Anda di halaman 1dari 2

NAMA :

NO. ABSENSI : Nilai


KELAS :

Kerjakanlah soal di bawah ini dengan benar !

1. Dalam suatu penghantar terdapat gerakan muatan positif maupun muatan negatif.
Gerakan muatan tersebut menandakan adanya aliran listrik dalam penghantar. Aliran
listrik tersebut dinamakan arus listrik. Jelaskan apa yang dimaksud dengan arus listrik
ini dan jelaskan bagaimana terjadinya!
2. Diketahui dalam waktu 5 menit, pada suatu penghantar mengalir suatu muatan sebesar
600 Couloumb. Berapakah kuat arus yang mengalir pada penghantar tersebut?
3. Suatu kawat penghantar mempunyai penampang berbentuk lingkaran dengan
diameternya 4 mm, dialiri arus sebesar 2 A selama kurang lebih 6 menit. Hitunglah
jumlah muatan yang mengalir melewati kawat penghantar tersebut dan tentukan pula
besar rapat arusnya!
4. Seutas kawat aluminium memiliki hambatan sebesar 7,6x10-2 . Apabila panjang
kawat aluminium tersebut 50 meter dan diameternya 5,4 mm, berapakah nilai
hambatan jenis kawat tersebut ?
5. Perhatikan gambar rangkaian berikut ini!
Pada jarum penunjuk amperemeter yang dipasang seri
dengan hambatan 100 K menunjukkan hasil 2.5
dengan skala maksimumnya 3 serta batas ukurnya 3 A.
Tentukanlah besar tegangan yang terdapat pada
hambatan R dalam rangkaian tersebut

6. Tiga buah resistor disusun secara seri dan ujungnya ditutup dengan baterai 24 V.
Tentukan hambatan pengganti seri !

Lembar Evaluasi Peserta Didik | Kooperatif tipe Group Investigation 1


7. Tiga buah resistor masing-masing bernilai 20 , 30 , 60 disusun secara
paralel dan ujungnya ditutup dengan baterai 60 V. Tentukan hambatan pengganti
paralel !

60 V
8. Perhatikan grafik di bawah ini!

Grafik di samping merupakan grafik hubungan nilai


tegangan dengan kuat arus listrik. Berdasarkan grafik
tersebut, bagaimanakah hubungan antara nilai
tegangan dengan kuat arus listrik berdasarkan hukum
Ohm?

9. Perhatikanlah data percobaan dari hasil pengukuran arus listrik dengan menggunakan
multimeter pada tabel berikut ini!

Hambatan (K) Tegangan (V) Kuat Arus (mA)


5 10 2
10 10 1
15 10 0.67
20 10 0.5
25 10 0.4

Dari data pada tabel tersebut, bagaimanakah hubungan antara nilai hambatan dengan
kuat arus listrik berdasarkan hukum Ohm?

10. Terdapat beberapa hambatan dengan nilai resistansi masing-masing R1=2, R2=4,
R3=3, R4=6, R5=12 dan sumber tegangan sebesar 24 V dengan hambatan
dalamnya (r) sebesar 0.5. Rangkailah hambatan-hambatan tersebut dalam rangkaian
seri, parallel, dan campuran. Kemudian tentukanlah nilai hambatan pengganti pada
masing-masing rangkaian! Dan bandingkanlah nilai hambatan penggantinya, manakah
yang mempunyai nilai yang paling besar?
Untuk rangkaian campuran gunakan rangkaian seperti gambar di bawah ini.

Lembar Evaluasi Peserta Didik | Kooperatif tipe Group Investigation 2

Anda mungkin juga menyukai