Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

KELAS II SEMESTER 1
T.P 2015/2016
Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar
Kelas/Semester : II/ 1
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Jumlah Soal : 35 Soal
Tahun Pelajaran : 2015/2016

No Kompetensi Dasar Indikator Materi Soal No. Bentuk Kunci Tingkat


Soal Soal Jawaban KKO

1. Bertanya kepada Menggunakan Kalimat .kamu tidak masuk 3 PG C C2


orang lain dengan kalimat Tanya Tanya sekolah kemarin?
menggunakan kata untuk Kata yang tepat untuk
yang tepat dan menanyakan melengkapi kalimat di
santun berbahasa sesuatu kepada atas adalah.
orang lain a. Siapa
b. Di mana
c. Mengapa
2 Menyimpulkan teks Menjawab Teks Wacana 4 PG A C4
pendek (10-15) pertanyaan Pendek Membersihkan Selokan
kalimat yang dibaca dari teks yang
dengan lancar dibaca Sore itu hujan deras
sekali.
Selokan di depan rumah
Nina meluap.
Rupanya banyak
sampah di selokan.
Sampah menghalangi
aliran air.
Air tidak dapat
mengalir lancar.
Bau tidak sedap
menyebar ke mana
mana.
Sore itu juga ayah
membersihkan selokan.
Airnya mengalir lancar
kembali.

Selokan di depan rumah


Nina meluap karena.
a. Sampah menghalangi
aliran air.
b. Sampah melancarkan
aliran air.
c. Ayah membersihkan
selokan.

3 Bertanya kepada Menyampaikan Ibu berpesan kepada 3 Isian Kakak C1


orang lain dengan pesan yang Mia, Sampaikan
menggunakan didengar pada kepada kakakmu,
pilihan kata yang orang lain Jangan terlambat
tepat dan santun pulang kerumah.
Kalimat pesan di atas
harus disampaikan
kepada..
4 Melengkapi cerita Menceritakan Melengkapi Buah-buahan 6 Isian Mengandung C3
sederhana dengan kegiatan kalimat banyakvitamin
kata yang tepat
5 Melengkapi cerita Menceritakan Menceritakan Jika kita ingin melihat- Isian Kebun C3
sederhana dengan kegiatan peristiwa lihat aneka binatang, binatang
kata yang tepat maka kita harus pergi
ke.
6 Menceritakan Menceritakan Menulis Buatlah kalimat dengan Essay Aku pergi C6
kegiatan sehari-hari kembali isi teks pengalaman kata liburan ! liburan ke
dengan bahasa yang bacaan dengan rumah nenek
mudah dipahami bahasa sendiri pada bulan
Januari
7 Menceritakan Menjawab teka- Mendengark Aku berbadan besar dan Isian Gajah C5
kegiatan sehari-hari teki tentang an teks memiliki gading, aku
dengan bahasa yang binatang dan pendek termasuk hewan
mudah dipahami tumbuhan pemakan rumput. Aku
adalah ..

8 Melengkapi cerita Mengajukan Kalimat Pertanyaan : 5 Essay Kapan kamu C6


sederhana dengan pertanyaan Tanya Jawab : Aku berangkat ke
kata yang tepat bacaan berangkat ke sekolah sekolah ?
pada pagi hari.
Lengkapi percakapan di
atas dengan kalimat
yang tepat!

.yang sedang 8 Isian Siapa C2


bermain tali ?
9 Bertanya kepada Menjawab Percakapan Pertanyaan: Mengapa 10 PG C C4
orang lain dengan pertanyaan kamu tidak membawa
menggunakan bacaan. PR?.
pilihan kata yang Jawab :
tepat dan santun Kalimat yang tepat
berbahasa untuk menjawab
pertanyaan di atas
adalah
a. Saya tidak membawa
PR.
b. Saya pergi kerumah
nenek kemarin.
c. Karena saya terburu-
buru berangkat ke
sekolah.
10 Menyebutkan Menyimak Anwar senang bermain 17 PG A C3
kembali dengan cerita bacaan bola,tenis dan renang.
kata-kata sendiri isi pendek Kegemaran Anwar
teks pendek adalah
a.Olahraga
b.Melukis
c.Bela diri

Anda mungkin juga menyukai