Anda di halaman 1dari 2

(1) Karakteristik Permukiman meliputi:

(a) pola sebaran permukiman;


(b) kepadatan permukiman; dan
(c) permanensi bangunan;
(2) Karakteristik Sosial Ekonomi Penduduk meliputi:
(a) jenis pekerjaan;
(b) tingkat ekonomi; dan
(c) tingkat pendidikan;
(3) Karaktersitik Fisik Lingkungan meliputi:
(a) morfologi pantai;
(b) bentuk lahan; dan
(c) aksesibilitas fisik.

Menganalisis karakteristik eksisting dan potensi sosial ekonomi di kawasan perbatasan


Kabupaten Sambas maupun Sarawak (Malaysia), melalui penelusuran data sekunder
dan pengamatan langsung di lapangan. Metode yang dipakai dalam analisis ini adalah
Analisis LQ dan Shift Share.

Menganalisis fungsi kawasan yang dominan dan keterkaitan antar ruang di wilayah
perbatasan untuk mengetahui fungsi kawasan yang dominan serta adanya keterkaitan
antar ruang di wilayah perbatasan. Metode analisis yang digunakan adalah Analisis
deskriptif.

Menganalisis sistem prasarana dan sarana transportasi yang menghubungkan sentra


produksi, koleksi dan distribusi dengan pasar di kawasan perbatasan untuk
memprediksi sarana dan prasarana yang nantinya akan mendukung model
pengembangan kawasan perbatasan. Metode analisis yang digunakan adalah metode
analisis deskriptif .

Menganalisis pola pergerakan orang, barang dan jasa di kawasan perbatasan untuk
Mengetahui kecenderungan pola pergerakan di kawasan perbatasan serta faktor-faktor
yang empengaruhinya. Metode analisis yang digunakan adalah Analisis deskriptif
kualitatif dengan data-data yang diperoleh berdasarkan survey data primer
(wawancara) serta observasi lapangan.
Menganalisis kesesuaian model teoritis dengan kondisi eksisting yang ada untuk
menghasilkan model yang bersifat lokal yang diharapkan akan menghasilkan Kerangka
model pengembangan kawasan perbatasan PALSA Kabupaten Sambas. Metode
analisis yang digunakan adalah metode analisis deskriptif.

Anda mungkin juga menyukai