Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN

KEPALA SMP NEGERI 3 SALATIGA


Nomor : 421.3 / 345 /2012

TENTANG
SUSUNAN PENGURUS KOMITE SEKOLAH

PERIODE 2012 s.d. 2014,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka mencapai tujuan Pendidikan Nasional melalui upaya
peningkatan mutu, pemerataan, efisiensi penyelenggaraan pendidikan dan tercapainya
demokratisasi pendidikan perlu adanya dukungan dan peran serta masyarakat yang lebih optimal.
b.bahwa dukungan dan peran serta masyarakat perlu didorong untuk bersinergi dalam suatu wadah
Komite Sekolah yang mandiri.
c. bahwa sehubungan dengan huruf a dan b serta memfasilitasi terbentuknya Komite Sekolah
dipandang perlu menetapkan Keputusan Kepala Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Salatiga
tentang Susunan Pengurus Komite Sekolah.
Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasio nal
( Lembaran Negara Tahun 1989 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Nomor 2390 ).
2. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 1992 tentang Peran Serta Masya - rakat dalam
Pendidikan Nasional.
3. Undang Undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah ( Lembaran
Negara Tahun 1999 Nomor 60, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3839 ).
4. Undang Undang Nomor 25 Tahun 2000 tentang Program Pembangunan Nasional Tahun 2000.
5. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan
Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonom ( Lembaran Negara Tahun 2000
Nomor 54, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3852 ).
6. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 228 / M Tahun 2001 tentang Pembentukan
Kabinet Gotong Royong.
7. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 201 Tahun 2001 tentang Kedudukan, Tugas,
Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Departemen.
8. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 044 / U / 2002 tentang Dewan Sekolah dan
Komite Sekolah.
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 44 tahun 2012 tentang Pungutan dan
Sumbangan Biaya Pendidikan pada satuan Pendidikan Dasar.

MEMUTUSKAN :
Menetapkan : Keputusan Kepala Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Salatiga tentang
Susunan Pengurus Komite Sekolah.
Pasal 1
Membentuk Komite Sekolah atas prakarsa Masyarakat, Satuan Pendidikan, dan atau Pemerintah
Kota dengan rumusan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran I Surat Keputusan
ini.

Pasal 2

Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya Surat Keputusan ini dibebankan kepada Anggaran
Sekolah yang relevan.

Pasal 3
Dengan ditetapkannya Keputusan ini, maka Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Nomor 0293/U/1993 tentang Pembentukan Badan Pembantu Penyelenggaraan Pendidikan
dinyatakan tidak berlaku.

Pasal 4

Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya sampai dengan tanggal 31 Juli 2014

Ditetapkan di : SALATIGA
Pada tanggal : 24 September 2012

Kepala Sekolah,

Drs. Bambang Subiyakto, M.Pd


NIP. 19611023 198803 1 005

SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada Yth :

1. Walikota Salatiga
2. Dewan Pendidikan Kota Salatiga
3. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kota Salatiga
4. Pengurus Komite SMP Negeri 3 Salatiga
5. Arsip

Lampiran I : Keputusan Kepala SMP Negeri 3


Salatiga
Nomor :
421.3/345/2012
Tanggal : 24 September 2012
SUSUNAN PENGURUS KOMITE SEKOLAH

SMP NEGERI 3 SALATIGA


PERIODE 2012 S.D. 2014

Nama Jabatan Unsur Alamat


No

Ketua, Tokoh
Jl Purbaya II/20
1 Slamet Riyadi, S.H merangkap Masyaraka
Salatiga/081565280560
anggota t
Sekertaris,
Orangtua Bener RT 02/01
2 H. Saefudin merangkap
Siswa Tengaran/081325469994
anggota
Wakil
Sekretaris, Jl Fatmawati No. 200 RT 01/03.
3 Teguh Sugiyarto, S.Pd. Guru
merangkap 312127
anggota
Bendahara,
Profesiona Jl Canden 17
4 Darmanto, S.E merangkap
l Kutowinangun/085742291717
anggota
Wakil
Bendahara,
5 Anik Prihati, S.Pd,. M.Pd Guru Jl Sardulo II Macanan Rt 02/02
merangkap
anggota
Anggota, Seksi
Wakil Bandungan ~ Gedangan RT I/I
6 Purwadi, B.Sc.
Pendidikan Alumni 0822985730

Anggota, Seksi
Orangtua Perum Kecandran Indah N0. A.27
7 Drs. Ahmadi
Pendidikan siswa Salatiga/ 081575257660

Anggota, Seksi
Ds. Tuwan Kulon Rt 03/04 Ampel
8 Widodo, S.S Guru
Pendidikan Boyolali

Anggota, Seksi
9 Slamet Riyadi, S.Pd Guru Kenteng RT 05/V Tegalrejo Salatiga
Pendidikan

Anggota, Seksi Tokoh


1
Drs. Sulistyo,M.Si Masyaraka Bagas Mukti Tingkir Lor. 314518
0 Sarpra dan Usaha
t
Anggota, Seksi Tokoh
1
Mahmudah, S.H Masyaraka Dukuh
1 Sarpra dan Usaha
t

1 Anggota, Seksi
Hj Tri Mulyani, S.Pd Sarpra dan usaha Guru Jl Purbaya
2

Anggota, Seksi
1
Endang Sri Nawa D, S.Pd Guru Karangkepoh Salatiga
3 Sarpra dan Usaha

Anggota, Seksi
1
Tiyono, S.Pd Guru Ds. Klero RT 10/03 Tengaran
4 Sarpra dan Usaha

Anggota, Seksi
1 Tata
Indriyati Triningsih, S.E Sarpra dan Perum Kecandran
5 Usaha
Usaha
Ditetapkan di : SALATIGA
Pada tanggal : 24 September 2012

Kepala Sekolah,

Drs. Bambang Subiyakto, M.Pd


NIP. 19611023 198803 1 005

Anda mungkin juga menyukai