Anda di halaman 1dari 1

Tes Pertumbuhan dan Perkembangan

Nama : Nilai:
Kelas :

I. PG
1. Pertumbuhan dapat diartikan sebagai d. Giberelin
a. Pertambahan massa dan volume yang bersifat e. etilen
irreversible
b. Pertamabahan massa dan volume yang bersifat 8. Bagian akar yang mengalami pertumbuhan paling
reversible cepat adalah daerah meristem di
c. Pertambahan jumlah individu a. Bagian paling ujung
d. Perkembangan menuju tingkat kedewasaan b. Tengah-tengah akar
e. Kemampuan tumbuhan untuk menghasilkan alat c. Sepanjang akar
perkembangbiakan d. Semua bagian akar
e. Tepat dibelakang ujung akar
2. Perkembangan mahluk hidup adalah proses ...
a. Pertambahan volume yang dapat diukur dan 9. Berikut ini nama-nama hormon dan bagia tumbuhan :
bersifat irreversible 1. Rizokalin 5. bunga
b. Pertambahan bahan dan perubahan substansi yang 2. kaulokalin 6. akar
dapat diukur 3. filokalin 7. batang
c. Menuju kedewasaan dan tidak dapat diukur 4. antokalin 8. daun
d. Pertambahan jumlah sel hanya pada meristem Pasangan yang sesuai antara hormon dan bagian
ujung atau titik tumbuh tumbuhan yang dipengaruhinya adalah ....
e. Diferensiasi sel yang makin cepat akibat faktor a. 4 dan 6
genetik dan lingkungan b. 1 dan 6
c. 2 dan 6
3. Perkembangan pada tumbuhan ditandai dengan d. 1 dan 8
a. Membesarnya sel e. 2 dan 8
b. Munculnya bunga
c. Volume tubuh bertambah Soal untuk no 8,9,dan10
d. Tumbuh kuncup daun Seorang siswa melakukan penelitian keuntungan
e. Memanjangnya sel penggunaan pupuk organik dibanding pupuk anorganik
terhadap pertumbuhan daun tanaman Anthurium.
4. Pada kebanyakan tumbuhan, perkecambahan hanya Eksperimen yang dilakukan adalah : tanaman A diberi
terjadi di lingkungan yang pupuk anorganik, tanaman B diberi pupuk organik, dan
a. Mengandung CO2 tanaman C tidak diberi pupuk
b. Mengandung air
c. Mendapat sinar 10. Yang merupakan variabel bebasnya adalah
d. Panas atau dingin a. Jenis tanaman
e. dingin b. Jenis pupuk
c. Jenis tanah
5. Agar buah cepat matang, pedagang menambahkan d. Pertumbuhan daun
a. Asam traumalin e. Tinggi tanaman
b. sitokinin
c. asam absisat 11. Faktor yang merupakan variabel terikat adalah ...
d. gas etilen a. Jenis tanaman
e. kalin b. Jenis pupuk
c. Jenis tanah
6. Masuknya air kedalam ruang-ruang antar sel pada biji d. Pertumbuhan daun
disebut . e. Tinggi tanaman
a. Osmosis
b. Difusi 12. Variabel kontrolnya adalah
c. Imbibisi a. Jenis tanaman,jenis pupuk, jenis tanah
d. Plasmolisis b. Jenis tanah, pertunmbuhan daun,tinggi tanaman
e. krenasi c. Jenis tanaman,jenis tanah,jumlah daun mula-mula
7. Adanya air yang masuk dalam sel-sel tumbuhan dapat d. Jenis tanah, ukuran pot,jenis pupuk
Menyebabkan perkecambahan biji karena air e. Jumlah daun mula-mula, jumlah daun setelah
melarutkan dan menghilangkan ... eksperimen
a. Asam indol asetat
b. Asam absisat
c. Auksin

II. Menjodohkan
1. Pertumbuhan yang amat cepat ditempat gelap
2. Pertumbuhan memanjang dari epikotil sehingga menyebabkan plumula A. Kambium gabus
keluar dan menembus pada kulit bijinya yang nantinya akan mencul diatas B. Epikotil
tanah, sedangkan kotiledonnya masih berada didalam tanah, disebut C. Asam traumalin
perkecambahan .... D. Kotiledon
3. Hormon yang berfungsi mempengaruhi pembentuka bunga E. Auksanometer
4. Alat yang digunakan untuk mengetahui kecepatan pertumbuhan tanaman F. Hipogeal
5. Tumbuhan dikotil,selain mengalami pertumbuhan primer, juga mengalami G. Epigeal
pertumbuhan sekunder yang terjadi pada... H. Etiolasi
6. Bagian biji yang akan membentuk batang dan daun I. Auksin
7. Hormon luka J. antokalin
8. Hormon yang diberi agar dihasilkan buah partenokarpi/ buah tanpa biji K. sitokinin

1/1

Anda mungkin juga menyukai