Anda di halaman 1dari 1

PENGELOLAAN REAGEN

No.Dokumen : SOP/C/VIII/ /1/2016

No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1- 1

PUSKESMAS KWANDANG
Dr. Farid H.Otoluwa
NIP: 19681004 200112 1 001

1. Pengertian Pengelolaan reagen adalah distribusi dari reagen masuk sampai pengeluaran
reagen.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk Pengelolaan reagen
3.Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Kwandang Nomor : SK/C/VIII/ /1/2016
Tentang Pelayanan Laborartorium
4.Referensi Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 tahun 2012
tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat.
5.Prosedur 1. Reagen yang diterima dari Kepala gudang farmasi Kabupaten Gorontalo

Utara disimpan dilemari penyimpanan.


2. Reagen yang digunakan disimpan dalam wadah tertutup Petugas
laboratorium menggunakan kaidah perputaran pemakaian reagen pertama
masuk pertama keluar yang masa kadaluwarsa pendek dipakai dahulu.
6.Unit Terkait Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai