Anda di halaman 1dari 11

Langkah

Penggunaan Aplikasi
Video Conference Cisco
WEBEX
TRAINGIN ONLINE DIGITAL CLASS Christiawan Eko Saputro
Pansera Oktasedu
Persiapan Penggunaan Webex

Laptop / Smartphone ( Android / Ios )


Laptop terinstal aplikasi web browser : Google Chrome atau Mozilla Firefox
Bila laptop belum ada aplikasi web browser , bisa download di
https://www.google.com/chrome/
Handphone terinstal aplikasi : Webex
Bila handphone belum terinstall aplikasi webex , silahkan buka playstore ( Android )
atau App Store ( IOS ) dan cari aplikasi bernama : webex

Koneksi Internet yang stabil


Link Conference yang di bagikan oleh mentor
Add Extension

Bila di alihkan ke halaman berikut


Silahkan klik Add WebEx to Chrome
Untuk menginstall Extension WebEx
-----------------------------------------------------
Lalu Akan keluar popup seperti di
bawah , silahkan klik Add extension

muncul tulisan Starting WebEx


Pengisian Data

Silahkan isi Data anda


Your Name : di isi dengan
Nomor Registrasi Nama Anda
Contoh : 1010 Christiawan Eko

Email address : di isi dengan


email anda
Contoh :
christiawaneko@seamolec.org
Menyambungkan Suara

Bila suara tidak terdengar , silahkan


sambungkan Audio seperti berikut
untuk menyambungkan suara
Pilih Conect to Audio -> Klik More ->
Option Call Using Computer hingga
muncul tulisan Conected seperti di
bawah
Menyambungkan Kamera

Bila kamera anda tidak keluar , silahkan


sambungkan Kamera seperti berikut
untuk menyambungkan kamera

Pilih Icon Kamera -> Klik Start My Video


hingga muncul kamera anda seperti di
bawah
Mute Audio

Didalan Video Conference


Selama pemateri menerangkan topik
Peserta di harapkan menonaktifkan suara

Untuk menonaktifkan suara silahkan klik


ikon mute seperti di samping

Warna merah : suara Nonakti


Warna abu abu : Suara Aktif
Fitur Chat

Untuk mengaktifkan fiture Chat


Klik menu di atas dengan tulisan Chat

Dan di dalam pilihan Send to :


Pilih ke Everyone ( semua peserta dapat
melihat chat tersebut )

Silahkan kirimkan pesan anda di pada


kolom chat

Lalu klik Send untuk mengirim pesan


tersebut
Fitur Note

Fitur note berguna untuk mencatat hal-hal


yang penting waktu pemateri
menerangkan

Untuk mengaktifkan fiture Note


Klik menu di atas dengan tulisan Note

Untuk memulai mencatat , dapat langsung


di ketikan pada kolom Catatatan

Untuk menyimpan catatan tersebut bisa di


klik tombol save
Dan di simpan dengan format .txt
Fitur Share Screen

Fitur share screen berguna menampilkan


layar dekstop anda kepada partisipan lain

Untuk mengaktifkan fiture Share Screen


Klik menu Share Screen -> More Option ->
pilih aplikasi apa yang mau di tampilkan
Fitur Share Screen

Contoh Share screen


aplikasi Chrome

Untuk menyudahi share


screen dapat di tombol
stop sharescreen diatas

Anda mungkin juga menyukai