Anda di halaman 1dari 2

MENGUKUR TEKANAN DARAH

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT
dr. Komang Widia Asmawan, S,
PUSKESMAS Ked
NIP. 197912022005011010
MENGWI III
1. Pengertian Melakukan pengukuran tekanan darah dengan menggunakan
spignomanometer
2. Tujuan
3. Kebijakan
4. Referensi Pedoman Penilaian Kopetensi Mahasiswa DIII Keperawatan Poltekes
Denpasar thn 2005
5. Prosedur Persiapan Alat dan Bahan
1. tensimeter
2. stetoskop
3. Alat tulis
4. Rekam Medik pasien
6. Langkah- 1. Petugas mencuci tangan
langkah 2. Petugas meletakkan lengan pasien dengan telapak tangan
menghadap keatas diatas tempat tidur atau meja
3. Petugas menyingsingkan lengan baju pasien 12,5cm diatas siku
( diatas fossa cubitti ). Bagian tengah kantong, karet dalam
manset harus berada langsung diatas arteri brakhialis. Manset
tidak terlalu erat dan terlalu longgar
4. Petugas menghubungkan pipa tensi meter dengan pipa manset
5. Petugas menutup sekrup balon karet
6. Petugas membuka kunci recervoir
7. Letak tensi harus datar
8. Petugas meraba arteri brachialis dengan 3 jari tengah
9. Petugas meletakkan bagian diafragma stetoscope tepat diatasnya
( bagian corong tertutup )
10. Petugas memompa balon sehingga udara masuk kedalam manset
sampai detak arteri tidak terdengar lagi atau 30 mmHg diatas
sistolik
11. Petugas membuka sekrup balon perlahan lahan dengan
kecepatan 2-3 mmHg perdetik sambil melihat skala dan
mendengarkan bunyi detak pertama (sistole) dan detak terakhir
(diastole)
12. Pada waktu melihat skala, mata setinggi skala tersebut
13. Bila hasilnya meragukan,perlu diulang kembali (tunggu 30)
14. Petugas menurunkan air raksa sampai dengan 0 (nol) dan
mengunci reservoir
15. Petugas membuka pipa penghubung
16. petugas melepas manset dan mengeluarkan udara yang masih
tertinggal di dalam manset
17. petugas menggulung manset dan memasukkan kedalam
tensimeter
18. Petugas merapikan pasien dan alat
19. Petugas mencuci tangan
7. Bagan Alir
Meletakkan lengan pasien
Cuci tangan dengan telapak tangan
menghadap keatas diatas tempat
tidur atau meja

Menyingsingkan lengan baju


Menghubungkan pipa tensi diatas fossa cubitti Bagian
meter dengan pipa manset tengah kantong, karet dalam
manset harus berada langsung
diatas arteri brakhialis

Menutup sekrup balon karet


& membuka kunci recervoir Meraba arteri brachialis dengan
3 jari tengah

Memompa balon sehingga


Meletakkan bagian diafragma
udara masuk kedalam manset
stetoscope tepat diatasnya
sampai detak arteri tidak
terdengar lagi atau 30 mmHg
diatas sistolik

Membuka sekrup balon


perlahan lahan dengan
kecepatan 2-3 mmHg
Bila hasilnya meragukan,perlu
perdetik sambil melihat
diulang kembali (tunggu 30)
skala dan mendengarkan
bunyi detak pertama (sistole)
dan detak terakhir (diastole)

Membuka pipa penghubung , Menurunkan air raksa sampai


melepas manset & dengan 0 (nol) dan mengunci
mengeluarkan udara yang reservoir
masih tertinggal di dalam
manset

Menggulung manset dan


Merapikan pasien dan alat
memasukkan kedalam
tensimeter

Cuci tangan

8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum
2. Ruang KIA/KB
3. Ruang Gigi
4. Ruang Anak
5. Ruang Tindakan
6. Ruang Persalinan
7. Ruang Rawat Inap
8. Pustu
10. Dokumen 1. Rekam medik
terkait
11. Rekaman
historis No Yang diubah Isi perubahan Tgl mulai
diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai