Anda di halaman 1dari 1

PENYEBAB AMENORRHEA atas seringkali mengalami keluhan berupa

nyeri bersiklus dan adanya akumulasi darah


Kelainan Anatomis di belakang obstruksi yang dapat
menyebabkan endometriosis dan
Jika seluruh atau sebagian uterus dan
perlengketan panggul. Amenorrhea setelah
vagina tidak ada namun masih disertai
episode endometritis postpartum atau
dengan adanya karakteristik sexual sekunder
prosedur operatif yang melibatkan uterus,
normal lainnya, dapat didiagnosis sebagai
kuretase berkala pada perdarahan
Mullerian agenesis, yang terhitung sekitar
postpartum, abortus elektif, atau missed
10% dari kejadian amenorrhea primer.
abortion biasanya menyebabkan synekia
Mullerian agenesis biasanya disertai dengan
intrauterine. Jika jalan lahir vagina paten
adanya malformasi urogenital seperti
dan cervix tampak pada pemasangan
agenesis renal unilateral, pelvic kidney,
speculum, USG atau probe dapat
horshoe kidney, hidronefrosis dan duplikasi
mengkonfirmasi ada tidaknya cervical
ureter. Mullerian agenesis harus dibedakan
stenosis atau scarring.9 Untuk mengevaluasi
dengan complete androgen insensitivity
adanya sinekia intrauterine,
karena pada kedua kelainan tersebut sama-
mengindikasikan perlunya prosedur
sama didapatkan ketiadaan vagina atau
pencitraan (histerosalpingogram,
vagina yang pendek. Complete androgen
sonohisterogram, atau histeroskopi).
insensitivity adalah kasus yang langka,
memiliki angka kejadian sebesar 1 kasus Peningkatan Kadar FSH
dari 60.000 kelahiran hidup10, namun
kejadiannya sekitar 5% dari kasus Kelebihan fungsi gonad ditandai
amenorrhea primer (Table 2). Cara termudah dengan adanya
untuk membedakan antara Mullerian
agenesis dan complete androgen
insensitivity yakni dengan mengukur kadar
serum testosterone.11 Complete androgen
insensitivity dicurigai dengan adanya
riwayat keluarga, ketiadaan rambut pubis,
dan terkadang ditemukan adanya massa di
inguinal. Diagnosis dapat ditegakkan dengan
46 XY karyotype. Insidensi keganasan
gonad sekitar 22%, namun hal ini sangat
jarang terjadi pada usia dibawah 20 tahun.12

Contoh kelainan anatomis yang lain


yakni hymen imperforate (1 dari 1000
wanita), septum vagina transversa (1 dari
80.000 wanita), dan ketiadaan vagina atau
cervix.13 Pasien dengan kondisi seperti di

Anda mungkin juga menyukai