Anda di halaman 1dari 2

AMPLOP I

Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang menurut anda benar !

1) Ada berapa macam imunisasi dasar ?


a. 5 b. 6 c. 7 d. 4

2) Apa kepanjangan dari UKS ?


a. Upaya Kesehatan Sekolah
b. Usaha Kesehatan Siswa
c. Usaha Kesehatan Sekolah
d. Upaya Kesehatan Siswa dan Sekolah

3) Yang termasuk penyakit berbasis lingkungan adalah, kecuali ?


a. Diare c. Jantung
b. Scabies/Budug d. TB

4) Salah satu bentuk upaya Kesehatan Bersumber Daya Masyarakat (UKBM) yang dikelola dan
diselenggarakan dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat dalam penyelenggaraan
pembangunan kesehatan, guna memberdayakan masyarakat dan memberikan kemudahan
kepada masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar untuk mempercepat
penurunan AKI dan AKB termasuk pengertian?
a. Puskesmas c. Posyandu
b. Pustu d. Poskesdes

5) Sasaran posyandu adalah ?


a. Bayi, Anak balita
b. Anak balita, PUS
c. Bayi, Anak balita Ibu hamil, melahirkan, nifas dan ibu menyusui, PUS
d. PUS
Jawaban Amplop I

1) a
2) c
3) c
4) c
5) c

Anda mungkin juga menyukai