Anda di halaman 1dari 5

UAS Sistem Informasi Manajemen

23 Juni 2009
By : Lisa

1. Digunakan Topologi Star

Komputer yg dibutuhkan sbnyak 3 bh. Kemudian peralatan yg dibutuhkan yaitu berupa Hub yg digunakan
sbg media antar koneksi yg jauh, media pengumpul semua koneksi antar PC utk disambungkan satu sama
lain dan Router yg digunakan utk menghubungkan dua jaringan lokal yg mempunyai protokol yang sama
pada laposan jaringan OSI, sedangkan protokol pd lapisan fisik dan data link berbeda

2. Kesalahan program yang mungkin terjadi dapat diklasifikasikan dalam tiga bentuk kesalahan
Kesalahan bahasa disebut juga kesalahan penulisan, kesalahan ini relatif mudah ditemukan dan
diperbaiki., karena kompiler akan memberitahukan letak kesalahannya sewaktu program dikompilasi.
Kesalahan sewaktu proses kesalahan yang terjadi sewaktu executable program dijalankan.
Kesalahan ini akan menyebabkan proses program berhenti sebelum selesai pada saatnya, karena
kompilasi menemukan kondisi-kondisi yang belum terpenuhi yang tidak bisa dikerjakan. Kesalahan ini
juga relatif mudah ditemukan, karena juga ditunjukkan letak serta sebab kesalahannya.
Kesalahan logika adalah kesalahan dari logika program yang dibuat. Keslahan ini sulit
diketemukan, karena tidak ada pemberitahuan mengenai kesalahannya dan tetap akan didapatkan hasil
dari proses program, tetapi hasilnya salah.. Cara mencari kesalahan logika dapat dengan test data,
dengan menjalankan program dengan menggunakan data tertentu dan membandingkan hasil
pengolahannya dengan hasil yang telah diketahui.
Program dapat dites, sehingga dengan demikian terdapat dua tingkat pengetesan yang dilakukan,
yaitu sebagai berikut :
o Pengetesan modul
o Pengetesan unit atau pengetesan program

3. Konversi sistem adalah tahapan yang digunakan untuk mengoperasikan sistem baru dalam rangka
menggantikan sistem yang lama atau proses pengubahan dari sistem lama ke sistem baru.
Terdapat beberapa pendekatan untuk melakukan konversi sistem, yaitu sebagai berikut :

1
UAS Sistem Informasi Manajemen
23 Juni 2009
By : Lisa

Konversi langsung : pendekatan konversi langsung dilakukan dengan mengganti sistem yang lama
langsung dengan sistem baru.
Konversi paralel : pendekatan sistem paralel dilakukan dengan mengoperasikan sistem yang baru
bersama-sama dengan sistem yang lama selama suatu periode waktu tertentu.
Konversi percontohan : pendekatan ini biasanya dilakukan bila sistem yang sejenis akan
diterapkan pada beberapa area yang terpisah (beberapa departemen, beberapa cabang, beberapa devisi).
Konversi bertahap : pendekatan ini dilakukan dengan menerapkan masing-masing modul sistem
yang berbeda secara urut. Tiap-tiap modul dioperasikan terlebih dahulu dan jika telah sukses maka
disusul oleh modul yang lainnya dan seterusnya sampai semua modul berhasil dioperasikan.
4. Langkah membuat program masukan dengan menggunakan bahasa pemrogaman Delphi dari
Database DtMesin.db yg terdiri : Kode_Msn, Nama_Msn, Merk, HP, ThBuat, Harga_Mesin dan
Kondisi
Langkah pertama membuat Form dengan memilih menu File, New lalu Form, sampai muncul sebuah
Form kosong bernama Form1. Setelah itu, klik icon Save All dan simpan dulu pada folder
D:\ProgHitungBiaya unit-nya dengan nama UMesin. Ubah beberapa properti form dan komponen
menurut tabel berikut ini

Tab Komponen Property Nilai Event


Form1 Caption Data Mesin OnActive
Name FMesin OnClose
Standard RadioGroup1 Caption Urutan OnClik
Items
ItemIndex 0
Column 2
BDE Table1 DatabaseName DBN+nomor mhs anda
Name TMesin
TableName Pilih DbMesin.db
Active True
DataAccess DataSource1 DataSet Pilih TMesin
Name dsMesin
DataControls DBGrid1 DataSource Pilih dsMesin
Name DBGridMesin
Standard Button1 Caption &Tambah OnClik
Name btTambah
Standard Button2 Caption &Edit OnClik
Name btEdit
Standard Button3 Caption &Keluar OnClik
Name btKeluar
Standard Button4 Caption &Cari Kode Mesin OnClik
Name btCariKd

Tab Komponen Property Nilai


Form1 Caption Menambah Data
Name FKtMesin
Standard Edit1 Teks dikosongkan
Standard Edit2 Teks dikosongkan

2
UAS Sistem Informasi Manajemen
23 Juni 2009
By : Lisa

Standard Edit3 Teks dikosongkan


Standard Edit4 Teks dikosongkan
Standard Edit5 Teks Dikosongkan
ReadOnly True
Standard Edit6 Teks dikosongkan
Standard Edit7 Teks dikosongkan
Standard Edit8 Teks dikosongkan
Standard Edit9 Teks dikosongkan
Standard Label1 Caption KdMesin
Standard Label2 Caption NmMesin
Standard Label3 Caption Merk
Standard Label4 Caption HP
Standard Label5 Caption ThBuat
Standard Label6 Caption Harga Mesin
Standard Label7 Caption Kondisi
Additional BitBtn1 Caption &Ok
Kind bkOK
Additional BitBtn2 Caption &Cancel
Kind bkCancel
Langkah selanjutnya membuat kode program (Kode programnya panjang hiks)

5. Langkah membuat laporan dengan menggunakan bahasa pemrogaman Delphi dari Database
DtMesin.db yg terdiri : Kode_Msn, Nama_Msn, Merk, HP, ThBuat, Harga_Mesin dan Kondisi
Pertama buat form, langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.
a. Buka form baru dengan File, New lalu Form, sampai muncul sebuah Form kosong bernama Form1. .
b. Setelah itu, klik icon Save All dan simpan dulu pada folder D:\ProgMesin unit-nya dengan nama
UDafMesin
c. Ubah beberapa properti form dan komponen menurut tabel berikut ini
Tab Komponen Property Nilai
Form1 Caption Dikosongkan
Name FDafMesin
Standard Button1 Caption Preview
Name btPreview
Button2 Caption Cetak
Name btCetak
Button3 Caption Keluar
Name btKeluar
BDE Table1 DatabaseName
Name TMesin
IndexFieldNames Pilih NmMesin
TableName Pilih dbMesin.db
Active True
QReport QuickRep Dataset TMesin
Bands
HasTitle True
HasColumnHeader Trye
HasDetail True
HasPageFooter True
QReport QRLabel1, Caption Daftar Mesin (Traktor)
diletakkan pada
daerah TitleBand1

3
UAS Sistem Informasi Manajemen
23 Juni 2009
By : Lisa

QRLabel2 Caption NO
QRLabel3 Caption KdMesin
QRLabel4 Caption NmMesin
QRLabel5 Caption HPMesin
QRLabel6 Caption Merk
QRLabel7 Caption ThBuat
QRLabel8 Caption HargaMesin
diletakkan pada Caption Kondisi
daerah
HasColomnHeader

QRExpr1
QRDBText1 Expression (....) Pilih COUNT
Dataset TMesin
QRDBText2 DataField KdMesin
Dataset TMesin
QRDBText3 DataField NmMesin
Dataset TData
QRDBText4 DataField HPMesin
Dataset TMesin
QRDBText5 DataField Merk
Dataset TMesin
QRDBText6 DataField ThBuat
Dataset TMesin
QRDBText7 DataField HargaMesin
Dataset TMesin
Diletakkan pada DataField Kondisi
HasDetail

QRSysData
Diletakkan pada Data qrsdateTime
HasPageFooter

Setelah itu menulis Kode program, seperti dibawah ini :

Komponen Event
Button1 (btPreview) Onclick

Procedure TFDafMesin.btPreviewClick(Sender:Tobject);
Begin
QuickRep1.Preview;
End;

Komponen Event
Button2 (btCetak) Onclick

Procedure TFDafMesin.btCetakClick(Sender:Tobject);
Begin
QuickRep1.Print;
End;
Komponen Event
Button3 (btKeluar) Onclick

Procedure TFDafMesin.btKeluarClick(Sender:Tobject);

4
UAS Sistem Informasi Manajemen
23 Juni 2009
By : Lisa

Begin
Close;
End;

6. Perintah SQL jika ingin menampilkan :


a. Kode_Msn, Nama_Msn, Merk pada table DtMesin.db dengan Kondisi = Rusak dan ThBuat=2005
Jawab :
Select Kode_Msn, Nama_Msn, Merk Where ThBuat (2005) AND (Kondisi=Rusak)
b. Tabel DtMesin.db dengan semua field dimana data mesin yag ditampilkan mempunyai ThBuat=2006
dan Merk = Yanmar
Jawab :
Select *From DtMesin Where (ThBuat=2006) AND (Merk=Yanmar)
c. Tabel DtMesin.db dengan semua field dimana data yang ditampilkan adalah mesin dengan
Harga_Mesin anara 2500000 dan 5000000
Jawab :
Select *From DtMesin Where Harga_Mesin Between 2500000 AND 5000000
d. Menampilkan Harga_Mesin terendah diperoleh mesin di table DtMesin.db
Jawab :
Select dt.Harga_Mesin, MIN(Hrg.Harga_Mesin) Hrg.Nilai MIN From DtMesin Hrg
Group By Hrg.Harga_Mesin

Anda mungkin juga menyukai