Pembesian Pilar P8

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN MAGANG

DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL


FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

Metode Pelaksanaan Pembesian & Pasang Bekisting


Abutment :

Langkah 1 : Pengangkutan besi hasil fabrikasi dari workshop ke


lapangan dengan hiap crane

Langkah 2 : Pemasangan besi sesuai label yang tertera


Langkah 3 : Pemasangan beton decking pada sisi luar untuk
menghindari menempelnya besi dengan lantai
kerja/bekisting
Langkah 4 : Pemasangan besi,bekisting,shoring
Langkah 5 : Check list pembesian, bekisting, & persiapan
pengecoran
Langkah 6 : Pembersihan lokasi cor dengan
waterjet/compressor, lalu marking elevasi cor
Langkah 7 : Uji Slump & ambil sampel beton ( slump 12
cm)
Langkah 8 : Pengecoran
Langkah 9 : Padatkan dengan Vibrator
Langkah 10 : Finishing permukaan menggunakan jidar
Langkah 11 : Curing menggunakan geotextile non woven basah

PROYEK TOL KLBM


Jl. Bypass Krian No.46, Balong Bendo,
Kab.Sidoarjo,
LAPORAN MAGANG
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL
FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

Foto 1 : Proses pembesiaan pilar overpass (P8) menggunakan


besi ukuran D32

PROYEK TOL KLBM


Jl. Bypass Krian No.46, Balong Bendo,
Foto 2 : Proses pembesiaan pilaroverpass (P8) dikerjakan dengan
Kab.Sidoarjo,
10 orang
LAPORAN MAGANG
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL
FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

Besi yang dipasang :

Foto 3 : Besi diameter 32 mm dengan panjang 12 m

PROYEK TOL KLBM


Jl. Bypass Krian No.46, Balong Bendo,
LAPORAN MAGANG
DEPARTEMEN TEKNIK INFRASTRUKTUR SIPIL
FAKULTAS VOKASI
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

PROYEK TOL KLBM

Anda mungkin juga menyukai