Anda di halaman 1dari 2

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengamatan dari praktik kerja lapangan pada tanggal

29 Februari sampai 18 Maret 2016 di Rumah Sakit Baptis Kediri didapatkan

kesimpulan sebagai berikut :

1. Manajemen Informasi Kesehatan (MIK)


a. Alur dan prosedur pendaftaran pasien
Alur dan Prosedur penerimaan pasien serta dokumen rekam

medis pasien rawat jalan sudah berjalan dengan baik dan sudah sesuai

dengan Standar Operasional Prosedur yang telah ditetapkan.


b. Sistem Penamaan
Sistem penamaan yang di Rumah Sakit Baptis Kediri

menggunakan sistem penamaan langsung.


c. Sistem Penomoran
Sistem penomoran di Rumah Sakit Baptis Kediri menggunakan

Unit Numbering Sistem (UNS).


d. Sistem Penyimpanan
Sistem Penyimpanan di Rumah Sakit Baptis Kediri

menggunakan sistem sentralisasi.


e. Sistem Penjajaran
Sistem penjajaran di Rumah Sakit Baptis Kediri menggunakan

Terminal Digit Filing (TDF).


f. Sistem Pemusnahan

Sistem pemusnahan di Rumah Sakit Baptis Kediri sudah pernah

dilakukan.Sistem pemusnahan dilakukan dengan cara dicacah sampai

tidak terbaca lagi. .

65
66

2. Klasifikasi Kodefikasi Penyakit Masalah yang berkaitan dengan Kesehatan

dan Tindakan (KKPMT)

Pengkodean di RS Baptis Kediri dilakukan oleh petugas rekam

medis berdasarkan ICD X dan ICD 9 CM. Pengkodean dilakukan oleh

petugas yang telah berkompeten. Cara pengkodingannya dilakukan dengan

cara melihat diagnosa pada lembar resume medis kemudian menginput

diagnosa ke dalam komputer.

3. Sistem Informasi Kesehatan (SIK)

Pada bulan Januari terletak pada daerah efisien, bulan Februari

tidak terletak pada daerah efisien, dan bulan Maret tidak terletak pada

daerah efisien juga. Titik yang tidak terletak pada daerah efisien

disebabkan oleh ketidakefisiensi penggunaan tempat tidur.

B. Saran

1. Sebaiknya di bagian Filling dilakukan penambahan petugas agar

pekerjaan dapat terlaksana dengan lancar.


2. Sebaiknya sering mengadakan evaluasi untuk meninjau kelengkapan

dokumen dengan perawat ruang dan dokter yang merawat.

Anda mungkin juga menyukai