Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AJI MUHAMMAD PARIKESIT


Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
Jl. Ratu Agung No.1 (0541) 661013, 661015 Tenggarong Seberang
Website: rsamp.id email : rsudamparikesit@yahoo.com

LAPORAN BULANAN KOMITE PPI

PERIODE September 2016

Angka Kejadian Phlebitis Periode


September 2016
6.0%
5.0%
Axis Title

4.0%
3.0%
2.0%
1.0%
0.0%
ICU PER PIC HC Eng Eng Eng Pun Pun Pun Rua
INA U/N U gan gan gan ai 1 ai 2 ai 3 ng
TOL ICU g1 g 2 g 3 Mat
OGI erni
tas
Target 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5% 1.5%
September 0% 0% 6% 0% 0% 0% 1% 0% 1% 1% 0%

Analisa :untuk bulan September hampir disemua ruang rawat angka kejadian phlebitis di bawah
target kejadian (1,5%), kecuali diruang PICU/NICU terjadi peningkatan angka kejadian phlebitis
diatas target pencapaian dengan angka sebesar 6 %

Rekomendasi : mengkaji ulang penyebab terjadinya peningkatan plebitis dan meedukasi petugas
untuk melakukan pemasangan infus sesuai SPO yang berlaku.
PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AJI MUHAMMAD PARIKESIT
Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
Jl. Ratu Agung No.1 (0541) 661013, 661015 Tenggarong Seberang
Website: rsamp.id email : rsudamparikesit@yahoo.com

Angka Kejadian IDO


Periode September 2016
1.6%
1.4%
1.2%
Axis Title

1.0%
0.8%
0.6%
0.4%
0.2%
0.0%
PIC HCU Eng Eng Eng Pun Pun Pun Mat Poli
U/N gan gan gan ai 1 ai 2 ai 3 erni klini
ICU g1 g 2 g 3 tas k
Target 1.5%1.5%1.5%1.5%1.5%1.5%1.5%1.5%1.5%1.5%
September 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 1%

Analisa : dibulan September ada kejadian IDO di Poliklinik (1%) angka ini masih di bawah target
kejadian yaitu 1,5% ini disebabkan karena belum adanya SPO Pencegahan IDO,profilaksis antibiotik
sudah diberikan tapi jam pemberian masih belum tepat,pencukuran masih menggunakan pisau cukur
biasa.

Rencana Tindak Lanjut :

Pembuatan SPO pencegahan Phlebitis


Bekerjasama dengan bidang Keperawatan dan komite keperawatan untuk melakukan
pelatihan Invasif pemasangan infus
Re edukasi ulang tentang cuci tangan.

Anda mungkin juga menyukai