Anda di halaman 1dari 2

PENGGUNAAN INFUS

No.Dok: No.Revisi: Halaman: /

RUMAH SAKIT Tanggal Terbit: Ditetapkan Oleh Direktur


SYUHADA HAJI BLITAR

Prosedur Tetap
Dr.MAFRURROCHIM HASYIM
Pengertian Suatu alat untuk memasukkan cairan/obat ke dalam vena
dalam jumlah yang banyak dan waktu lama dengan
menggunakan infuset.
Tujuan 1. Sebagai tindakan pengobatan
2. Memenuhi kebutuhan cairan dan elektrolit
Kebijakan
Dilakukan pada pasien yang:
Dehidrasi
Akan transfusi darah
Pra dan pasca bedah
Tidak bisa makan dan minum melalui mulut
Memerlukan program pengobatan melalui infus
Jarum infus dan infus set diganti tiap 3 hari sekali
Prosedur
a. Persiapan
Alat-alat :
1) Infus set steril
2) Jarum infus
3) Cairan yang akan diberikan
4) Kapas alcohol 70%
5) Kasa seteril/Tansaplast

6) Plester/hypafix

7) Gunting
8) Bengkok
9) Standart infuse
10) Perlak kecil dan alasnya
11) Spalk (kalau perlu)
12) Torniquet
b. Pelaksanaan
1) Cuci tangan.
2) Beri penjelasan tentang tindakan yang akan
dilakukan.
3) Gantung cairan pada standart infus
4) Buka tutup botolnya, kemudian tusuk dengan
selang infus
5) Keluarkan udara dari slang infus, kunci
pengaturnya
PENGGUNAAN INFUS
No.Dok: No.Revisi: Halaman: /

RUMAH SAKIT
SYUHADA HAJI
BLITAR

Prosedur 6) Menentukan vena yang akan ditusuk


7) Pasang turniquet dan pengalasnya.
8) Desinfeksi daerah yang akan ditusuk dengan
diameter 5-10cm
9) Menusuk dengan jarum infuse pada vena yang telah
ditentukan
10) Fixasi tusukan dengan kassa steril kemudian pasang
selang infuse
11) Lepaskan torniquet
12) Atur jumlah tetesan cairan sesuai kebutuhan

13)Catat waktu pemasangan, jenis cairan dan jumlah


tetesan pada lembar infuse
14) Pasien dirapikan, alat dibereskan
15) Cuci tangan
Unit terkait IGD
Perawatan

Anda mungkin juga menyukai