Anda di halaman 1dari 2

http://www.alatlabor.

com/article/detail/62/car
a-menggunakan-centrifuge-listrik
Cara menggunakan centrifuge listrik
Sabtu, 18 Maret 2017

Kita sudah pernah membahas mengenai tabung reaksi atau test tube. kali ini kita akan membahas
mengenai instrumen yang dapat digunaan bersamaan dengan tabung reaksi yaitu centrifuge.

Centrifuge adalah instrumen laboratorium yang berfungsi untuk memisahkan partikel partikel
dalam suatu larutan yang terdapat pada tabung reaksi yang mempunyai berat molekul yang
barbeda. Centrifuge bekerja dengan menggunakan prinsip sedimentasi , di mana percepatan
sentripetal menyebabkan zat yang lebih padat akan mengendap didasar tabung. Dengan cara
yang sama, benda ringan akan cenderung bergerak ke atas tabung (melayang di dalam tabung).
Gaya centrifugal yang dihasilkan berasal dari putaran motor listrik yang mendapat supply.
Semakin tinggi putaran motor maka semakin besar gaya centrifugal yang dihasilkan,begitu juga
sebaliknya.

1. Tempatkan tabung reaksi di dudukan centrifuge.

2. Seimbangkan dengan tabung reaksi lain dengan larutan yang


berbeda yang sudah di taruh pada ruang test tube yang berlawanan.
3. Tutup kaca centrifuge dan putar tombol serta atur waktu serta
kecepatan centrifuge . Sentrifugasi membutuhkan waktu satu menit atau lebih. Perhatikan bahwa
Anda harus mematikan centrifuge dengan saklar dan menunggu untuk itu untuk berhenti
berputar, untuk secara efektif memisahkan endapan dan solusi.

sumber : http://www.dartmouth.edu/

Anda mungkin juga menyukai