Anda di halaman 1dari 13

PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Dian Novita A W, Amd. Kep
NIP : 19781119 200604 2 012
Pendidikan : D III
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :
1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan
2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab

PETUGAS PENGOBATAN DASAR, mempunyai tugas:


1. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Pengobatan Dasar berdasarkan data Program Puskesmas
dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan Pelayanan Pengobatan Dasar, penyuluhan kesehatan dan koordinasi lintas
program terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang
berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Pengobatan Dasar secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI PETUGAS P2M DAN TB

PETUGAS P2M, mempunyai tugas:


1. Menyusun rencana kegiatan P2M berdasarkan data Program Puskesmas dan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas dapat dilaksanakan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3. Melaksanakan kegiatan P2M meliputi : P2 TB, P2 KUSTA, P2 Malaria, P2 DBD, P2 ISPA, P2 Diare, P2
HIV/AIDS Imunisasi dan Surveilans.
4. Mengevaluasi hasil kegiatan P2M secara keseluruhan.
5. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

PETUGAS P2 TB, mempunyai tugas:


1. Menyusun rencana kegiatan P2 TB berdasarkan data Program Puskesmas dan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan P2 TB meliputi penemuan dini penderita TB melalui pengumpulan sputum,
pengobatan penderita TB, pemeriksaan kontak penderita TB, Penyuluhan TB dan koordinasi lintas
program terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang
berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan P2 TB secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

Mengesahkan Kesamben,
Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD DIAN NOVITA A W, Amd Kep


NIP. 19850321 201101 1 014 NIP. 19781119 200604 2 012
PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Sulistiono
NIP : 19680614 198903 1 006
Pendidikan : SPK
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :
1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan
2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab
PETUGAS PENGOBATAN DASAR, mempunyai tugas:
6. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Pengobatan Dasar berdasarkan data Program Puskesmas
dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
7. Melaksanakan kegiatan Pelayanan Pengobatan Dasar, penyuluhan kesehatan dan koordinasi lintas
program terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang
berlaku.
8. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Pengobatan Dasar secara keseluruhan.
9. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
10. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI PETUGAS P2 KUSTA


PETUGAS P2 KUSTA, mempunyai tugas:
1. Menyusun rencana kegiatan P2 Kusta berdasarkan data Program Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan P2 Kusta meliputi penemuan dini penderita Kusta, pengobatan penderita
Kusta, pemeriksaan kontak penderita Kusta, Pemeriksaan anak sekolah, Penyuluhan Kusta dan
koordinasi lintas program terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan P2 Kusta secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

Mengesahkan Kesamben,
Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD SULISTIONO


NIP. 19850321 201101 1 014 NIP. 19680614 198903 1 006
PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Elok Dwianti Wardani
NIP : 19690503 199103 2 008
Pendidikan : SPK
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :
1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan
2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab

UNIT PERAWATAN, mempunyai tugas:


1. Menyusun rencana kegiatan Unit Perawatan berdasarkan data Program Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas dapat dilaksanakan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3. Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap dan perawatan kesehatan masyarakat.
4. Mengevaluasi hasil kegiatan Unit Perawatan secara keseluruhan.
5. Membuat laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban
kepada atasan.
6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.
TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI PROGRAMER JIWA

PETUGAS KESEHATAN JIWA, mempunyai tugas:


1. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa berdasarkan data Program Puskesmas dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa meliputi pendataan / penemuan penderita
gangguan jiwa, melakukan rujukan penderita gangguan jiwa untuk penanganan lebih lanjut,
penyuluhan kesehatan jiwa dan koordinasi lintas program terkait sesuai dengan prosedur dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3. Melaksanakan program bebas pasung sesuai dengan ikon program Gubernur Jawa Timur.
4. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa secara keseluruhan.
5. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

Mengesahkan Kesamben,
Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD ELOK DWIANTI WARDANI


NIP. 19850321 201101 1 014 NIP. : 19690503 199103 2 008
PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS
Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Emilda Triwibekti, Amd. Kep
NIP : 19820315 200604 2 025
Pendidikan : D III
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :
1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan
2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab
UNIT PERAWATAN, mempunyai tugas:
1 Menyusun rencana kegiatan Unit Perawatan berdasarkan data Program Puskesmas dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2 Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas dapat dilaksanakan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap dan perawatan kesehatan masyarakat.
4 Mengevaluasi hasil kegiatan Unit Perawatan secara keseluruhan.
5 Membuat laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggung
jawaban kepada atasan.
6 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI BENDAHARA JKN


Mengesahkan Kesamben,
Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD EMILDA TIWIBEKTI, Amd Kep


NIP. 19850321 201101 1 014 NIP. 19820315 200604 2 025
PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Yuni Purwanto, Amd. Kep
NIP :
Pendidikan : D III
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :

1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan


2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab

TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI PETUGAS P2 DBD

PETUGAS P2 DBD, mempunyai tugas:

1. Menyusun rencana kegiatan P2 DBD berdasarkan data Program Puskesmas dan ketentuan peraturan
perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan P2 DBD meliputi penemuan penderita suspek DBD serta melakukan rujukan
untuk penanganan lebih lanjut, Pemantauan jentik berkala/abatisasi selektif (PJB/AS), penyelidikan
epidemiologi (PE), pembinaan peran serta masyarakat dalam kegiatan PSN (pemberantasan sarang
nyamuk), Penyuluhan DBD dan koordinasi lintas program terkait sesuai dengan prosedur dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan P2 DBDsecara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

Mengesahkan Kesamben,

Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD YUNI PURWANTO, Amd Kep

NIP. 19850321 201101 1 014 NIP.


PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Devi Adnanto , Amd. Kep
NIP :
Pendidikan : D III
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :
1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan
2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab

TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI PROGRAMER PERKESMAS DAN KESORGA

PETUGAS PERKESMAS, mempunyai tugas:

1. Menyusun rencana kegiatan Perkemas berdasarkan data Program Puskesmas dan dengan prosedur
dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan Perkemas meliputi pengumpulan data Perkemas, pengkajian kasus,
melakukan asuhan keperawatan/kebidanan, pembinaan keluarga kasus dan koordinasi lintas
program terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang
berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan Perkemas secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.
PETUGAS KESEHATAN OLAH RAGA, mempunyai tugas:

1. Menyusun rencana kegiatan Kesehatan Olah Raga berdasarkan data Program Puskesmas dan
dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman
kerja.
2. Melaksanakan kegiatan Kesehatan Olah Raga meliputi pembinaan kesehatan olah raga dan
koordinasi lintas program terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan Kesehatan Olah Raga Masyarakat secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

Mengesahkan Kesamben,
Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD DEVI ADNANTO, Amd Kep


NIP. 19850321 201101 1 014 NIP.
PEMERINTAH KABUPATEN BLITAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KESAMBEN
JL.A. YANI 62 A KESAMBEN TELP. 0342 331533

BLITAR
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB PERAWAT DI PUSKESMAS

Yang bertanda tangan dibawah ini Kepala Puskesmas Kesamben, memberikan tugas Kepada :
Nama : Retno Dwi Wahyuni, Amd. Kep
NIP :
Pendidikan : D III
Nama Jabatan : Perawat
Atasan Langsung : Kepala Puskesmas Kesamben
Bawahan Langsung : Perawat
Kedudukan : Berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas
Fungsi : Membantu pelaksanaan pelayanan di Puskesmas
Hasil Kerja : Masyarakat yang sehat
Pelaksanaan kerja :
1. Menyusun rencana kerja dan teknis keperawatan
2. Melaksanakan kegiatan keperawatan
3. Melaksanakan asuhan keperawatan
4. Melaksanakan pelayanan keperawatan sesuai standart prosedur operasional, SPM, tata
kerja dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kepala Puskesmas
5. Membuat catatan Pelaporan dan rekam medis secara baik, lengkap serta dapat
dipertanggung jawabkan
6. Melaksanakan evaluasi kegiatan keperawatan
7. Meningkatkan mutu pelayanan Puskesmas
8. Melaporkan pelaksanaan Kegiatan keperawatan secara berkala kepada penanggung
jawab

UNIT PERAWATAN, mempunyai tugas:


1 Menyusun rencana kegiatan Unit Perawatan berdasarkan data Program Puskesmas dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2 Membagi tugas kepada bawahan agar pelaksanaan tugas dapat dilaksanakan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3 Melaksanakan kegiatan perawatan, rawat inap dan perawatan kesehatan masyarakat.
4 Mengevaluasi hasil kegiatan Unit Perawatan secara keseluruhan.
5 Membuat laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggung
jawaban kepada atasan.
6 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.
TUGAS TAMBAHAN SEBAGAI PROGRAMER MALARIA DAN INDRA
PETUGAS P2 MALARIA, mempunyai tugas:

1. Menyusun rencana kegiatan P2 Malaria berdasarkan data Program Puskesmas dan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan P2 Malaria meliputi penemuan dini penderita Malaria melalui pengambilan
spesimen darah malaria bagi setiap penderita panas, pengobatan penderita Malaria, pengawasan
dan pemberantasan tempat perindukan vektor, Penyuluhan Malaria dan koordinasi lintas program
terkait sesuai dengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan P2 Malariasecara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

PETUGAS KESEHATAN MATA, mempunyai tugas:


1. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Kesehatan Mata berdasarkan data Program Puskesmas dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Mata meliputi pendataan / penemuan penderita
kataraks dan penderita penyakit mata lainnya, melakukan rujukan kasus penyakit mata untuk
penanganan lebih lanjut, penyuluhan kesehatan mata dan koordinasi lintas program terkait
sesuaidengan prosedur dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Mata secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan
pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

Mengesahkan Kesamben,
Kepala Puskesmas Kesamben Personil yang Bersangkutan

dr. ROFIQ AHMAD RETNO DWI WAHYUNI, Amd Kep


NIP. 19850321 201101 1 014 NIP. 19781119 200604 2 012

Anda mungkin juga menyukai