : RM.


Alamat : Kel. Lampopala
Nama Penanggung jawab: Ny.
Jumlah Karyawan : 2 Orang
Jumlah Penjamah Makanan : 3 Orang
Nomor Izin Usaha :-
Tanggal Pemeriksaan : Desember 2013

HASIL PEMANTAUAN

1. Lokasi dan bangunan tidak berada pada arah angin dan jarak
100 meter dari sumber pencemaran, debu, asap dan
cemaran lainnya
2. Bangunan kokoh, kuat, permanen namun tidak terpisah
dengan tempat tinggal pemiliknya
3. Pembagian ruangan dapur bergabung dengan tempat tinggal
pemiliknya namun terpisah dengan ruang makan, Dilengkapi
dengan toilet/jamban tersendiri, tidak memiliki gudang
penyimpanan makanan, tidak memiliki ruang khusus
karyawan, tidak memiliki ruang administrasi serta tidak
memiliki gudang peralatan.
4. Lantai bersih, kedap air, tidak licin, kering dan rata
5. Dinding : Bersih dan kedap air
6. Ventilasi :Berfungsi baik sehingga menimbulkan rasa
nyaman
7. Pencahayaan : Menyebar rata ke seluruh bagian ruangan
sehingga tidak menyilaukan
8. Atap : Tidak bocor
9. Langit-Langit : Tidak terdapat lubang-lubang.
10. Pintu : Menutup dengan baik dan membuka arah luar
serta terbuat dari bahan yang kuat dan mudah dibersihkan
11. Air Bersih : Jumlah air yang tersedia mencukupi tidak
berwarna, berbau dan berasa namun belum pernah
melakukan pemeriksaan angka kuman
12. Pembuangan Air Limbah : Air limbah mengalir dengan
lancar, saluran kedap air dan tidak tertutup
13. Toilet : Tidak ada toilet khusus untuk karyawan
14. Tempat sampah : Terbuat dari bahan kedap air dan
mempunyai tutup namun tidak disediakan disetiap sudut
ruangan pengangkutan sampah tidak diangkut setiap hari.
15. Tempat Cuci Tangan : Tidak ada tempat cuci tangan
khusus untuk pengunjung masih bergabung dengan tempat
pencucian peralatan.
16. Tempat mencuci peralatan : Terbuat dari bahan yang
kuat, dan aman serta tersedia air yang cukup memadai
17. Tempat mencuci bahan makanan : Tersedia air pencuci
yang cukup.
18. Peralatan pencegah masuknya serangga dan tikus :
tempat tendon air mempunyai tutup.
19. Dapur,Ruang makan dan gudang bahan makanan :
Bersih, ada fasilitas tempat penyimpanan makanan (kulkas,
freezer), tersedia fasilitas tempat penyimpanan makanan
panas (thermos, kompor panas), ukuran dapur cukup
memadai.
20. Ruang makan : Ruang makan dalam keadaan bersih
dan tempat peragaan makanan tertutup.
21. Gudang bahan makanan : Tidak mempunyai gudang
khusus bahan makanan.
22. Bahan Makanan : Kondisi fisik bahan makanan dalam
keadaan baik, dan bahan makanan kemasan yang
disediakan terdaftar.
23. Makanan jadi : Kondisi fisik makanan jadi dalam
keadaan baik, dan makanan jadi kemasan tidak terdapat
tanda-tanda kerusakan dan terdaftar pada depkes.
24. Proses Pengolahan : Tenaga Pengolah memakai pakaian
kerja yang bersih dan cara kerja yang bersih, pengambilan
makanan jadi menggunakan alat khusus.
25. Penyimpanan bahan makanan : Suhu dan kelembaban
jenis makanan disesuaikan dengan jenis makanan,
menggunakan wadah yang bersih dan terpelihara namun
tidak disimpan dalam aturan sejenis dan di susun dalam rak-
rak.
26. Penyimpanan Makanan jadi : Cara Penyimpanan
tertutup dan sesuai suhu dan waktu penyimpanan, sesuai
dengan persyaratan makanan jadi
27. Penyajian makanan : Penyajian makanan digunakan
tempat yang bersih, pewadahan dan penjamah makanan
jadi menggunakan alat yang bersih.
28. Ketentuan Peralatan : Cara Pencucian dan
penyimpanan selalu dalam keadaan bersih sebelum
digunakan.
29. Tenaga Kerja : Pemilik rumah makan belum pernah
mengikuti kursus, begitupula dengan penjamah makanan tak
satupun yang pernah mengikuti kursus.
30. Pakaian kerja : Bersih dan rapi namun tidak tersedia
pakaian seragam.
31. Personal Hygiene : Penjamah makanan berperilaku
bersih dan berpakaian rapi, namun tidak menggunakan
penutup mulut dengan sapu tangan bila batuk dan bersin.

SARAN-SARAN :

Diharapkan kepada pemilik rumah makan Bombana untuk


melengkapi criteria-kriteria yang telah ditentukan untuk
mendapatkan sertifikat like sehat .

LAPORAN PELAKSANAAN TUGAS PEMANTAUAN RUAH


MAKAN

DATA UMUM

Nama Rumah Makan : RM.


Alamat : Kel. Lampopala
Nama Penanggung jawab: Daeng Buang
Jumlah Karyawan : 2 Orang
Jumlah Penjamah Makanan : 2 Orang
Nomor Izin Usaha :-
Tanggal Pemeriksaan : Desember 2013

HASIL PEMANTAUAN

1. Lokasi dan bangunan tidak berada pada arah angin dan jarak
100 meter dari sumber pencemaran, debu, asap dan
cemaran lainnya
2. Bangunan kokoh, kuat, permanen namun tidak terpisah
dengan tempat tinggal pemiliknya
3. Pembagian ruangan dapur bergabung dengan tempat tinggal
pemiliknya namun terpisah dengan ruang makan, tapi tidak
dilengkapi dengan toilet/jamban tersendiri, tidak memiliki
gudang penyimpanan makanan, tidak memiliki ruang khusus
karyawan, tidak memiliki ruang administrasi serta tidak
memiliki gudang peralatan.
4. Lantai bersih, kedap air, tidak licin, kering dan rata
5. Dinding : Bersih dan kedap air
6. Ventilasi :Berfungsi baik sehingga menimbulkan rasa
nyaman
7. Pencahayaan : Menyebar rata ke seluruh bagian ruangan
sehingga tidak menyilaukan
8. Atap : Tidak bocor
9. Langit-Langit : Tidak terdapat lubang-lubang.
10. Pintu : Menutup dengan baik dan membuka arah luar
serta terbuat dari bahan yang kuat dan mudah dibersihkan
11. Air Bersih : Jumlah air yang tersedia mencukupi tidak
berwarna, berbau dan berasa namun belum pernah
melakukan pemeriksaan angka kuman
12. Pembuangan Air Limbah : Air limbah mengalir dengan
lancar, saluran kedap air dan tidak tertutup
13. Toilet : Tidak ada toilet khusus untuk karyawan
14. Tempat sampah : Terbuat dari bahan kedap air dan
mempunyai tutup namun tidak disediakan disetiap sudut
ruangan pengangkutan sampah tidak diangkut setiap hari.
15. Tempat Cuci Tangan : Tidak ada tempat cuci tangan
khusus untuk pengunjung masih bergabung dengan tempat
pencucian peralatan.
16. Tempat mencuci peralatan : Terbuat dari bahan yang
kuat, dan aman serta tersedia air yang cukup memadai
17. Tempat mencuci bahan makanan : Tersedia air pencuci
yang cukup.
18. Peralatan pencegah masuknya serangga dan tikus :
tempat tendon air mempunyai tutup.
19. Dapur,Ruang makan dan gudang bahan makanan :
Bersih, ada fasilitas tempat penyimpanan makanan (kulkas,
freezer), tersedia fasilitas tempat penyimpanan makanan
panas (thermos, kompor panas), ukuran dapur cukup
memadai.
20. Ruang makan : Ruang makan dalam keadaan bersih
dan tempat peragaan makanan tertutup.
21. Gudang bahan makanan : Tidak mempunyai gudang
khusus bahan makanan.
22. Bahan Makanan : Kondisi fisik bahan makanan dalam
keadaan baik, dan bahan makanan kemasan yang
disediakan terdaftar.
23. Makanan jadi : Kondisi fisik makanan jadi dalam
keadaan baik, dan makanan jadi kemasan tidak terdapat
tanda-tanda kerusakan dan terdaftar pada depkes.
24. Proses Pengolahan : Tenaga Pengolah memakai pakaian
kerja yang bersih dan cara kerja yang bersih, pengambilan
makanan jadi menggunakan alat khusus.
25. Penyimpanan bahan makanan : Suhu dan kelembaban
jenis makanan disesuaikan dengan jenis makanan,
menggunakan wadah yang bersih dan terpelihara namun
tidak disimpan dalam aturan sejenis dan di susun dalam rak-
rak.
26. Penyimpanan Makanan jadi : Cara Penyimpanan
tertutup dan sesuai suhu dan waktu penyimpanan, sesuai
dengan persyaratan makanan jadi
27. Penyajian makanan : Penyajian makanan digunakan
tempat yang bersih, pewadahan dan penjamah makanan
jadi menggunakan alat yang bersih.
28. Ketentuan Peralatan : Cara Pencucian dan
penyimpanan selalu dalam keadaan bersih sebelum
digunakan.
29. Tenaga Kerja : Pemilik rumah makan belum pernah
mengikuti kursus, begitupula dengan penjamah makanan tak
satupun yang pernah mengikuti kursus.
30. Pakaian kerja : Bersih dan rapi namun tidak tersedia
pakaian seragam.
31. Personal Hygiene : Penjamah makanan berperilaku
bersih dan berpakaian rapi, namun tidak menggunakan
penutup mulut dengan sapu tangan bila batuk dan bersin.

SARAN-SARAN :

Diharapkan kepada pemilik rumah makan Coto Makassar untuk


memenuhi criteria-kriteria yang telah ditentukan untuk
mendapatkan sertifikat like sehat .

LAPORAN PELAKSANAAN TUGAS PEMANTAUAN RUAH


MAKAN

DATA UMUM

Nama Rumah Makan : RM.


Alamat : Kel. Lampopala
Nama Penanggung jawab: Ny. Herlina Napitupulu
Jumlah Karyawan : 2 Orang
Jumlah Penjamah Makanan : 3 Orang
Nomor Izin Usaha :-
Tanggal Pemeriksaan : Desember 2013

HASIL PEMANTAUAN

32. Lokasi dan bangunan tidak berada pada arah angin dan
jarak 100 meter dari sumber pencemaran, debu, asap dan
cemaran lainnya
33. Bangunan kokoh, kuat, permanen namun tidak terpisah
dengan tempat tinggal pemiliknya
34. Pembagian ruangan dapur bergabung dengan tempat
tinggal pemiliknya namun terpisah dengan ruang makan,
Dilengkapi dengan toilet/jamban tersendiri, tidak memiliki
gudang penyimpanan makanan, tidak memiliki ruang khusus
karyawan, tidak memiliki ruang administrasi serta tidak
memiliki gudang peralatan.
35. Lantai bersih, kedap air, tidak licin, kering dan rata
36. Dinding : Bersih dan kedap air
37. Ventilasi :Berfungsi baik sehingga menimbulkan rasa
nyaman
38. Pencahayaan : Menyebar rata ke seluruh bagian
ruangan sehingga tidak menyilaukan
39. Atap : Tidak bocor
40. Langit-Langit : Tidak terdapat lubang-lubang.
41. Pintu : Menutup dengan baik dan membuka arah luar
serta terbuat dari bahan yang kuat dan mudah dibersihkan
42. Air Bersih : Jumlah air yang tersedia mencukupi tidak
berwarna, berbau dan berasa namun belum pernah
melakukan pemeriksaan angka kuman
43. Pembuangan Air Limbah : Air limbah mengalir dengan
lancar, saluran kedap air dan tidak tertutup
44. Toilet : Tidak ada toilet khusus untuk karyawan
45. Tempat sampah : Terbuat dari bahan kedap air dan
mempunyai tutup namun tidak disediakan disetiap sudut
ruangan pengangkutan sampah tidak diangkut setiap hari.
46. Tempat Cuci Tangan : Tidak ada tempat cuci tangan
khusus untuk pengunjung masih bergabung dengan tempat
pencucian peralatan.
47. Tempat mencuci peralatan : Terbuat dari bahan yang
kuat, dan aman serta tersedia air yang cukup memadai
48. Tempat mencuci bahan makanan : Tersedia air pencuci
yang cukup.
49. Peralatan pencegah masuknya serangga dan tikus :
tempat tendon air mempunyai tutup.
50. Dapur,Ruang makan dan gudang bahan makanan :
Bersih, ada fasilitas tempat penyimpanan makanan (kulkas,
freezer), tersedia fasilitas tempat penyimpanan makanan
panas (thermos, kompor panas), ukuran dapur cukup
memadai.
51. Ruang makan : Ruang makan dalam keadaan bersih
dan tempat peragaan makanan tertutup.
52. Gudang bahan makanan : Tidak mempunyai gudang
khusus bahan makanan.
53. Bahan Makanan : Kondisi fisik bahan makanan dalam
keadaan baik, dan bahan makanan kemasan yang
disediakan terdaftar.
54. Makanan jadi : Kondisi fisik makanan jadi dalam
keadaan baik, dan makanan jadi kemasan tidak terdapat
tanda-tanda kerusakan dan terdaftar pada depkes.
55. Proses Pengolahan : Tenaga Pengolah memakai pakaian
kerja yang bersih dan cara kerja yang bersih, pengambilan
makanan jadi menggunakan alat khusus.
56. Penyimpanan bahan makanan : Suhu dan kelembaban
jenis makanan disesuaikan dengan jenis makanan,
menggunakan wadah yang bersih dan terpelihara namun
tidak disimpan dalam aturan sejenis dan di susun dalam rak-
rak.
57. Penyimpanan Makanan jadi : Cara Penyimpanan
tertutup dan sesuai suhu dan waktu penyimpanan, sesuai
dengan persyaratan makanan jadi
58. Penyajian makanan : Penyajian makanan digunakan
tempat yang bersih, pewadahan dan penjamah makanan
jadi menggunakan alat yang bersih.
59. Ketentuan Peralatan : Cara Pencucian dan
penyimpanan selalu dalam keadaan bersih sebelum
digunakan.
60. Tenaga Kerja : Pemilik rumah makan belum pernah
mengikuti kursus, begitupula dengan penjamah makanan tak
satupun yang pernah mengikuti kursus.
61. Pakaian kerja : Bersih dan rapi namun tidak tersedia
pakaian seragam.
62. Personal Hygiene : Penjamah makanan berperilaku
bersih dan berpakaian rapi, namun tidak menggunakan
penutup mulut dengan sapu tangan bila batuk dan bersin.

SARAN-SARAN :

Diharapkan kepada pemilik rumah makan Bombana untuk


melengkapi criteria-kriteria yang telah ditentukan untuk
mendapatkan sertifikat like sehat .

Anda mungkin juga menyukai