Anda di halaman 1dari 1

PEDULI

Kepedulian akan membuka jalan menuju kerja sama yang saling menguatkan.
Saat anda peduli, anda akan merasakan perasaan mereka. saat anda merasakan
perasaan mereka, anda akan menganggap mereka seperti diri anda sendiri
Kepedulian orang kuat, adalah harapan yang menguatkan orang-orang lemah.
Jika kepedulian tidak pernah ada, maka kehidupan ini juga tidak pernah ada.
Semakin anda peduli, semakin ingin anda berkorban. Semakin banyak orang yang
anda pedulikan semakin beruntung diri anda.
Kepedulian memerlukan biaya, karena itu kepedulian membuat anda semakin
bersemangat untuk meningkatkan kemapanan dan kekuatan hidup.
Tak ada manusia yang bisa tumbuh besar tanpa pernah dipedulikan oleh orang lain.
Diri anda adalah hasil dari hasil kepedulian orang-orang yang berada disekitar anda.
kepedulian adalah energi mereka untuk bertumbuh, sekaligus energi bagi anda untuk
menjadi lebih baik.
Kepedulian akan membawa peradaban manusia ke tempat yang lebih baik. Kepedulian
akan menghilangkan jarak dari orang elit dan orang biasa.
Seberapapun kuatnya anda saat ini, akan tiba-tiba menjadi lemah jika tiba-tiba tak ada
orang yang mempedulikan anda.
Kepedulian adalah penyebab sebuah persahabatan bisa kekal abadi selamanya.
Hidup tanpa pernah mempedulikan orang lain, akan selalu menjadi hidup yang
membosankan
1. Dengarkan dan hargai ide-ide baru karyawan
2. Pelihara hubungan sosial yang baik
3. Bantu merencanakan karier karyawan
4. Jelaskan peran karyawan terhadap perusahaan
5. Apresiasi peningkatan kinerja sekecil apa pun
6. Lakukan kontrol dengan sering muncul saat karyawan bekerja
7. Bangun kepercayaan antara Anda dan karyawan
8. Buat suasana kerja yang positif dan menyenangkan
9. Dorong karyawan untuk terus belajar dan berkembang
10. Berwibawalah namun tidak kaku
11. Rencanakan waktu gathering dan refreshing bersama
13. Jadi contoh yang baik

Anda mungkin juga menyukai