Anda di halaman 1dari 2

SATU PHASE

1. Jenis penghantar yang digunakan dalam instalasi yaitu : kabel NYA 2,5 mm
2. Fungsi pengaman atau MCB :
Sebagai pengaman untuk menghindari terjadinya lonjakan arus akibat hubungan
singkat.
Memutuskan aliran daya listrik secara otomatis jika daya yang dihantarkan melebihi
nilai batasannya.
3. Fungsi pengukuran dengan menggunakan merger/isolation tester
Insulation tester : untuk mengukur nilai tahanan / resistansi dari suatu isolasi (insulation)
yang membungkus bahan penghantar yang digunakan pada kabel listrik.
http://teknikelektro.org/kontrol-dan-indikator-insulation-tester/
4. Diagram pengawatan dari gambar

(referensi)

http://hodridjibril.blogspot.co.id/2016/03/praktikum-instalasi-listrik-penerangan_2.html

TIGA PHASE

1. Jenis penghantar yang digunakan : kabel NYA 2,5 mm


2. Fungsi pengaman dan peralatan instalasi listrik
3. Hubungan rnagkaian motor bintang dan segitiga (Star Delta)
4. Diagram pengawatan

Anda mungkin juga menyukai