Anda di halaman 1dari 24

Ini ruangan di Laboratorium

Multimedia, terdiri dari 46


perangkat computer dan
tersedia hotspot jaringan untuk
bisa membuka aplikasi internet.

Ini foto kita teman sekelompok


yang mengajak salah satu siswa
di SMK Annurmaniyah untuk
mengambil satu satu
dokumentasi gambar.

Ini suasana pembelajaran


bahasa inggris di kelas XII
(Teknik Komputer
Suasana
Jaringan)di kelas, mereka
yang
sedang berdiskusi,
didalamnya khususada anak
yang
sedang tertawa tidak
laki-laki dan tidak
Ini fotodan
memperhatikan kita guru ada
sedangsaat
bersantai
satupun perempuan.
menunggu jam belajar selesai.
menjelaskan materi
pembelajaran.
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Perguruan mahasiswa merupakan titik sentral yang akan menentukan tinggi-rendahnya


kualitas lulusan perguruan tinggi dan memiliki peran penting dalam mempersiapkan
sumber daya manusia melalui pendidikan. Dalam Perguruan tinggi,haruslah memiliki
kemampuan memberdayakan sumber daya mahasiswa atau skil yang dimiliki
mahasiswa sebagai calon seorang guru yang juga mengharuskan agar setiap mahasiswa
memiliki kemampuan lebih di bidang tertentu. Kenyataannya di indonesia, umumnya
dari lulusan S1 yang memiliki kemampuan yang sangat minim sebagai lulusan S1
penting untuk meningkatkan sumber daya manusia, baik dari segi akademiknya maupun
dari kemampuan dalam melaksanakannya, dan sangat penting diadakannya kegiatan
magang ini untuk memberikan suatu kemajuan bagi para mahasiswa. Pada kegiatan
magang 1 (satu) kelompok mahasiswa magang melakukan observasi kultur sekolah,
observasi membangun kompetensi dasar pedagogik, kepribadian sosial, serta
melakukan observasi memperkuat pemahaman peserta didik sehingga mahasiswa dapat
mengetahui dan mampu mendeskripsikan situasi dan kondisi lingkungan sekolah.
Kegiatan magang ini dilaksanakan di Sekolah SMK AN-NURMANIYAH yang berada
di daerah Ciledug,tangerang selatan . Dilaksanakan mulai tanggal 17 november sampai
03 desember 2015. Adapun kegiatan ini diamati secara terpadu, dan dibawa bimbingan
dosen pembimbing, kepala sekolah dan guru pamong. Observasi ini dilaksanakan secara
berimbang, terarah dan terpadu yang merupakan kegiatan untuk merekam keadaan dan
situasi yang terjadi di sekolah yang bersangkutan.

1.2 Tujuan Magang


1. Menunjang kemampuan kognitif dan afektif mahasiswa, sehingga nantinya
mampu menjadi mahasiswa yang aktif , yang tidak hanya memahami keilmuan
dari sudut teoritis saja, namun juga dari sudut praktek .
2. Meningkatkan pengetahuan, wawasan dan kemampuan psikomotorik
mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan dalam mengaplikasikan pengetahuan
kognitif yang telah diperoleh mereka di bangku perkuliahan .
3. Memperkenalkan dan mempersiapkan sejak dini kemampuan mahasiswa akan
realitas dunia kerja khususnya dibidang pendidikan dalam mengajarkan ke
peserta didik .
4. Mahasiswa mampu menganalisis dan melaksanakan pembelajaran yang tidak di
mengerti sebelumnya.

1.3 Manfaat Magang

Adapun manfaat nya sebagai berikut :

1. Mahasiswa dapat mengaplikasikan dan meningkatkan ilmu yang diperoleh di


bangku perkuliahan.
2. Menambah wawasan setiap mahasiswa mengenai pembelajaran di sekolah
secara langsung.
3. Menambah dan meningkatkan keterampilan dalam mengamati pelaksanaan
proses belajar mengajar di sekolah.
4. Dapat terjalin kerjasama antara pihak sekolah dan kampus Universitas
Muhammadiyah Jakarta.
5. Pihak sekolah dapat mengetahui apa saja proses dalam pembelajaran di fakultas
ilmu pendidikan.
6. Dapat meningkatkan kemampuan mahasiswa sebaga pembekalan untuk menjadi
calon seorang guru.
BAB II
PELAKSANAAN PROGRAM MAGANG
2.1 Karakteristik mitra sekolah
a. Visi Misi sekolah
Visi SMK An-Nurmaniyah
Menjadi lembaga pendidikan yang menghasilkan tamatan pendidikan yang
profesional dengan berbekal iman dan ilmu pengetahuan .

Misi SMK An-Nurmaniyah


1. Menumbuhkembangkan kesadaran hidup beragama dan membina
akhlakulkarimah seluruh warga sekolah .
2. Meningkatkan kualitas pembelajaran, melalui peningkatan profesionalisme
tenaga pendidik dan kependidikan, sesuai dengan tuntutan masyarakat dan
pemerintah .
3. Meningkatkan mutu pendidikan dengan tersedianya sarana dan prasarana
sekolah sesuia kebutuhan sebagai pendukung proses pembelajaran .
4. Meningkatkan kegiatan kesiswaan, sebagai wadah penyaluran bakat dalam
usaha menggali serta membangun potensi melalui kegiatan ekstrakurikuler yang
aktif, kreatif dan inovatif .
5. Menjalin hubungan baik dengan masyarakat/swasta, pemerintah serta dunia
usaha/dunia industri sebagai mitra kerja dan pengguna jasa tamatan .

b. Profil sekolah
SMK An-Nurmaniyah atau yang terkenal dengan nama SMK Yapera adalah
sekolah yang berlokasi di Jl. Dr. Cipto Mangunkusumo (Jl. Hj. Mencong) No.
62 Paninggilan Utara-Ciledug, Kota Tangerang. Kepala Sekolah SMK An-
Nurmaniyah adalah Bapak Drs. H. D Sudirdja. SMK An-Nurmaniyah memiliki
4 jurusan. Yaitu :
1) Administrasi Perkantoran
2) Akuntansi
3) Multimedia
4) Teknik Komputer Jaringan.
fasilitas yang ada :
1) Gedung 4 Lantai
2) Perpustakaan
3) Parkiran
4) 3 Lapangan
5) Lab KKPI
6) Masjid
7) Bus sekolah
8) Lab Multimedia, dll.
Ekstrakurikuler di SMK An-Nurmaniyah. Diantaranya :
1) Paskibraka
2) Tari Saman
3) Basket, Taekwondo Mandarin club, dan teater.
2.2 laporan Hasil Pengamatan
1. Pengamatan Kultur Sekolah
No. Aspek Pengamatan Uraian Hasil Pengamatan
di Luar Sekolah
1 Pelaksanaan tata tertib sekolah (kehadiran Siswa datang tepat waktu
siswa tepat waktu, kerapihan pakaian seragam pukul 07.00 adanya tata tertib
potongan rambut, dll) dalam proses pembelajaran.
jika ada yang telat diadakan
sanksi, misalnya keliling
lapangan, diberi nasihat,
melakukan push up,dan jika
ada yang melanggar atau telat
lebih dari tiga kali di panggil
orang tuanya, gunanya untuk
diberitahu apa
permasalahannya. Mereka
memakai kerudung bagi
perempuan, namun sebagian
ada yang tidak karena sekolah
tidak menuntut untuk
mewajibkan memakai
kerudung.adanya peraturan
kerapihan, yang diharuskan
memakai atribut seragam
dengan lengkap seperti dasi ,
kaos kaki putih, ikat
pinggang, dan seragam
dengan rapih dan harus
dimasukkan . penertiban bagi
laki-laki seperti rambut tidak
boleh panjang atau
berantakan. Jika ada yang
tidak sesuai dengan peraturan
tersebut, diberi sanksi
rambutnya akan dipotong
oleh waka kesiswaan atau
guru yang bersangkutan .
2 Komunikasi, internal, keakraban dan Terjalin dengan baik, pihak
keceriaan antar warga di lingkungan sekolah sekolah mengadakan bakti
dalam kehidupan social sosial, keakraban mereka
dengan kepala sekolah, guru,
siswa, pihak kantin, tenaga
kebersihan, penjaga sekolah ,
tenaga kependidikan ,
memberikan santunan kepada
anak yatim, pihak sekolah
SMK AN-NURMANIYAH
rutin mengadakan acara
peringatan hari besar islam
seperti maulid nabi, isra
miraj, dll .

3 Suasana akademik di luarkelas (olahraga, Suasana akademik di luar


kunjungan perpustakaan, belajar kelompok, kelas, Disekolah mereka
mengerjakan tugas) melakukan olahraga pada
waktunya, ada yang sedang
latihan upacara pengibaran
bendera, dan guru guru
sedang latihan paduan suara
untuk memperingati hari
guru. Guru pun juga ikut serta
membimbing tugas yang
harus dijalankan oleh anak
murid.
Disana tidak ada kunjungan,
namun mereka mencari
sumber pelajaran untuk
kunjungan ke perpustakaan ,
dan belajar kelompok sesuai
materi yang mereka pelajari.
Ada yang melaksanakan
tugas kelompok .
4 Aktivitas non akademik dan suasana Disana banyak aktivitas yang
ekstrakurikuler (majalah dinding, pramuka, mereka lakukan di luar mata
PMR dan pembinaan bakat, dsb) pelajaran seperti
ekstrakurikuler , disamping
itu ada organisasi seperti
OSIS, PMR, ROHIS,
MANDARIN CLUB. Mereka
diberi kesempatan untuk
berkarya melalui Mading
(majalah dinding) , dan
diganti setiap minggu karya
yang di kembangkan melalui
mading . pembinaan bakat
seperti Teater, kesenian,
marawis, seni tari,
taekwondo, pencak silat, dan
lainnya. Khusus kelas 1 dan 2
wajib untuk hadir dalam
ekstrakurikuler dan biasanya
tidak terpaku dalam setiap
hari, namun terjadwal dengan
kesepakatan bersama .
5 Kehidupan beragama di lingkungan sekolah Kehidupan beragama
dilingkungan sekolah sangat
baik, pada waktu solat dhuha,
zuhur, ashar, mereka secara
jamaah untuk sholat sesuai
jadwal kelas yang ditentukan
. setiap sabtu dalam
organisasi Rohis, mereka
wajib mengikuti kegiatan,
seperti menthoring, mengaji,
dll .

2. Pengamatan untuk Membangun Kompetensi Guru


No. Aspek Pengamatan Uraian Hasil Pengamatan
di Luar Sekolah
1 Kompetensi professional guru (tersedianya Tersedianya RPP yang telah
RPP, penguasaan bahan ajar, memiliki konsep dirancang sebelumnya,
keilmuan, memiliki kemampuan mengelola penguasaan bahan ajar cukup
kelas, kemampuan menggunakan media, dll) baik, murid mengerti dengan
yang akan dibahas. Memiliki
kemampuan mengelola kelas,
agar proses belajar mengajar
menjadi bisa lebih nyaman.
Namun tidak menggunakan
media seperti Infokus,
monitor, masih menggunakan
papan tulis untuk
menjelaskan pelajaran .
2 Kompetensi pedagogic guru (guru mengenal Guru mengenal murid cukup
siswa dengan baik, menguasai teori-teori baik, keakraban dengan
pendidikan, melaksanakan beberapa model muridnya, menguasai teori
pendidikan, dll) pembelajaran sesuai materi,
melaksanakan model
pendidikan seperti melalui
diskusi kelompok, guru
membagikan kelompok untuk
mendiskusikan jawaban yang
benar, setiap anggota
kelompok dapat mengetahui
jawabannya tersebut.
3 Kompetensi kepribadian guru (penampilan Penampilan cukup menarik,
yang menarik, sikap positif, menjadi panutan berpakaian sopan, bersikap
dan teladan bagi peserta didik, dll positif, bisa menjadi panutan
bagi peserta didik.
4 Kompetensi sosial guru (tanggungjawab Cukup bertanggung jawab,
sebagai warga sekolah, peran dalam datang tepat waktu,
kehidupan bersama, peduli, mampu memberi bekerjasama dengan guru dan
solusi, memiliki sikap kepemimpinan, dll) pihak sekolah lainnya. Bisa
berkomunikasi dengan baik,

3. Pengamatan untuk Memperkuat Pemahaman Peserta Didik


No. Aspek Pengamatan Uraian Hasil Pengamatan
di Luar Sekolah
1 Kesiapan peserta didik dalam mengikuti Sebelum belajar, mereka
pembelajaran sudah datang ke kelas untuk
belajar . menyiapkan buku
dan peralatan untuk memulai
pembelajaran.
2 Perhatian peserta didik dalam mengikuti Perhatian mereka cukup
proses pembelajaran untuk merespon apa yang
diajarkan oleh guru .
3 Aktivitas dan kreativitas peserta didik dalam Aktivitas mereka mengikuti
proses pembelajaran pembelajaran dengan
menanggapi respon dari guru,
bersemangat sewaktu diberi
kelompok untuk bekerja
sama, lalu di diskusikan
bersama kelompok lainnya.
4 Respon peserta diidk menerima tugas dan Respon mereka baik, mereka
perintah guru sudah siap jika diberi tugas,
contohnya diberi ulangan
harian.
5 Kemampuan peserta didik dalam Kemampuannya cukup
mengkomunikasikan ide, gagasan, pertanyaan bagus, Karena pada saat
dan jawaban mereka mengerjakan tugas
hasilnya cukup baik.
6 Kemampuan peserta didik melakukan kerja Cukup bagus. Saling
tim dalam mengerjakan tugas akademik dan merespon pertanyaan dari
non akademik teman lainnya jika diberi
tugas kelompok, perindividu
juga cukup bagus, karena bisa
menjawab pertanyaan dari
guru .

4. Pengamatan tentang Proses Belajar Peserta Didik


No. Aspek Pengamatan Uraian Hasil Pengamatan
di Luar Sekolah
1 Peserta didik siap mengikuti proses Sebagian ada yang siap dan
pembelajaran tidak siap, misalnya yang
suka keluar kelas dengan
alasan ke toilet, namun
mereka ada yang jajan di
kantin sebelum waktu keluar
main.
2 Peserta didik memahami penjelasan materi Mereka memahami materi
dari guru yang diberikan oleh guru,
namun mereka sebagian ada
yang suka ngobrol pada
waktu dikelas, sehingga
pelajarannya tidak bias
diterima dnegan baik.
3 Peserta didik memahami hubungan Mungkin sebagian mereka
pertanyaan yang menantang bisa memahami pertanyaan
tersebut. Namun pada saat
saya melakukan observasi,
guru hanya memberikan
tugas ulangan harian.
4 Peserta didik memahami hubungan antara Mereka cukup memahami.
materi pembelajaran dalam kehidupan sehari- Ada juga yang membiasakan
hari dalam kehidupan sehari hari.
Misalnya
berbahasa inggris dan
mandarin, karena itu bahasa
asing yang dipelajari
disekolahnya.
5 Peserta didik dapat menggunakan sumber Peserta didik menggunakan
belajar untuk memahami materi sumber belajar dengan
menggunakan kurikulum
KTSP 2006 dan K 2013.
Diharuskan mempunyai buku
paket sesuai dnegna jurusan
asig masing kelas, dan sesuai
materi belajarnya.
6 Peserta didik terlibat dalam proses Peserta didik terlibat dalam
pembelajaran proses pembelajaran,
disamping itu, guru yang
sangat berperan penting
dalam pelaksanaan proses
belajar mengajar.
7 Peserta didik dapat mengikuti tes lisan atau Mereka dapat mengikuti tes
tertulis dengan baik tertulis dengan baik. Bias
menjawab soal yang
diebrikan oleh guru, dengan
nilai yang cukup bagus.
8 Peserta didik merasa dilibatkan dalam Yang saya amati, peserta
menyusun rangkuman hasil pembelajaran didik tidak merasa dilibatkan
dalam menyusun rangkuman
hasil pembelajarannya,
namun mereka terlibat dalam
proses pembelajarannya.
9 Peserta didik mendapat motivasi untuk belajar Peserta didik mendapat
lebih lanjut motivasi untuk melanjutkan
pelajaran lebih lanjut.
Tujuannya agar mereka sudah
terbiasa jika diberi soal yang
sulit, dan mudah untuk
mengerjakannnya.

5. Refleksi Hasil Pengamatan Proses Pembelajaran


No. Aspek Pengamatan Uraian Hasil Pengamatan
1 Guru mempersiapkan peserta didik untuk Sebelum memulai pelajaran,
belajar guru mempersiapkan mereka
untuk belajar dengan
memulai basmallah sebelum
belajar.
2 Mengaitkan materi baru dengan pengetahuan Guru menjelaskan pelajaran
peserta didik sebelumnya baru. Namun masih mengulas
sedikit tentang pelajaran
sebelumnya, dan diadakan
ulangan agar materi
sebelumnya masih diingat.
3 Melaksanakan pembelajaran secara runtut Iya. Karena keleluasan dan
kedalaman bahan ajar disusun
dengan memperhatikan
potensi peserta didik,
misalnya peserta didik
dengan mudah menyerap
ilmu yang diberikan.
4 Melaksanakan pembelajaran secara Guru melaksanakan
kontekstual pembelajaran dnegan baik,
dengan tersusunnya RPP,
yang akan dipelajari menjadi
lebih baik. Bahan ajar
dirancang sesuai dengan
konteks kehidupan ilmu
pengetahuan dan teknologi.
5 Memanfaatkan sumber belajar dalam Guru memanfaatkan sumber
pembelajaran belajar peserta didik, mulai
dari media, teknologi, metode
metode seperti Observasi
Lapangan oleh mahasiswa.
Ini bermaksud agar siswa
dapat memperoleh suatu
keterampilan atau kecakapan
khusus sesuai dengan bidang
keahlian dan minatnya.
6 Melibatkan peserta didik dalam proses Guru melibatkan peserta
pembelajaran didik dalam proses
pembelajaran. Seperti contoh,
menjelaskan metode yang
telah tersusun dalam
perancangan RPP, kemudian
diserap kembali oleh peserta
didik untuk bisa menguasai
ilmu pengetahuan dengan
baik.
7 Menggunakan bahasa lisan jelas dan lancar Gurunya berbahasa lisan
sesuai dengan yang diajarkan.
Seperti contoh, saya
mengamati guru bahasa
inggris sedang mengajar, ia
menggunakan bahasa inggris
namun terlalu sering bahasa
Indonesia. Intinya hanya poin
penting nya saja ia
menggunakan bahasa inggris.
8 Memberikan tes lisan atau tulisan Guru disana memberikan tes
lisan maupun tulisan. Seperti
contoh, setiap materi habis, ia
menyiapkan butir soal untuk
di ujiankan kepada anak-
anak, lalu setelah
ulangan/ujian selesai, dibahas
kembali secara bersama, dan
diberitahu jawaban yang
benar. Itu menjadi motivasi
mereka jika banyak kesalahan
bias diperbaiki.
9 Membuat rangkuman dengan melibatkan Seperti yang saya ketahui,
peserta didik tidak membuat rangkuman
yang melibatkan pesrta didik,
karena hanya menyusun RPP
nya saja, dan apa saja yang
menjadi bahan ajar . tetapi,
peserta didik juga tetap ikut
serta dalam proses
pembelajaran .
10 Menutup pembelajaran dengan refleksi dan Iya. Sebelum menyelesaikan,
memberi motivasi kepada siswa untuk belajar memberi refleksi sebelum
mengakhiri pembelajaran.
Contohnya, dengan
membahas jawaban secera
bersama, untuk kedepannya
menjadi motivasi mereka
memperbaiki kesalahan yang
mereka kerjakan.

Mahasiswa

Mawaddah Awliah, M
LEMBAR LAPORAN HARIAN
PELAKSANAAN PROGRAM MAGANG
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA

No. Hari / Tanggal Materi Kegiatan Hasil Paraf

1 Rabu 18 november Miss zaitun masuk ke Mengetahui siapa


2015 kelas untuk saja anggota
memberitahu kelompok, dan
program magang dan mengetahui siapa
menjelaskan dosen yang akan
pembagian menjadi
kelompok. pembimbing.
2 Kamis 19 november Meminta izin kepada Pihak Smk An-
2015 pihak sekolah SMK Nurmaniyah telah
AN-Nurmaniyah mengizinkan untuk
melakukan
observasi sesuai
dengan jurusan
(bahasa inggris).
3 Jumat 20 november Konsultasi bersama Mengetahui apa
2015 teman sekelompok saja yang akan
dan dosen dilakukan selama
pembimbing, bpk. proses magang
Aswir suhud. berlangsung.
Memberitahu
dimana sekolah
yang akan di
observasi.

4 Selasa 24 november Mengunjungi SMK bertemu secara


2015 An-Nurmaniyah langsung dengan
bersama teman kepala sekolah,
sekelompok. membicarakan
Latar belakang
sekolah Smk An-
Nurmaniyah, dan
memperkenalkan
tujuan dan maksud
kedatangan
mahasiswa dari
Universitas
Muhammadiyah
Jakarta dalam
Magang 1
(Observasi). Dalam
melaksanakan
Observasi, kami
membagi beberapa
tugas dalam
kelompok.
Diantaranya, ada
yang mendapat
tugas untuk
mengobservasi
didalam ruang
kelas, sebagian ada
yang
mendokumentasika
n kegiatan yang ada
disekolah. Seperti
guru-guru
melaksanakan
latihan paduan
suara untuk
meperingati hari
guru pada rabu 25
november 2015.
5 Kamis 26 november Mengunjungi Masih dalam tahap
2015 kembali SMK AN- Observasi. Saat itu
Nurmaniyah kita menunggu
waktu masuk siang
kelas X jurusan
Administrasi
Perkantoran.
Kemudian kita
bersama menunggu
diruangan
Lab.Multimedia.
Saat itu sedang ada
anak yang lagi
PKL. Kemudian
kita bertanya
kepada guru
pengawas,
mengapa dia
sendirian PKL di
sekolahnya sendiri,
seorang guru
menjawab, dia anak
berkebutuhan
khusus, dia tidak
mau bergaul
bersama teman
lainnya, dia setiap
harinya sendirian.
Dalam PKL
tugasnya
merapikan kursi
dan ruangan
computer. ketika
ditanya, apakah dia
menyukai pelajaran
bahasa inggris?
Namun dia
menjawab, tidak
suka, karena
pelajaran itu sangat
sulit baginya.
Kemudian kita
pergi melihat
keadaan
perpustakaan,
disana banyak buku
pelajaran, namun
saat itu murid tidak
berada
mengunjungi
perpustakaan itu .
kemudian kita
membahas sedikit
tentang
perpustakaan
disana. Dijaga
setiap hari oleh
staff tata usaha
perpustakaan.
6 Jumat 27 Konsultasi dengan Memberitahu
november 2015 dosen pembimbing bahwa anggota
kelompok kita
sedang dalam
proses observasi.
Bertanya apa saja
yang belum dapat
dimengerti.
7 Selasa, 01 Bersama teman Menyelesaikan
Desember 2015 anggota kelompok laporan, dan saya
pergi ke sebuah
toko Plakat untuk
memesan
cendramata yang
akan diberikan
kepada Kepala
Sekolah Smk An-
Nurmaniyah
sebagai ucapan
terima kasih,
karena kami
anggota, telah
diperkenankan
untuk
melaksanakan
Magang
(observasi).
8 Kamis 03 Ke kampus dan Di sela waktu
Desember 2015 mengunjungi kembali kuliah, kami
Smk An-Nurmaniyah menyempatkan
waktu untuk datang
kembali ke Smk
An-Nurmaniyah
untuk bertemu
kepala sekolah,
Namun ternyata
kepala sekolah
berhalangan hadir.
Tetapi kami telah
mempersiapkan
kue untuk diberikan
kepada guru-guru
yang ada disana.
Kemudian, plakat
yang ingin kami
berikan kepada
kepala sekolah,
diterima dengan
baik oleh kepala
jurusan sebagai
perwakilan , karena
kepala sekolah
sedang tidak ada.
Saat itu , kami
semua berpamitan
kepada semua
majelis guru, dan
memberitahu
bahwa observasi
yang kami lakukan
selama beberapa
waktu bisa
terlaksana dengan
baik.
LEMBAR KONSULTASI
PELAKSANAAN PROGRAM MAGANG
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA

No. Hari/Tanggal Hasil Konsultasi Paraf

1 Jumat, 20-11-2015 Menjelaskan mengenai apa saja


yang akan di kerjakan selama
proses magang bersama teman
sekelompok kepada dosen
pembimbing, bpk. Azwir.

2 Jumat 27-11-2015 Memberitahu bahwa kita sudah


dalam proses observasi bersama
teman sekelompok. Menjelaskan
apa saja yang sudah kita lakukan,
dan mendapat umpan balik dari
dosen pembimbing, bpk. Azwir.
Banyak mngetahui apa saja yang
belum kita mengerti.
3 Sabtu 28-11-2015 Masih dalam proses bertanya dan
memberitahu apa saja yang harus
dikerjakan.
4 Jumat 04-12-2015 Bertanya kapan mulai
pengumpulan hasil magang.
Hasilnya secepatnya jika bias
dikumpul, dikarenakan masih
banyak kelompok yang lain lagi
untuk konsultasi.
BAB III
SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan

Anda mungkin juga menyukai