Anda di halaman 1dari 28

EDITORIAL E K O T R I JUNI

Editor In Chief

Macron vs Brexit

rexit masih menjadi topik yang layak untuk diangkat kendati proses
negosiasinya bisa memakan waktu setidaknya sekitar dua tahun.
Perkembangan terbaru, sepertinya Inggris akan menemui jalan yang
tidak mudah untuk melakukan negosiasi dengan Perancis menyusul
kemenangan Emmanuel Macron dalam pertarungan untuk menjadi presiden.
Macron mengalahkan rivalnya, Marine Le Pen, dengan angka mutlak, 66 persen
versus 34 persen. Macron dikenal sebagai sosok pro-Uni Eropa, Le Pen
sebaliknya.

Macron merupakan mantan menteri di era pemerintahan presiden Peranci


sebelumnya, Franois Hollande. Meskipun demikian, karakter keduanya berbeda.
Hollande dikenal sebagai the quiet Frenchman, sementara Macron
memperlihatkan sikapnya dalam mendukung Uni Eropa.
Kemenangan Macron menimbulkan spekulasi apakah proses negosiasi Brexit
akan semakin alot dengan terpilihnya Macron yang pro-Uni Eropa sebagai
presiden Perancis. Yang jelas, proses negosiasi ini tidak hanya membahas
hubungan dagang semata.

Salah satu alasan yang mungkin menyebabkan Inggris akan kesulitan untuk
bernegosiasi dengan Perancis di bawah pemerintahan Macron adalah
menyangkut status pengaturan perbatasan yang tercakup dalam perjanjian Le
Touquet di tahun 2003. Dalam perjanjian tersebut, Inggris boleh menempatkan
pihak berwenangnya di pelabuhan-pelabuhan feri Perancis untuk melakukan
pemeriksaan paspor, sehingga pihak otoritas perbatasan Inggris bisa menyaring
pelancong yang tidak memiliki dokumen lengkap. Dengan demikian Inggris bisa
mengurangi jumlah orang yang dapat mengklaim suaka saat mendarat di tanah
Inggris. Ini merupakan keuntungan yang besar karena otoritas Perancis

www.FOREXimf.com 2
EDITORIAL

mungkin justru bisa melakukan hal yang sebaliknya, karena dengan demikian
orang yang menyeberang dengan sendirinya akan menjadi tanggung jawab
Inggris.

Perjanjian Le Touquet sendiri merupakan perjanjian bilateral yang tidak ada


hubungannya dengan Uni Eropa dan hukum Uni Eropa. Pada prinsipnya, kelanju-
tan perjanjian ini tidak terkait dengan Brexit. Hanya saja, akan sangat tergan-
tung pada apakah Perancis akan tetap mempertahankan perjanjian ini atau
tidak, karena Macron sendiri mengatakan bahwa ia akan melakukan negosiasi
kembali atas perjanjian tersebut.

Jadi, akan seperti apa kira-kira proses Brexit pasca terpilihnya Macron? Kita
tunggu saja.

Susunan Redaksi
Pendiri : PT. International Mitra Futures PT. International Mitra Futures
Jl. Sunda No. 57
Pemimpin Umum : Freddy Chandra
Bandung 40112
Editor In Chief : Eko Trijuni
022 - 426 6000
Kontributror : Adi Nugroho, Fredy Rodo, Garry Adrian
support@foreximf.com
Layout & Design : M Luqman Prayitno
Marketing & Distribusi : Ferry Herlyantoro

www.FOREXimf.com 3
DAFTAR ISI
Macron Menang, Negosiasi Brexit Kian Sulit?
Emmanuel Macron terpilih menjadi
presiden Perancis mengalahkan Marine
Le Pen. Macron selama ini dianggap
sebagai kandidat yang mendukung Uni
Eropa, sementara Le Pen merupakan
nasionalis sayap kanan yang justru
mewacanakan agar Perancis mengikuti
langkah Inggris untuk keluar dari Uni
Eropa.
07-09 | HEADLINE

11-16 |FOREX OUTLOOK 23-25 | POJOK EDUKASI

Ketika Pemilu Prancis Hubungan Brexit Dan Article 50 ?


Goyangkan Euro

27-28 | OUR EVENTS

18-21 | KOMODITI OUTLOOK Edukasi di Politeknik Pos Indonesia


Bandung

www.FOREXimf.com 5
HEADLINE E K O TR I JUNI
Editor In Chief

Macron Menang, Negosiasi Brexit Kian Sulit?


mmanuel Macron terpilih pemilu legislatif yang akan dilaksanakan
menjadi presiden Perancis bulan depan untuk partainya yang belum
mengalahkan Marine Le Pen. genap berusia setahun, La Republique En
Macron selama ini dianggap sebagai Marche. Ia membutuhkan kemenangan
kandidat yang mendukung Uni Eropa, tersebut agar ia bisa lebih mudah
sementara Le Pen merupakan mengimplementasi program-programnya
nasionalis sayap kanan yang justru sebagai presiden kelak.
mewacanakan agar Perancis
mengikuti langkah Inggris untuk Dukungan Eropa
keluar dari Uni Eropa. Presiden Perancis sebelumnya, Francois
Hollande, yang memperkenalkan Macron ke
Kemenangan Macron ini cukup dunia politik mengatakan bahwa
melegakan bagi para sekutu Perancis kemenangan Macron merupakan bukti
di Uni Eropa yang mengkhawatirkan bahwa mayoritas rakyat Perancis
adanya keinginan untuk melepaskan menginginkan persatuan bangsa dan
diri dari Uni Eropa jika Le Pen yang memperlihatkan keinginan untuk tetap
menang. Jika itu terjadi, maka akan Bersama Uni Eropa.
membawa gejolak baru pasca Brexit
dan terpilihnya Donald Trump sebagai Sementara itu Jean-Claude Juncker,
presiden AS. presiden Komisi Eropa, menyatakan bahwa
ia senang bahwa ide yang dipertahankan
Macron memenangi suara sebesar 66 Macron tentang Eropa yang kuat dan
persen sementara Le Pen hanya progresif dan melindungi semua warganya
meraih 34 persen suara, sebuah selisih adalah ide yang akan dijalankan Macron
yang cukup besar, melebihi 20 persen dalam kepemimpinannya.
seperti yang diprediksikan melalui
berbagai survey. Macron juga telah berbicara dengan
Kanselir Jerman Angela Merkel melalui
Tantangan Macron berikutnya adalah telepon, yang diharapkannya bisa
kembali meraih kemenangan pada merevitaliasi poros Perancis-Jerman di

www.FOREXimf.com 7
HEADLINE

jantung Uni Eropa. Macron berkata mengambil sikap yang sama dengan
bahwa ia berencana untuk berkunjung Merkel, yaitu bersikeras bahwa
ke Berlin dalam waktu dekat. penyelesaian kewajiban Inggris
terhadap Uni Eropa adalah prasyarat
Presiden Amerika Serikat Donald untuk bisa membicarakan
Trump juga menyampaikan ucapan kesepakatan dagang yang baru.
selamat atas kemenangan Macron
seperti biasa: melalui Twitter dan Salah satu alasan yang mungkin
mengatakan bahwa ia ingin melakukan menyebabkan Inggris akan kesulitan
kerja sama dengan Macron. untuk bernegosiasi dengan Perancis di
Sementara itu presiden China, Xi bawah pemerintahan Macron adalah
Jinping juga menyatakan menyangkut status pengaturan
kesediaannya untuk meningkatkan perbatasan yang tercakup dalam
hubungan China-Perancis, seperti yang perjanjian Le Touquet di tahun 2003.
dikutip oleh kantor berita Xinhua yang Dalam perjanjian tersebut, Inggris
merupakan kantor berita resmi. Tak boleh menempatkan pihak
ketinggalan Perdana Menteri Shinzo berwenangnya di
Abe juga menyampaikan ucapan pelabuhan-pelabuhan feri Perancis
selamat kepada Macron. untuk melakukan pemeriksaan paspor,
sehingga pihak otoritas perbatasan
Bagaimana Dengan Brexit? Inggris bisa menyaring pelancong
Kemenangan Macron merupakan yang tidak memiliki dokumen lengkap.
keuntungan bagi bursa saham Eropa Dengan demikian Inggris bisa
dikarenakan ia adalah seorang pro-Uni mengurangi jumlah orang yang dapat
Eropa. mengklaim suaka saat mendarat di
tanah Inggris. Ini merupakan
Sepanjang drama debat capres di keuntungan yang besar karena
televisi Perancis, Macron berusaha otoritas Perancis mungkin justru bisa
meyakinkan Le Pen bahwa melakukan hal yang sebaliknya, karena
memisahkan diri dari Uni Eropa (yang dengan demikian orang yang
merupakan keinginan Le Pen untuk menyeberang dengan sendirinya akan
mengikuti langkah Inggris) tanpa bisa menjadi tanggung jawab Inggris.
dihindari akan membawa resiko yang
sangat besar. Dengan demikian bisa Perjanjian Le Touquet sendiri
dibaca bahwa presiden Perancis yang merupakan perjanjian bilateral yang
baru ini akan mengikuti jalan garis tidak ada hubungannya dengan Uni
keras terkait negosiasi Brexit. Eropa dan hukum Uni Eropa. Pada
Perancis kemungkinan akan prinsipnya, kelanjutan perjanjian ini

www.FOREXimf.com 8
HEADLINE

tidak terkait dengan Brexit. Hanya mencoba untuk mengajukan termin


saja, akan sangat tergantung pada perjanjian yang bisa mengurangi
apakah Perancis akan tetap kemampuan Inggris untuk melakukan
mempertahankan perjanjian ini atau deregulasi di wilayah jasa keuangan,
tidak, karena Macron sendiri karena itu bisa menjadi jalan untuk
mengatakan bahwa ia akan melindungi perbankan Perancis dan
melakukan negosiasi kembali atas memaksimalkan potensi relokasi
perjanjian tersebut. pekerjaan ke Paris.

Masalahnya adalah, dari perspektif Apa pun hasil negosiasi Brexit nanti,
Inggris, adalah bahwa Perancis Inggris harus bersiap untuk menemui
mungkin akan bersikap keras. Hal itu kenyataan bahwa pemerintahan Perancis
sangat mungkin terjadi karena dalam yang baru akan berbeda dibandingkan
kampanyenya Macron pernah dengan era Franois Hollande yang lebih
mengeluarkan sindiran dengan kalem dan tidak memiliki terlalu banyak
mengatakan bahwa perjanjian dukungan internasional. Pendapat
dagang yang terbaik dengan Inggris Hollande tentang Brexit selama ini hampir
adalah keanggotaan di Uni Eropa. tidak pernah dianggap penting oleh
Juga bukan rahasia bahwa Macron Inggris.
menginginkan relokasi bankir dan
agensi Uni Eropa misalnya Lain halnya dengan Macron. Meskipun ia
European Banking Authority dari mantan menteri Hollande, ia sangat sadar
London ke Paris. Malah sikap pejabat bahwa ia tak boleh melakukan kesalahan
Uni Eropa adalah Inggris harus yang sama seperti pendahulunya.
menanggung biaya yang terkait Negosiasi dengan Inggris bisa menjadi
dengan pemindahan agensi-agensi kesempatan bagi Perancis untk kembali
tersebut ke negara anggota Uni mendapatkan kredibilitas di Uni Eropa.
Eropa. Inggris harus mulai memperhatikan
Perancis, bukan hanya Jerman.
Perundingan perjanjian dagang
Inggris ini akan memberikan
kesempatan yang luas bagi Macron
untuk memasukkan
kepentingan-kepentingan Perancis, di
antaranya adalah kesepakatan
mengenai kesetaraan regulasi dan
perjanjian lalu lintas barang dan jasa.
Sangat mungkin Macron akan

www.FOREXimf.com 9
FOREX OUTLOOK GARRY ADRIAN
Junior Analyst FOREXimf

Ketika Pemilu Prancis Goyangkan Euro

alam beberapa waktu terakhir, meninggalkan zona euro. Namun para


pergerakan euro tampak luar pelaku pasar tetap berhati hati
biasa. Hal ini disebabkan karena dalam mengambil keputusan trading
duel babak awal dari pemilihan karena adanya kemungkinan hal ini
presiden perancis memenangkan sudah di antisipasi oleh pasar,
Emmanuel Macron dan Marine Le Pen sehingga euro bisa saja bergerak
untuk saling berhadapan di putaran sebaliknya.
kedua pada 7 Mei 2017. Kedua tokoh
ini mendapat suara terbanyak pada Sementara itu, dalam rapat
hasil penghitungan akhir Kementerian terakhirnya, The Fed memutuskan
Dalam Negeri Perancis dimana Macron untuk tetap mempertahanakan suku
mendapatkan 23,75 persen sementara bunga acuan di kisaran 0.75 persen - 1
Le Pen 21,53 persen. Sementara dua persen sesuai dengan perkiraan pasar.
kandidat populer lainnya tersingkir, Pada rapatnya kali ini, mereka
yakni Francois Fillon dan Jean-Luc menyoroti lambatnya pertumbuhan
Melenchon, yang meraih 19,91 persen ekonomi AS. Para pejabat The Fed
dan 19,64 persen. Patut di tunggu cukup khawatir dimana pertumbuhan
hasil dari putaran kedua pemilu ekonomi AS hanya mencatatkan 0.7
perancis ini dimana pasar persen di kuartal pertama. Kendati
memperkirakan pergerakan harga demikian, rencana kenaikan suku
akan kembali liar. Ketika artikel ini bunga tidak akan terganggu oleh
disusun, sejumlah jajak pendapat masalah tersebut. The Fed yakin
menunjukkan bahwa Macron yang bahwa hal ini tidak akan berlangsung
lebih pro-bisnis akan meraih lama. Para analis masih
setidaknya 61% suara melawan Marine memperkirakan suku bunga the Fed
Le Pen. Jika hal tersebut terjadi, hal ini akan kembali dinaikan pada bulan Juni
dapat meredakan kekhawatiran atas mendatang.
kemungkinan bahwa Perancis akan

www.FOREXimf.com 11
FOREX
OUTLOOK

Bank Sentral Eropa (ECB) juga masih tetap mempertahankan kebijakan moneternya
tidak berubah ditengah banyaknya ekspektasi bahwa pelonggaran moneter akan
segera di tarik. Mario Draghi menegaskan bahwa ECB masih punya banyak pekerjaan
rumah sebelum kembali melakukan pengetatan. Draghi mengatakan pemulian di zona
Euro sudah meningkat dan makin solid namun tekanan inflasi masih ada. ECB juga
masih terus memantau hasil dari pemilu perancis yang bisa mempengaruhi kebijakan
ECB ke depannya.

Bank Sentral Australia (RBA) memutuskan untuk tidak mengubah tingkat suku
bunganya di level 1.5 persen yang tetap dipertahankan sejak bulan Agustus 2016 lalu.
Pasar memang telah memperkirakan kebijakan RBA bulan ini dan sejauh ini belum ada
informasi lebih lanjut apakah RBA akan kembali menurunkan suku bunganya. Bank
Sentral Jepang (BoJ) masih mempertahankan kebijakan moneternya pada pertemuan
terakhirnya. Proyeksi inflasi Jepang diturunkan, menjadi 1.4 persen dari 1.5 persen.
Permintaan global turut mendukung ekspor yang bisa mendongkrak pertumbuhan
ekonomi Jepang, namun hasilnya masih belum signikan terhadap inflasi sehingga
diperkirakan Jepang masih jauh dari pintu untuk keluar dari pelonggaran moneter.

Tinjauan Teknikal

GBP/USD
Preferensi: BULLISH
Area Acuan: Perhatikan area 1.29641; 1.25937 1.27352
Komentar :
Pergerakan GBP/USD pada grak harian tampak tertahan di area resistance 1.29641.
Jika harga kembali menembus resistance 1.29641, maka GBP/USD berpotensi bergerak
ke kisaran 1.31055 1.31930. Sebagai skenario alternatif, jika terjadi koreksi ke
kisaran 1.25937 1.27352 dan ditemukan sinyal bullish, maka pound berpotensi
bergerak ke kisaran 1.28227 1.29641. Waspadai jika support 1.25937 pecah, karena
hal tersebut berpotensi mendorong harga ke area support 1.25062 1.23648.

www.FOREXimf.com 12
FOREX
OUTLOOK

Tinjauan Teknikal GBP/USD

AUD/USD
Preferensi: BEARISH
Area Acuan: Perhatikan area 0.73840
Komentar :
Pergerakan AUD/USD pada grak harian tampak cenderung bearish mendekati area
support 0.73840. Jika harga kembali menembus support 0.73840, maka AUD/USD
berpotensi bergerak ke kisaran 0.72979 0.71588. Waspadai jika ternyata harga
bergerak naik menuju resistance 0.75232 karena jika resistance tersebut pecah, maka
harga berpeluang bergerak naik ke kisaran 0.76093 0.77484.

Tinjauan Teknikal AUD/USD

www.FOREXimf.com 13
FOREX
OUTLOOK

USD/JPY
Preferensi: BEARISH
Area Acuan: Perhatikan area trendline
Komentar :
Pada saat analisa ini dibuat, terlihat USD/JPY sedang berada di sekitar area trendline.
Jika ternyata harga terus tertahan di bawah area trendline, maka hal tersebut dapat
membuka kemungkinan USD/JPY bergerak ke kisaran 110.938 108.122 seiring
kondisi indikator teknikal yang berada dalam kondisi jenuh beli pada grak harian.
Waspadai jika USD/JPY ternyata menembus ke atas trendline, karena hal tersebut bisa
membuka kemungkinan USD/JPY bergerak bullish menuju area resistance dikisaran
113.754 115.494.

Tinjauan Teknikal USD/JPY

USD/CHF
Preferensi: BEARISH
Area Acuan: Perhatikan area 0.99485 1.00328
Komentar :
USD/CHF terlihat berada dalam kondisi bearish dan kemungkinan akan terkoreksi
dahulu ke kisaran 0.99485 1.00328. Jika di sekitar area tersebut ditemukan konr-
masi sinyal jual, maka USD/CHF berpotensi bergerak ke kisaran 0.98964 0.98121.
Hati-hati jika harga menembus ke atas resistance 1.00328 karena USD/CHF berpoten-
si bergerak bullish hingga kisaran 1.00849 1.01692.

www.FOREXimf.com 14
FOREX
OUTLOOK

Tinjauan Teknikal USD/CHF

NZD/USD
Preferensi: BEARISH
Area Acuan: Perhatikan area 0.68463
Komentar :
NZD/USD terlihat berada dalam kondisi bearish dan kemungkinan akan kembali men-
guji area support 0.68463. Jika support tersebut kembali ditembus, maka kiwi berpo-
tensi bergerak ke kisaran 0.67892 0.67254. Hati-hati jika harga terus tertahan di
atas support 0.68463 karena kiwi berpotensi bergerak bullish hingga kisaran 0.69387
0.69957.

Tinjauan Teknikal NZD/USD

www.FOREXimf.com 15
FOREX
OUTLOOK

EUR/USD
Preferensi: BULLISH
Area Acuan: Perhatikan area 1.09497
Komentar :
EUR/USD terlihat tengah tertahan di area resistance 1.09497. Melihat hal ini, ada
peluang euro akan menuju ke area resistance 1.10576 1.11782 jika harga berhasil
menembus resistance 1.09497. Hati hati jika harga terus tertahan di bawah
resistance 1.09497, karena hal tersebut dapat membuka kemungkinan EUR/USD
bergerak turun ke kisaran 1.07751 1.06672.

Tinjauan Teknikal EUR/USD

www.FOREXimf.com 16
ADI NUGROHO
KOMODITI OUTLOOK Senior Analyst FOREXimf

Gold / Emas : Sinar Save Haven yang melakukan aksi jual terhadap
Meredup emas.
Pergerakan harga emas terjun bebas
pada perdagangan awal bulan ini, dan Selain itu ketegangan di Korea yang
terus turun setelah sempat menguat tidak sampai memicu terjadinya
namun gagal menembus level kontak senjata juga ikut mengurangi
psikologis 1300 pada bulan April lalu. kekuatiran pasar, berita dari Amerika
Harga emas sempat mengalami rally Serikat dimana Perunding di Kongres
seiring dengan meningkatnya A.S. mencapai kesepakatan pada akhir
ketegangan di kawasan timur tengah Minggu mengenai suntikan budget
dan Semenanjung Korea setelah sekitar $ 1 triliun dana federal yang
Amerika menyerang Suria dan akan mendanai pemerintah sampai 30
mengirim armada kapal induknya September dan mencegah adanya
mendekati semenanjung Korea "Shutdown" pemerintah akhir pekan
membuat pelaku pasar melakukan aksi pada awal bulan Mei juga ikut
beli emas untuk mencari aset yang menekan pergerakan emas.
dinilai lebih aman.
Hal lainnya yang juga tidak kalah
Namun momentum kenaikkan emas penting yaitu saat ini pelaku pasar
pada bulan April tidak mampu banyak yang mengambil aksi ambil
berlanjut pada bulan Mei ini bahkan untung dulu dengan melepas emas
harga emas mengalami pelemahan karena menunggu hasil pertemuan the
cukup besar, banyak faktor yang fed yang menurut perkiraan pengamat
menyebabkan emas seperti kehilangan masih akan menaikkan suku bunganya
kilaunya pada bulan Mei ini, antara lain setidaknya dua kali untuk tahun ini
hasil pemilu putaran pertama di setelah menaikkannya di awal tahun.
Prancis yang menempatkan Macron
sebagai pemenang sementara La Pen Tinjauan Teknikal :
yang menjadi kekuatiran pasar hanya Pergerakan emas terus menunjukkan
menempati urutan kedua, hasil ini tekanan bearish setelah Support
sedikit banyak mengurangi kekuatiran psikologis 1260 pecah, terlihat harga
pelaku pasar dan banyak pelaku pasar bergerak dibawah moving average,

www.FOREXimf.com 18
KOMODITI
OUTLOOK

Tinjauan Teknikal XAUUSD / Emas

namun dari stochastic dan cci yang memiliki dampak yang lebih besar
berada di area over sold memberikan dalam mendorong harga ke tingkat
peluang emas untuk terkoreksi. terendah dalam waktu hampir 4 bulan.
Skenario saat ini perhatikan
Resistance di area 1233.26 - 1256.98 Harga komoditas industri masih di
untuk mencari konrmasi sinyal Sell bawah tekanan dengan harga tembaga
dengan potensi emas kembali turun sempat turun tajam dengan penurunan
hingga kisaran 1194.88 - 1218.59. di atas 3,0% hanya dalam satu hari
Sebagai alternatif perhatikan jika perdagangan. Ada juga penurunan
Support dikisaran 1194.88 pecah tajam di logam dengan Nikel, Seng dan
karena akan membuka ruang bagi Timbal semua mengalami tekanan jual
emas untuk turun lebih lanjut hingga yang signikan. Pelemahan harga
kisaran 1171.17. Namun waspadai logam ini memiliki dampak negatif
apabila ternyata resistance dikisaran yang signikan terhadap perak dan
1256.98 pecah karena berpotensi memaksa harga turun lebih rendah
mengubah bias menjadi Bullish dan bahkan sempat menyentuh level
mengangkat emas lebih lanjut hingga terendahnya sejak Januari.
kisaran 1271.65 - 1295.36
Federal Reserve membuat suku bunga
Silver / Perak : Tidak Berdaya tidak berubah dalam kisaran
Menahan Penguatan Dollar 0,75-1,00% menyusul pertemuan
Menguatnya US dollar menggerogoti kebijakan terakhir, sejalan dengan
pergerakan perak pada bulan Mei perkiraan konsensus. FOMC
setelah pasar sempat optimis memperkirakan pertumbuhan PDB
terhadap pergerakan harga logam kuartal pertama lebih lambat namun
bulan sebelumnya, pelemahan yang terus mengekspresikan kepercayaan di
berkelanjutan di industri logam pasar tenaga kerja. Komentar ini

www.FOREXimf.com 19
KOMODITI
OUTLOOK

Tinjauan Teknikal XAGUSD / Silver

dinilai hawkish oleh pasar dan di kisaran 16.195 yang menjadi Support
respon oleh pelaku pasar sebagai terdekat saat ini. Dari stochastic dan
sinyal bahwa the Fed masih akan CCI yang berada di area over sold
menaikkan suku bunganya seperti memberikan peluang harga terkoreksi
yang pernah di wacanakan pada awal terlebih dahulu. Skenario saat ini
tahun. perhatikan resistance di area 17.127 -
17.702 untuk mencari konrmasi
Risiko terhadap prospek ekonomi sinyal Bearish dengan potensi perak
kembali digambarkan seimbang dan kembali turun hingga kisaran 16.195 -
US dolar menguat lebih lanjut 16.771. Sebagai alternatif perhatikan
menyusul pernyataan tersebut, dan hal jika Support dikisaran 16.195 pecah
ini menekan pergerakan harga perak. karena berpotensi menekan perak
lebih lanjut hingga kisaran 15.263 -
Perak turun ke posisi terendah 15.619. Namun waspadai jika
mendekati $ 16,55 dan menuju resistance dikisaran 17.702 pecah
penutupan terlemah sejak awal karena berpotensi mengubah bias
Januari, dalam perdagangan yang menjadi Bullish dan mengangkat perak
sangat volatile di tengah sentimen lebih lanjut hingga kisaran 18.058 -
bearish karena harga emas juga 18.634.
bergerak lebih rendah.
Crude Oil / Minyak Mentah :
Tinjauan Teknikal Kenaikkan Cadangan Minyak AS
Pergerakan perak untuk bulan mei ini Menekan Harga Minyak
masih dalam tekanan bearish setelah Minyak mentah jenis WTI dan Brent
sempat mencetak high dikisaran mengalami penurunan pada bulan Mei
18.634 bulan kemarin, perak ini, turun ke tingkat terendah sejak
mengalami penurunan tajam hingga pengumuman kesepakatan OPEC

www.FOREXimf.com 20
KOMODITI
OUTLOOK

kembali pada bulan November. Minyak mentah jenis Brent turun di bawah $ 49 per barel,
meningkatkan kekhawatiran akan penurunan lainnya. Baik WTI dan Brent sempat turun
hampir 4 persen yang termasuk penurunan terbesar dalam satu hari perdagangan.

Pedagang minyak telah sabar, dengan harapan bahwa meskipun terjadi rebound yang
cepat dalam produksi A.S., pemotongan OPEC akan membawa sejumlah besar minyak
keluar dari pasar dan memperbaiki ketidakseimbangan pasokan / permintaan. Tapi itu
adalah proses yang menyakitkan dan berlarut-larut.

Persediaan minyak mentah A.S. mencapai rekor tertinggi 535 juta barel akhir Maret.
Beberapa minggu berturut-turut penarikan pada bulan April kembali meningkatkan
harapan bahwa pasar menuju keseimbangan, namun data terbaru yang dikeluarkan pada
3 Mei kembali mengecewakan lagi, dan ini merupakan pukulan terakhir bagi beberapa
orang. Analis pasar memperkirakan penurunan persediaan minyak sekitar 2,3 juta barel.
WTI merosot menjadi $ 46 per barel dan Brent turun mendekati level $ 40 untuk pertama
kalinya pada 2017.

Tinjauan Teknikal
Pergerakan minyak mentah kembali mendapatkan tekanan, terlihat minyak mentah
sempat tertekan hingga kisaran 43.74 atau level terendah untuk tahun ini, namun
demikian dari stochastic dan cci memberikan peluang harga terkoreksi. Skenario saat ini
perhatikan resistance dikisaran 47.56 - 49.93 untuk mencari konrmasi sinyal Sell
dengan potensi minyak mentah kembali turun hingga kisaran 43.74 - 46.10. Sebagai
alternatif perhatikan jika Support dikisaran 43.74 pecah karena berpotensi menekan
minyak mentah lebih lanjut hingga kisaran 41.38. Namun waspadai jika ternyata
Resistance dikisaran 49.93 pecah karena hal tersebut berpotensi mengubah bias minyak
mentah menjadi Bullish.

Tinjauan Teknikal Oil / Minyak Mentah

www.FOREXimf.com 21
FREDDY RODO
POJOK EDUKASI Senior Analyst FOREXimf

Hubungan Brexit dan Article 50 ?


Brexit adalah bencana terbesar yang menimpa Uni Eropa (UE) dalam sejarahnya
selama 60 tahun. Dalam sebuah referendum, akhirnya Inggris keluar dari
keanggotaan UE dimana secara otomatis semua syarat keluar dari UE harus
dipenuhi dan itulah tugas Article 50.

Article 50 menetapkan bahwa "setiap negara anggota dapat memutuskan untuk


keluar dari Uni Eropa dengan mendapat persyaratan dari konstitusi negara sendiri."

Begitu negara anggota memberitahu kepada dewan Eropa tentang maksudnya untuk
meninggalkan UE, maka ada sebuah periode selama dua tahun untuk menyelesaikan
kesepakatan yang dapat dinegosiasikan. Periode dua tahun tersebut dikenal dengan
sunset period.

Artikel 50 dapat dilakukan dengan syarat yang harus dinegosiasikan karena


kompleksitasnya untuk meninggalkan UE.

www.FOREXimf.com 23
POJOK
EDUKASI

Sejarah Articel 50
Tidak ada negara yang pernah meninggalkan Uni Eropa sebelumnya, dan tidak ada
jalan untuk meninggalkan Uni Eropa secara hukum sebelum Perjanjian Lisbon
ditandatangani pada tahun 2007.

Perjanjian Lisbon, menjadi undang-undang pada bulan Desember 2009 dan dirancang
untuk membuat UE menjadi "lebih demokratis, lebih transparan dan lebih esien."
Kesepakatan tersebut ditandatangani oleh kepala negara dan pemerintah
negara-negara yang merupakan anggota UE.

Inggris
Referendum BREXIT yang dilakukan Inggris pada tanggal 23 Juni 2016 menghasilkan
51,9% suara untuk memilih Inggris keluar dari Uni Eropa.
Inggris telah memulai proses yang harus dilakukan dengan mengajukan permintaan
keluar dari Uni Eropa berdasarkan Article 50 Perjanjian Lisbon yang menetapkan
bagaimana proses negara anggota UE dapat keluar secara resmi.

Setelah referendum dengan keinginan Britania Raya keluar dari Uni Eropa pada bulan
Juni 2016, maka Perdana Menteri Theresa May mengumumkan pada bulan Oktober
2016 bahwa Inggris akan meminta Article 50 pada akhir Maret 2017.

Perdana menteri Inggris telah mengirim surat pemberitahuan keluar berdasarkan


Article 50 pada tanggal 29 Maret 2017.

www.FOREXimf.com 24
POJOK
EDUKASI

Inggris menjadi negara pertama yang menggunakan Article 50 dan secara resmi akan
keluar dari UE pada bulan April 2019.

Selama proses keluar dilakukan maka Inggris tetap menjadi anggota Uni Eropa yang terus
memenuhi semua perjanjian terkait UE dan harus diperlakukan secara sah sebagai
anggota.

www.FOREXimf.com 25
DEFIANE FONDAMIKA
OUR EVENTS Marketing Communication

Edukasi di Politeknik Pos Indonesia Bandung


FOREXimf.com kembali menggelar Nugroho selaku Market Analyst &
seminar edukasi investasi untuk Education FOREXimf.com. Selain
mahasiswa / mahasiswi, kali ini mengingatkan mahasiswa/mahasiswi
bekerja sama dengan himpunan agar mewaspadai bahaya Investasi
mahasiswa HIPMI Perguruan Tinggi Bodong, dalam kesempatan kali Bapak
Politeknik Pos Indonesia ( Poltekpos ) Adi Nugroho juga menjelaskan
Bandung perbedaan dari Trading dan
Investasi
Seminar yang diadakan pada tanggal
20 April 2017 ini bertempat di ruang Antusias mahasiswa / mahasiswi
Halopos Politeknik Pos Indonesia Jl. terlihat pada saat sesi tanya jawab
Sariasih No. 54 Bandung. Acara dimulai. Ada beberapa yang
berlangsung selama kurang lebih 2 memberikan pertanyaan seperti :
jam dan diikuti oleh 38 mahasiswa / sudah berapa tahun FOREXimf.com
mahasiswi Politeknik Pos Indonesia berdiri, fasilitas apa saja yang di
Bandung. terima nasabah, dan lain lain. Dari
beberapa pertanyaan ada satu
Materi dalam seminar edukasi pertanyaan yang menarik yaitu
investasi ini dibawakan oleh Bapak Adi apakah ada jaminan untuk uang

www.FOREXimf.com 27
OUR EVENTS

nasabah?

Uang nasabah akan terjamin karena uang tersebut tidak masuk ke rekening operasional
perusahaan tetapi masuk ke rekening terpisah atau biasa disebut segregated account yang
terdaftar di BAPPEBTI ( Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi ), jadi andai
kata perusahaan colaps pun uang nasabah masih tetap terjamin. hanya untuk jumlah
bertambah atau berkurang tergantung dari hasil transaksi nasabah itu sendiri menjadi
jawaban dari Bapak Adi Nugroho.

Beberapa cendera mata eksklusif dari FOREXimf.com di berikan kepada beberapa


mahasiswa/mahasiswi yang memberikan pertanyaan maupun bisa menjawab pertanyaan
yang diberikan pemateri selama seminar berlangsung.

www.FOREXimf.com 28

Anda mungkin juga menyukai