Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN HASIL

PENYULUHAN TENTANG PENYAKIT JANTUNG KORONER


DI RUANGAN INTERNA RSUD KOTA MAKASSAR

1. Persiapan
Sebelum kegiatan dilakukan maka semua peralatan dan tempat
dipersiapkan terlebih dahulu. Kemudian mengadakan kontrak
dengan klien perawatan Interna berkaitan dengan tempat dan waktu
akan dilaksanakannya penyuluhan. Sedangkan materi penyuluhan
sudah dipersiapkan sebelum kegiatan dengan menggunakan
plifchart, dan leaflet yang akan di berikan pada saat kegiatan
penyuluhan.
2. Pelaksanaan
a. Kegiatan dimulai pada pukul 15.30 WITA tanggal 09 Desember
2016.
b. Kegiatan penyuluhan dilakukan dengan penyampaian tentang:
1) Pengertian PJK
2) Faktor resiko PJK
3) Gejala dan tanda PJK
4) Penanganan pertama dirumah pada orang yang dicurigai
PJK
5) Cara pencegahan PJK
6) Makanan sehat bagi jantung
c. Penyuluhan berlangsung selama 40 menit yang disertai dengan
tanya jawab.
d. Penyuluhan ditutup yang diawali dengan evaluasi sekaligus
kesimpulan.
3. Evaluasi
a. Struktur
1) Tempat pelaksanaan kegiatan tersedia
2) Media dan alat tersedia
3) Peserta hadir pukul 15.25 WITA
4) Pelaksanaan berjalan sesuai dengan rencana kegiatan
b. Proses
1) Peserta menanyakan hal-hal yang belum mereka ketahui
a) Nama : Tn. S
Pertanyaan: Kenapa penanganan pertama dirumah pada
orang dicurigai PJK dianjurkan untuk batuk sekeras-
kerasnya?
2) Parsipasi aktif dari peserta penyuluhan dan tidak ada peserta
yang meninggalkan acara penyuluhan
c. Hasil
1) Peserta yang hadir orang
2) Penyuluhan terlaksana dengan baik
3) Peserta memahami materi yang diberikan

Anda mungkin juga menyukai