Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN PERALATAN

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

PUSKESMAS Arkadius Dari, Amd Kep


MAUBASA NIP.19710817 199503 1 004

1. Pengertian Pemeliharaan Peralatan adalah kegiatan merawat peralatan sesuai


dengan prosedur yang telah ditetapkan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk menjaga semua
peralatan yang ada di puskesmas agar dapat berfungsi dengan
sebagaimana mestinya.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Maubasa Nomor .Tentang
Pemeliharaan Sarana Dan Peralatan.
4. Referensi Pedoman Pengelolaan Peralatan Kesehatan Di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan, Direktorat Bina Pelayanan Penunjang Medik Dan Sarana
Kesehatan 2015
5. Prosedur / Langkah - 1. Bendahara barang menyusun jadwal pemantauan peralatan.
langkah 2. Bendahara barang menyerahkan jadwal dan kartu pemeliharaan di
tiap ruangan.
3. Bendahara barang melakukan pemeliharaan secara rutin.
4. Bendahara barang mengisi checklist buku pemeliharaan peralatan
secara rutin.
5. Bendahara barang melakukan pengecekan dan pencatatan peralatan
yang perlu diperbaiki bahkan diganti.
6. Bendahara barang melakukan pencatatan peralatan yang
membutuhkan kalibrasi dan validasi.
7. Bendahara barang melaporkan hasil pemantauan kepada Kepala
Puskesmas.
8. Kepala Puskesmas mengajukan usulan perbaikan ke Dinas
Kesehatan kabupaten untuk kategori rusak sedang dan besar.
9. Bendahara barang mendokumentasikan kegiatannya.
6. Bagan Alir -
7. Unit terkait UGD, Poli Gigi, Poli KIA - KB, Ruang Bersalin, Ruang Rawat Inap,
Pustu, Poskesdes

Anda mungkin juga menyukai