Anda di halaman 1dari 3

KEPERLUAN MINIMAL BARANG YANG PERLU DIBAWA OLEH

JAMAAH SESUAI KEBUTUHANNYA.

ARAFAH
N MATERIAL SAT KOPER KOPER TAS KOPER
O BESAR KECIL KECIL KECIL
PRIA
1 Paspor + tiket Bk 1+1
2 Kartu kesehatan Bk 1 1
3 Bekal uang Riyal disimpan R Sebagian Sebagian Sebagian Secukupnya
4 Kain ihram Bh 3 3
5 Sabuk ihram Bh 1 1
6 Obat resep + obat umum Bh Sebagian Sebagian Sebagian Secukupnya
7 Baju muslim bukan sutra Bh 2 1
8 Celana panjang Bh 4 1 2
9 Kaos panjang Bh 4 1 2
10 Kaos muslim ada kantong Bh 3 1 1
10 C.Dalam + kaos singlet Bh 6+6 1+1 2+2
11 Celana pendek 3/4 Bh 3 1 1
12 Kain Sarung bukan sutra Lbr 3 1 1
13 Sabun mandi + sikat gigi Bh 2+1 1+1 1+1
14 Sandal jepit Set 2 1
15 Peci hitam Bh 1 1
16 Masker hidung Bh 40 2 6
17 Al-Quran kecil+Buku Doa Bk 1+1 1+1
18 Notes kecil + pulpen Bh 1+1 1+1
19 Buku tuntunan haji Bk 1 1
20 Handuk besar + kecil Lbr 1+1 -+1 -+1
21 BajuTraining + celana Bh 1
22 Seprei + sarung bantal Set 1
23 Jas seragam kloter Set 1
24 Tambang kecil Mtr 10
25 Sajadah tebal + tipis Bh 1+- -. + 1 -. + 1
26 Hanger + penjepit cucian Pak 1
27 Kunci koper Bh 1 1 1
29 Isolasi besar Rol 1
WANITA
1 Paspor + tiket Bk 1+1
2 Kartu kesehatan Bk 1 1
3 Bekal uang Riyal disimpan R Sebagian Sebagian Sebagian Secukupnya
4 Busana ihram Bh 3 2
5 Kerudung ihram Bh 3 1 2
6 Obat resep + obat umum Bh Sebagian Sebagian Sebagian Secukupnya
7 Busana muslimat Bh 2 1 1
8 Celana panjang Bh 3 1 2
9 Kerudung muslimat Bh 3 1 1
10 C.Dalam + B.H Bh 6+6 1+1 2+2
11 Seprei + sarung bantal Set 1
12 Kain panjang (kain samping) Lbr 3 1
13 Sabun mandi + sikat gigi Bh 2+1 1+1 1+1
14 Sandal jepit Set 2 1
15 Peci hitam Bh 1
16 Masker hidung Bh 40 2 6
17 Al-Quran kecil+Buku Doa Bk 1+1 1+1
18 Notes kecil + pulpen+spidol Bh 1 + 1+1 1+1
19 Buku tuntunan haji Bk 1 1
20 Handuk besar + kecil Lbr 1+2 -+1 -+1
21 BajuTraining + celana Bh 1
22 Jas seragam kloter Set 1 1
23 Tambang kecil Mtr 10
24 Sajadah Bh 1 1
25 Sajadah tebal + tipis Bh 1+- -. + 1 -. + 1
26 Hanger + penjepit cucian Pak 1
27 Kunci koper Bh 1 1 1
29 Pas photo post card Bh 1 1 1 1
30 Isolasi besar Rol 1
Keterangan :
1. Kebutuhan yang belum tercantum dalam daftar katagori barang logam dapat
dibeli di Saudi Arabia seperti gunting kuku, palu,paku, gunting rambut
,pisau juga tikar tipis untuk di arafah dlsb ( dilarang dlm penerbangan untuk
barang logam terdeteksi oleh metal detector ) .
2. Catatan kecil dilengkapi dalam pertemuan rutin rombongan.
3. Tanda rombongan pada koper disepakati pada pertemuan.
4. Waktu pengumpulan koper besar untuk dikumpulkan di kantor Depag
setempat diinformasikan pada pertemuan rombongan.
5. Hal-hal lain dapat dibicarakan pada pertemuan rutin rombongan sebelum
keberangkatan.
6. Tambang plastic 10 mtr diikatkan keliling koper besar untuk keamanan
koper dan memperkuat ruisleting koper .
DAFTAR OBAT OBATAN UMUM & MAKANAN YANG DIPERLUKAN

NO NAMA BARANG SAT JUMLAH


1 Multi vitamin dosis tinggi ( isi 50 ) btl 2
2 Lips glosse Tube 1
3 Cal 95 ( obat tulang ) tablet 40
4 H Bone ( obat tulang ) tablet 90
5 Vaseline Tube 1
6 OBH Combie botol plastic Btl 10
7 Paramex / oskadon Caplet 4
8 Imunos tablet 40
9 Eflagen 50 ( obat gatal ) tablet 12
10 Balsem geliga / Vic Fab 44 besar Tube 1
11 Neo zept Caplet 4
12 Minyak kayu putih cap lang besar Btl 1
13 Rohto obat mata Tube 1
14 Koyo Pak 1
15 Adem sari Pak 4
16 Indo Mie rebus Bh 80
17 Abon Kg 2
18 White coffee Sht 80

Keterangan :
1. Kebutuhan obat lain dari kebiasaan jamaah silahkan dibawa.
2. OBH Combie diikat jadi satu 5 5 pakai isolasi besar dimasukkan ke koper besar
3. Sebagian ditas paspor untuk obat resep dan umum yang diperlukan seperti Vic
44, rohto, koyo, paramex, multi vitamin kebutuhan prediksi untuk 4 hari sebelum
bertemu dengan koper besar.

Anda mungkin juga menyukai