Anda di halaman 1dari 4

Langkah Model Peluruhan radio aktif Pertumbuhan Populasi Laju Pendinginan

Permasalahan Banyak hukum-hukum alami dapat Pertumbuhan alami spesies alami Proses pendinginan dari suatu
alami dinyatakan dalam formula persamaan dapat dinyatakan dalam formula bahan di suhu ruangan merupakan
deferensial. Demikian juga persamaan deferensial. Laju atau prose salami yang dapat
permasalahan peluruhan radio aktif . perubahan populasi tertentu dalam dimodelkan secara matematik.
Laju peluruhan semakin lama semakin suatu ekosisten dipengaruhi oleh Laju pendinginan Bahan oleh
kecil karena besarnya laju peluruhan banyaknya populasi itu sendiri dan suhu medium sekitarnya (missal
sebanding dengan besarnya substace lingkungannya. Lingkungan yang udara atau air) dapat dinyatakan
radio aktif itu. berpengaruh terhadap berkurang dengan Hukum Newton, yaitu
atau tambahnya populasi anatara laju pendinginan sebanding
lain macam spesies lain yang dengan perbedaan suhu bahan dan
menjadi pesaingnya, ketersediaan suhu medium.
makanan dan factor lain seperti
suhu, kelembaban, keasaman dan
lain-lain.
Konsep Model dan Jika x(t) adalah besarnya (massa) dari Jika dianggap makanan cukup Jika u(t) adalah suhu bahan pada
Pernyataan substrace itu pada waktu t, maka dapat tersedia dan factor lingkungan lain waktu t dan u0 adalah suhu
Matematik dinyatakan secara matematis mendukung, maka laju medium sekitar (konstan), maka
pertumbuhan sebanding dengan hokum Newton tentang
dx jumlah populasi pada waktu t dan pendinginan itu dapat dinyatakan
kx dinyatakan dengan (Kasus I): dengan :
dt
dimana k adalah konstanta posif.
dN Tanda minus menandakan laju
kN , dimana k adalah suhu bahan yang menurun.
dt
konstanta positif. Persamaan ini
tidak valid untuk interval waktu
yang panjang karena pada
kenyataannya populasi tidak dapat
tumbuh tak terbatas. Pertumbuhan
pasti akan mencapai titik tumbuh
nol yang disebut nilai jenuh dan
kemudian terjadi penyusutan
populasi. Oleh karena itu lebih
realistic pertumbuhan/penyusutan
populasi dinyatakan dengan
dN
kN (a-N), dimana k dan a
dt
adalah konstanta positif. Jika N0 =
N(0) kurang dari a, dN/dt positif
selama N kurang dari a. Jika N
lebih dari a, maka dN/dt negative
dan N akan susut.
Pemecahan / Penyelesaian persamaan
Solusi deferensial ini dengan N pada
waktu t=0 adalah N0 dan a adalah
jumlah populasi maksimal yang
mungkin, didapatkan
a
N (t )
a
1 ( 1)e akt
N0
Syarat Awal N(t=0) = N0
Syarat Batas : Jumlah Populasi
maksimak yang bias tercapai a.
Pemrograman Algoritma
Komputer Program MATLAB Mulai
Deklarasi Variabel
Hitungan
Visualisasi Masukan :
A,NAwal, K, M

T = 1 To
M
P =(A/NAwal-1)*EXP((-
1)*A*K*T))
N=A/(1+P)

Print N

Selesai
Program Komputer :
A = 1000000
NAwal = 1000
K=7
M=100
For i=1:M
P =(A/NAwal-1)*EXP((-
1)*A*K*i)
N(i)=A/(1+P);
end
plot (N,i)

Uji Coba dan Validasi dapat dilakukan dengan


Validasi running Program computer dengan
masukan nilai A, NAwal dan K
serta untuk selang waktu T
tertentu. Hasil yang didapat dapat
di cek kebenarannya dengan
membandingkan hitungan manual
atau analisis analitik. Jika masih
ada kesalahan dapat di cek
kembali di program computer,
algoritma, pemecahan matematik
atau pernyataan matematiknya.
Simulasi Setelah model dapat dianggap
valid maka dengan mengganti
masukan,l mungkin untuk
pertumbuhan spesies lain dengan
populasi awal dan batas populasi
berbeda maka akandiketahui
pertumbuhan/penyusutan populasi
dari spesies tertentu tadi yang
dapat dinyatakan dengan grafik
hubungan antara jumlah populasi
dan waktu.

Anda mungkin juga menyukai